Anda di halaman 1dari 15

Budidaya ikan hias

Disusun oleh:
1. Bayu Pamungkas B
2. Fian Fauzan F
3. Jatnika Kurniawan
4. M Irsyan Rizky R
5. M Syaidan N
6. Yohanes Pras
Pengertian
Budi daya ikan adalah salah satu bentuk budi daya pe
rairan yang khusus membudidayakan ikan di tangki at
au ruang tertutup. Ikan hias adalah jenis ikan baik ya
ng berhabitat di air tawar maupun di laut yang dipeli
hara bukan untuk konsumsi melainkan untuk mempe
rindah suatu tempat. Jadi, budidaya ikan hias adalah
bentuk budidaya perairan yang digunakan untuk me
mperindah.
Ikan Hias Air Tawar Black P
hantom
Jenis ikan hias air tawar yang satu ini
memiliki nama yang cukup seram, ya
itu black phantom atau jika diterjem
ahkan dalam bahasa Indonesia memi
liki arti hantu hitam. Ikan hias air taw
ar ini berasal dari sungai-sungai yang
ada di Amazon.
Ikan ini mendapat sebutan hantu hit
am karena warna ikan hias ini mema
ng hampir keseluruhan berwarna hit
am, hanya pada bagian ekor yang me
miliki garis berwarna putih. Bentuk si
rip ikan hias air tawar ini juga bergela
mbir-gelambir dan membuatnya terli
hat seperti hantu ketika berenang.
Ikan Hias Air Tawar Black P
hantom
Ciri ciri:
• Tubuhnya berwarna biru ke ungu tu
a bisa juga kehitaman dan kadang t
erlihat hitam pekat.
• Terdapat beberapa garis putih pad
a bagian ekornya.
• Bentuk tubuh dari ikan black phant
om seperti pipih dengan panjang a
ntara 26 sampai 48 cm.
• Bersatunya sirip dada dan sirip per
ut.
• Aktivitas ikan ini lebih banyak dilak
ukan di malam hari / bisa disebut n
okturnal
Ikan Hias Air Tawar Oscar
Ikan oscar adalah jenis ikan hias air ta
war lainnya yang mudah untuk dipelih
ara, habitat awal dari ikan hias ini adal
ah perairan air tawar di sungai Amazo
n. Ikan tawar ini ini mempunyai nama l
atin Astronotus ocellatus, dalam perke
mbangannya ikan hias oscar sudah bis
a di budidayakan
Ikan ini termasuk jenis ikan air tawar a
gresif sehingga untuk memelihara ikan
ini jangan di campurkan dengan jenis i
kan hias air tawar yang lain. Layaknya i
kan louhan, perawatan ikan oscar sang
at mudah cukup memberi makan yang
tepat dan membersihkan akuarium da
ri kotoran ikan.
Ikan Hias Air Tawar Oscar
Ciri ciri:
• Memiliki tubuh lonjong, besar
, dan bibir tebal.
• Gigi mereka terletak di bagian
belakang mulut dan cukup ku
at untuk menggigit.
• Ikan oscar memiliki umur yan
g sangat panjang, sekitar 10 h
ingga 20 tahun.
• Memiliki Panjang: 45 cm (de
wasa) dan Berat: 1,8kg (dewa
sa)
Ikan Hias Air Tawar Discus
Ikan discus merupakan salah satu ikan hia
s air tawar yang berasal dari Amazon, Am
erika Selatan. Siapa yang tak terkesima m
elihat jenis ikan yang penuh warna ini? Be
ntuknya yang unik, disempurnakan denga
n warna yang begitu indah membuat ikan
discus menjadi favorit banyak orang.
Bentuknya yang pipih jika dilihat dari dep
an, dan akan terlihat bundar jika dilihat d
ari samping membuat jenis ikan hias air t
awar yang satu ini begitu mudah dikenali.
Namun sayangnya, ikan hias tawar ini tida
k direkomendasikan untuk dipelihara par
a pemula. Hal ini dikarenakan ikan discus
membutuhkan perawatan dan perhatian
ekstra dibandingkan jenis ikan hias air ta
war yang lain.
Ikan Hias Air Tawar Discus
Ciri ciri:
• Bentuk ikan ini pipih sesuai na
manya disc-us.
• Siripnya besar dan memanjang.
• Bagian mulut dan kecil, warna
matanya merah.
• Panjang ikan ini bisa menjapai
15 hingga 25 cm.
• Ditubuhnya terdapat garis-garis
vertikal yang biasa digunakan u
ntuk mengelabuhi ikan lain / ka
muflase.
Ikan Hias Air Tawar Louhan
Ikan Louhan atau dalam bahasa inggris lebi
h populer dengan (Flowerhorn) adalah ikan
hias air tawar yang terkenal dengan warna
sisisk dan benjolan yang khas di bagian kep
alanya yang sering disebut dengan jenong. I
kan louhan adalah salah satu jenis ikan hias
air tawar yang cukup terkenal di kalangan
masyarakat, bahkan di kalangan masyarakat
awam sekalipun. Hal ini dikarenakan ikan lo
uhan memiliki bentuk yang sangat khas, yai
tu bagian depan kepala yang menonjol.
Di Indonesia, ikan ini menjadi salah satu jen
is ikan air tawar yang banyak diminati para
kolektor ikan profesional. Bentuknya yang u
nik dengan warna yang indah menjadikan ik
an louhan sebagai simbol keberuntungan. T
ak ayal jika harga ikan air tawar yang satu in
i terbilang sangat tinggi.
Ikan Hias Air Tawar Louhan
Ciri-ciri:
• Sirip atas dan bawah dan seimbang
• Bintik hitam tegas dari pangkal eko
r sampai insan
• Lingkaran warna perak keemasan
metalik melingkari bintik hitam
• Warna dasar tubuh merah cerah da
n kuning cerah
• Sirip dan ekor merekah melebar da
n utuh
• Jenong di kepala tampak proporsio
nal dan Mata merah satu lingkaran
penuh.
Ikan Hias Air Tawar Neon Te
tra
Neon Tetra merupakan ikan yang paling
banyak diminati karena keindahan warn
anya yang dapat menyala dan merupaka
n ikan yang paling populer untuk diguna
kan di dalam aquascape.
Karena selain indah dan cantik, ikan ini j
uga memiliki sifat yang tenang dan tidak
merusak. Tentunya, ikan ini menjadi pili
han terbaik bagi kamu yang mempunyai
aquascape dan ingin menambah keinda
hannya dengan ikan hias cantik yang sat
u ini.
Ikan cantik ini juga merupakan ikan yang
dikenal sangat mudah beradaptasi deng
an lingkungan barunya, jadi tidak sulit u
ntuk memelihara ikan hias yang satu ini.
Ikan Hias Air Tawar Neon Te
tra
Ciri ciri:
• Ukuran badannya relatif kecil yang
hanya sekitar 4 sampai 5 cm.
• Warnanya yang mengkilap dan bis
a telihat meskipun dalam keadaan
gelap.
• Bagian punggung ikan berwarna g
elap, sedangkan tubuhnya memili
ki warna merah kecoklatan, dan b
agian perutanya terlihat berwarna
perak.
• Terdapat garis membentang mulai
dari belakang mata hingga ke pan
gkal ekornya.
Ikan Hias Air Tawar Manfish
Ikan manfish adalah jenis ikan hias air t
awar yang sering kamu temui sebagai j
enis ikan air tawar yang dijadikan piliha
n untuk menghiasi akuarium. Jenis ikan
hias ini sangat mudah dipelihara karen
a bisa dicampur dengan jenis ikan hias
lain dalam satu akuarium. Manfish mer
upakan jenis ikan hias air tawar dengan
ciri-ciri mempunyai badan yang pipih d
an sirip yang memanjang
Untuk mendapatkan ikan air tawar ini,
banyak sekali pilihan warna yang bisa k
amu pilih sesuai selera. Untuk harga pu
n tergolong murah, jadi mudah saja jik
a kamu ingin mendapatkan jenis ikan h
ias air tawar yang satu ini.
Ikan Hias Air Tawar Manfish
Ciri ciri:
• Memiliki jenis dan warna yang
sangat beragam.
• Bentuk tubuh pipih dengan tu
buh seperti mata busur anak
panah.
• Sirip perut dan sirip punggung
nya membentang ke arah ekor
.
• Pada bagian dadanya terdapa
t dua buah sirip yang panjang
nya sampai ke bagian ekor.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai