Anda di halaman 1dari 7

SISTEM IMUN SPESIFIK

• Sistem imun spesifik (didapat) : suatu sistem


yang dapat mengenali substansi asing yang
masuk ke dalam tubuh dan dapat memacu
perkembangan respon imun yang spesifik
terhadap substansi tersebut
• Sel-sel imun yang berperan penting : limposit B
(humoral) dan limposit T (selular)
• Sel limposit B → melepas antibodi untuk
menyingkirkan mikroba ekstraseluler
• Limposit T → mengaktifkan makrofag sebagai efektor
untuk menghancurkan mikroba / mengaktifkan sel Tc
sebagai efektor yang menghancurkan sel terinfeksi.
• Substansi yang dapat merangsang terjadinya respon
imun spesifik disebut antigen
Sistem imun humoral
• Limposit B → Sel yang berasal dari sel induk di
dalam sumsum tulang → poliferasi,
diferensiasi, berkembang → sela plasma →
menghasilkan anti bodi → destruksi benda
asing.
• Jika dirangsang oleh suatu antigen, limposit B
akan mengalami pematangan → menghasilkan
antibodi (imunoglobulin)
Sistem imun selular
• Limposit T → sel yang berasal dari sel induk di
dalam sumsum tulang → poliferasi dan
diferensiasi, di timus → 90-95% mati, 5- 10%
matur, → meninggalkan timus → sirkulasi.
• Fungsi → pertahanan bakteri yang hidup,
intraseluler, virus, jamur, parasit dan
keganasan.
Sel T teraktivasi membentuk :
• Sel T Sitotoksis : Membunuh patogen dan sel
tubuh yang terinfeksi virus
• Sel T Helper : memberikan sel tambahan
untuk aktivasi sel B, sel makrifag
• Sel T regulatory : menekan aktivitas sel imun
sel limfosit agar reaksi imunologis tidak terjadi
secara berlebihan,

Anda mungkin juga menyukai