Anda di halaman 1dari 20

MATAKULIAH : PENDIDIKAN KEPENDUDUKAN DAN LINGKUNGAN HIDUP

ISO DAN ETIKA


LINGKUNGAN
(KELOMPOK 5)
OUR TEAM

EFU ALDRIA LUTPIATUL YOLA


MUTMAINAH FITRIANA
PUTRA HIKMAH RATAL
20197270119 20197279009 20197279039 20197279061 20197279069
ISO (The International
Organization for
Standardization)
adalah pihak yang berperan dalam memfasilitasi
ORGANISASI perdagangan internasional dan membuat
ISO semuanya berjalan dengan baik. ISO
memberikan spesifikasi kelas dunia untuk
berbagai hal, mulai dari produk, layanan, dan
sistem, untuk memastikan kualitas, keamanan,
dan efisiensi.
ISO yaitu Organisasi Internasional untuk Standardisasi yang menetapkan standar internasional di
bidang industrial dan komersial dunia dimana tujuan pembentukannya untuk meningkatkan
perdagangan antar negara-negara di dunia.
Tujuan dan 01 Meningkatkan Kredibilitas Perusahaan

Manfaat ISO 02 Meningkatkan Kepercayaan Konsumen

Jaminan Kualitas Sesuai Standar


03 Internasional

04 Menghemat Biaya

05 Mengoptimalkan Kinerja Karyawan

06 Meningkatkan Image Perusahaan


Jenis-Jenis ISO
01 02 03

ISO 9001 ISO TS ISO 14001


16949

04 05

ISO 22000 ISO 28000

06 07 08

ISP/IEC 27001 ISO/IEC ISO 5001


17025
ETIKA
Etika berasal dari bahasa yunani yaitu “Ethos” yang berarti adat istiadat atau
kebiasaan.
3 Teori Mengenai Pengertian Etika

Deontologi Teolog Keutamaan


i

Etika Dentologi Etika Teologi Etika Keutamaan


Suatu tindakan di nilai baik atau Baik buruknya suatu tindakan Mengutamakan pengembangan
buruk berdasarkan apakah berdasarkan tujuan atau akibat karakter moral pada diri setiap
tindakan itu sesuai atau tidak suatu tindakan. orang.
dengan kewajiban.
LINGKUNGAN

Segala sesuatu yang ada di sekitar


manusia yang mempengaruhi
50% 35%
kelangsungan kehidupan kesejahteraan 25%
manusia dan makhluk hidup lain baik
secara langsung maupun secara tidak 15%
langsung.
ETIKA
LINGKUNGAN
Etika lingkungan merupakan
kebijaksanaan moral manusia dalam
bergaul dengan lingkungannya.etika
lingkungan diperlukan agar setiap
kegiatan yang menyangkut lingkungan
dipertimbangkan secara cermat
sehingga keseimbangan lingkungan
tetap terjaga.
TEORI ETIKA
LINGKUNGAN
1
3

Antroposentrisme
2 5
4
Teori lingkungan ini
Ekosentrism
memandang Biosentrism e ini secara
Teori
manusia sebagai e ekologis memandang Hak Asasi
Teori lingkungan ini Zoosentrisme
pusat dari sistem
memandang setiap
makhluk hidup (biotik) Alam hidup selain
Makhluk
alam semesta. dan makhluk tak hidup manusia tidak memiliki
kehidupan dan makhluk Teori tentang etika
(abiotik) lainnya hak pribadi, namun
hidup mempunyai nilai yang
saling terkait satu makhluk hidup
dan berharga pada menekankan
sama lainnya. membutuhkan ekosistem
dirinya sendiri. perjuangan hak-
hak binatang atau habitat untuk hidup
dan berkembang.
Etika Lingkungan

Etika menurut Keraf (2002; 4- Etika bersumber dari istilah Yunani


5) adalah refleksi kritis yakni “ethos”, bermakna karakter,
tentang bagaimana manusia susila, dan adat. Etika terkait sistem
harus hidup dan bertindak kehidupan, indikator benar salah,
dalam situasi konkret, situasi sehingga dapat menilai perbuatan
khusus tertentu. sehari-hari.
ETIKA
Menurut (Marfai, 2013) Etika LINGKUNGAN Jadi dapat disimpulkan etika lingkungan
lingkungan merupakan nilai-nilai
adalah sebuah disiplin filsafat yang
keseimbangan dalam kehidupan
berbicara mengenai hubungan moral
manusia dengan interaksi dan
antara manusia dengan lingkungan atau
interdependesi terhadap lingkungan
alam semesta, dan bagaimana perilaku
hidupnya yang terdiri dari aspek
manusia yang seharusnya terhadap
abiotik, biotik, dan kultur (Marfai, 2013)
lingkungan.
Jenis-jenis Etika Lingkungan
Etika Ekologi Dangkal Etika Ekologi Dalam
Etika ekologi dalam adalah pendekatan terhadap
Etika ekologi dangkal adalah pendekatan terhadap lingkungan yang melihat pentingnya memahami
lingkungan yang menekankan bahwa lingkungan lingkungan sebagai keseluruhan kehidupan yang saling
sebagai sarana untuk kepentingan manusia, yang menopang, sehingga semua unsur mempunyai arti dan
bersifat antroposentris. makna yang sama.
Menekankan hal-
hal berikut:
1. Manusia terpisah dari alam 1. Manusia adalah bagian dari alam
2. Mengutamakan hak-hak manusia atas alam tetapi 2. Menekankan hak hidup mahluk lain
tidak menekankan tanggung jawab manusia 3. Prihatin perasaan semua mahluk dan sedih kalau alam
3. Mengutamakan perasaan manusia sebagai pusat diperlakukan sewenang-wenang
keprihatinannya 4. Kebijakan manajemen lingkungan bagi semua
4. Kebijakan dan manajemen sumber daya alam untuk 5. Alam harus dilestarikan dan tidak dikuasai
kepentingan manusia 6. Pentingnya melindungi keanekaragaman hayati
5. Norma utama adalah untung rugi 7. Menghargai dan memelihara tata alam
6. Mengutamakan rencana jangka pendek 8. Mengutamakan tujuan jangka panjang sesuai ekosistem
7. Pemecahan krisis ekologis melalui pengaturan jumlah 9. Mengkritik sistem ekonomi dan politik dan menyodorkan
penduduk khususnya  dinegara miskin sistem alternatif yaitu sistem mengambil sambil
8. Menerima secara positif pertumbuhan ekonomi memelihara
Prinsip etika lingkungan

• Sikap hormat terhadap alam (respect for nature)


• Prinsip kasih sayang dan keperdulian terhadap alam ( caringfor nature)
• Prinsip tanggung jawab (moral reponbility for nature)
• Soladaritas kosmis (cosmic solidarity)
• Prinsip tidak merugikan (no harm)
• Prinsip hidup sederhana dan selaras dengan alam
• Prinsip keadilan
• Prinsip demokrasi
• Prinsip integritas moral
Hal-hal yang harus diperhatikan sehubungan dengan penerapan etika lingkungan

Manusia merupakan bagian dari lingkungan yang


1 tidak terpisahkan sehngga perlu menyayangi
semua kehidupan dan lingkungannya selain dirinya
sendiri.

2 Manusia sebagai bagian dari lingkungan, hendaknya

ETIKA selalu berupaya untuk menjaga terhadap


pelestarian , keseimbangan dan keindahan alam.

LINGKUNG 3 Kebijaksanaan penggunaan sumber daya alam

AN
yang terbatas termasuk bahan energy.

4 Lingkungan disediakan bukan untuk manusia


saja, melainkan juga untuk makhluk hidup
yang lain.
Penerapan Etika Lingkungan Hidup

Lingkungan Lingkungan Lingkungan


Keluarga Sekolah Masyarakat
Dasar Etika Dalam Mewujudkan Kesadaran
Masyarakat 1. Pemikiran etika lingkungan itu muncul karena
adanya krisis lingkungan yang sebab utamanya
adalah gaya hidup manusia dan perkembangan
peradabannya.
2. Pola hidup konsumtif, tanpa memperhitungkan
bagaimana ketersediaan/ daya dukung lingkungan
serta didukung pengangkatan-pengangkatan
teknologi membuahkan perilaku eksploitasi
3. Manusia mulai menghadapi masalah persaingan
mendapatkan sumber daya alam yang
ironisnya justru semakin berkurang dan tingkat
daya dukungnya pun mulai menurun.
4. Masalah ini lah yang memaksa manusia
untuk melihat kembali bagaimana kedudukan,
fungsi dan interaksinya dengan alam semesta
yang melahirkan gagasan kesadaran dan
etika lingkungan.
Strategi Penerapan etika Lingkungan
Membuat aturan etika lingkungan dalam berbagai aktivitas lingkungan sekitar
Konservasi : menjaga/membatasi sumber daya alam
Meyakini bahawa manusia merupakan bagian dari alam yaitu dengan cara : Tidak
mengeksploitasi SDA secara berlebihan, Tidak merusak alam sekitar, Memperbaiki
kerusakan SDA akibat eksploitasi berlebihan dan menyadari bahwa eksploitasi
mengakibatkan penurunan daya dukung lingkungan, Mengelola sistem lingkungan
dengan menggunakan ilmu dan teknologi yang ramah lingkungan.

Peran dan fungsi individu, pemerintah, dan organisasi dalam


menerapkan etika lingkungan

Membiasakan diri melaksanakan aturan etika lingkungan


Lingkungan keluarga, Lingkungan sekolah, Lingkungan
masyarakat
SAVE
OUR
FUTURE
THANK YOU
ISO dan Etika Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai