Anda di halaman 1dari 37

Penyelenggaraan

Pos Upaya Kesehatan Kerja


(Pos UKK)
Direktorat Kesehatan Kerja dan Olahraga

Disampaikan pada Pertemuan Koordinasi Pusat dan


Daerah Program Kesehatan Kerja dan Olahraga
TUJUAN

1 Menjelaskan Pengertiaan Pos UKK

2 Menjelaskan Kegiatan di Pos UKK

3 Menjelaskan Pembinaan, Pemantauan dan Evaluasi Pos UKK

2
PERATURAN PENDUKUNG
• UU No.36 tahun 2009 tentang Kesehatan
• UU no. 23 tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah
• UU no.36 tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan
• PP no.66 tahun 2014 tentang Kesehatan Lingkungan
• Kepmenkes No. 38/Menkes/SK/2007 tentang Pedoman Pelayanan
Kesehatan Kerja Puskesmas Kawasan Sentra Industri
• PMK NO.2269/Menkes/Per/XI/2011 tentang Pedoman Pembinaan
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
• PMK No.65 tahun 2013 tentang Pedoman Pelaksanaan dan Pembinaan
Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan
• PMK No.75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
• PMK No.100 tahun 2015 tentang Pos Upaya Kesehatan Kerja terintegrasi

3
PERAN PEKERJA PRODUKTIF
DALAM SECARA
EKONOMI
DAN SOSIAL
PEMBANGUNAN BUGAR UNTUK
MELAKUKAN
AKTIVITAS

TIDAK ADA
GEJALA DAN
Tulang TANDA PENYAKIT

punggung
keluarga BEBAS DARI
KECACATAN FISIK
DAN MENTAL

Penggerak
ekonomi bangsa

Pencetak
generasi SEHAT
penerus bangsa
Kesehatan Kerja :
Kesehatan Olahraga :
Upaya yang ditujukan untuk melindungi pekerja
Upaya Kesehatan yang memanfaatkan
agar hidup sehat dan terbebas dari gangguan
olahraga atau latihan fisik untuk meningkatkan
kesehatan serta pengaruh buruk yang
derajat kesehatan
diakibatkan oleh pekerjaan

MASYARAKAT
SEHAT, BUGAR PRODUKTIF

Sasaran
program
kesehatan

KESEHATAN OLAHRAGA
PEKERJA
KESEHATAN KERJA

kerja dan FORMAL


MASYARAKAT

olahraga?

PEKERJA
PRESTASI
INFORMAL
RANCANGAN PMK
• TUJUAN:
Memelihara dan meningkatkan derajat kesehatan, mencegah timbulnya
kecelakaan dan penyakit yg diakibatkan kondisi lingkungan kerja, dan
memberikan perlindungan dari risiko di tempat kerja.
• SASARAN:
• Pemerintah Pusat,
• Pemerintah Daerah Propinsi,
• Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
• RUANG LINGKUP:
• Bahan, alat dan Proses Kerja
• Bahaya Potensial dan akibatnya
• Pencegahan dan Penanggulangan
POS UPAYA KESEHATAN KERJA (POS UKK)

Pos UKK adalah Wadah upaya kesehatan berbasis masyarakat


pekerja sektor informal, dikelola dan diselenggarakan dari, oleh
untuk masyarakat pekerja melalui pemberian pelayanan kesehatan
dengan pendekatan utama promotif, preventif disertai kuratif dan
rehabilitatif sederhana/terbatas

• PMK 100 tahun 2015 tentang Pos Upaya SDM


Kesehatan Kerja Terintegrasi • Provinsi Seksi Kesling dan Kesjaor
• Pedoman penunjang lainnya • Kabupaten/Kota
• KIT UKK

• Puskesmas
APD

PEMBIAYAAN • SOSIALISASI
• APBN • PELATIHAN
• APBD • ORIENTASI
• BOK
POS UKK
• Bentuk pemberdayaan masyarakat
di kelompok pekerja informal utamanya
di dalam upaya promotif, preventif
untuk melindungi pekerja agar hidup
sehat dan terbebas dari gangguan
kesehatan serta pengaruh pengaruh
buruk yang diakibatkan oleh pekerjaan
• Prinsip Pos UKK dari, oleh, untuk
kelompok pekerja informal di
masyarakat
TUJUAN
PEMBENTUKAN POS UKK
•  Pengetahuan pekerja tentang kesehatan
kerja
•  kemampuan pekerja menolong diri sendiri
•  pelayanan kesehatan kerja  oleh kader,
pekerja dan tenaga kesehatan
•  Kewaspadaan dan kesiapsiagaan pekerja
terhadap risiko dan bahaya akibat kerja
•  dukungan pengambil kebijakan
•  peran aktif LP/LS dalam penyelenggaraan
pos UKK
LANGKAH PEMBENTUKAN
POS UKK

1. Pertemuan tingkat desa  meningkatkan


kepedulian pekerja terhadap kesehatan
2. Survei Mawas Diri (SMD)  untuk
melakukan identifikasi masalah
3. Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) 
menetapkan prioritas masalah dan rencana
pemecahan masalah
4. Pelatihan kader Pos UKK  meningkatkan
pengetahuan dan keterampilan
5. Pembentukan Pos UKK
6. Pembinaan Pos UKK
MANFAAT POS UKK
MASYARAKAT PEKERJA KADER KESEHATAN
 Permasalah kesehatan kerja  Mendapatkan informasi
dapat dideteksi secara dini lebih awal tentang
 Memperoleh pelayanan kesehatan kerja
kesehatan kerja yang  Mendapatkan kebanggaan
terjangkau
PUSKESMAS SEKTOR LAIN
 Memperluas jangkauan  Memadukan kegiatan
pelayanan sektornya
 Mengoptimalkan fungsi  Pemberdayaan masyarakat
Puskesmas lebih efektif dan efisien
PEMBENTUKAN POS UKK
• Keinginan masyarakat
pekerja sendiri
• Dari jenis pekerjaan yang Tugas Pokok & Fungsi
Cara
sama
• Dalam kelompok pekerja membentuk • Pengenalan masalah kesehatan
sejenis berjumlah 10 -50 di tempat kerja
orang • Pertemuan tingkat • Menyusun perencanaan
• Kader Pos UKK minimal desa pemecahan masalah
10% dari jumlah pekerja • Survey Mawas diri • Melaksanakan kegiatan upaya
• Kader berasal dari • Musyawarah kesehatan
kelompok pekerja atau Masyarakat • Menjalin kemitraan
masyarakat • Pelatihan Kader • Melakukan pelayanan
• Kegiatan terintegrasi • Pembentukan kesehatan dasar
• Pembinaan • Melaksanakan rujukan ke
Puskesmas
pembentukan • Pencatatan dan Pelaporan

1 Puskesmas Minimal Membina 1 Pos UKK


SUMBER DAYA POS UKK

• Kader
TENAGA • Petugas kesehatan

• Prasarana : Meja, kursi, tempat tidur, alat tulis,


SARANA DAN buku panduan, KIE
• Peralatan: Timbangan badan, alat ukur tinggi
PRASARANA badan, tensi meter digital, alat ukur lingkar perut,
lampu senter, P3K kit, obat bebas, contoh APD

• Dana sehat pekerja (iuran pekerja)


• Sumbangan yang bersifat tidak mengikat (donator)
PEMBIAYAAN • APBN, APBD
• Sumber lain
PERAN PROVINSI, KAB/KOTA, PUSKESMAS

PUSAT PROVINSI KAB / KOTA PUSKESMAS

• Membuat & • Melaksanakan • Melaksanakan • Pembentukan Pos


mengembangkan Kebijakan Kebijakan UKK
peraturan, kebijakan • Advokasi dan • Melakukan • Pembinaan Pos UKK
dan stategi nasional Sosialisasi pembinaan bersama • Pelatihan Kader
• Menggalang • Fasilitasi sarana dan Puskesmas • Melaksanakan
kemitraan prasarana • Koordinasi LP/LS di pencatatan dan
• Sosiaisasi dan • Koordinasi LP/LS di kab/kota pelaporan
advokasi provinsi • Melaksanakan
• Fasilitasi • Penggerak dan pencatatan dan
pelaksanaan Fasilitator pelaporan
• Menyelenggarakan • Menyelenggarakan
ToT ToT
• Mengembangkan • Melaksanakan
model pencatatan dan
• Melakukan kajian pelaporan
PERAN KADER POS UKK
1. Identifikasi masalah kesehatan di
lingkungan kerja
2. Menyusun rencana pemecahan masalah
3. Melaksanakan kegiatan kesehatan di
lingkungan kerja melalui promosi
4. Menjalin kemitraan dengan berbagai pihak
5. Melakukan pelayanan kesehatan kerja dasar
6. Melaksanakan kewaspadaan dini terhadap
risiko dan masalah kesehatan pekerja
7. Melaksanakan rujukan ke Puskesmas
8. Pencatatan dan pelaporan
PEMBINAAN POS UKK

1. Aspek Kesehatan  petugas Puskesmas/kesehatan


yang terlatih
2. Aspek kelembagaan  perangkat desa/kelurahan
3. Aspek teknis yang berhubungan dengan pekerjaan 
lintas sektor terkait (PPL, LSM, Swasta dan lain-lain)
PELAYANAN KESEHATAN APA SAJA YANG
DAPAT DIBERIKAN DI POS UKK ?
Promotif Preventif Kuratif Rehabilitatif
• Penyebarluasan • Inventarisasi • Pertolongan • Pemulihan
informasi: jenis pekerjaan pertama pada dengan alat
Penyuluhan, • Pengenalan kecelakaan sederhana
konseling potensi bahaya • Pertolongan
kesehatan di tempat kerja pertama pada
• Pengukuran TB • Penyediaan penyakit
dan contoh APD
penimbangan • Perbaikan
BB lingkungan kerja
• Aktivitas • Deteksi dini
kebugaran penyakit
• Saresehan • Imunisasi TT
• Pencatatan dan • Pemberian TTD
pelaporan
KONSEP PENGEMBANGAN
POS UKK
Pos UKK dikembangkan melalui :
1. Pembentukan langsung Pos UKK pada
kelompok pekerja informal
2. Pembentukan Pos UKK melalui integrasi
dengan Kelompok Pertanian, Kelompok
Nelayan yang ada
3. Pembentukan Pos UKK melalui integrasi
dengan UKBM yang ada
APD PETANI, MASYARAKAT
PERIKANAN, PELAKU UMKM

PETANI MASYARAKAT PELAKU


NELAYAN UMKM
• Sepatu Boots • Topi • Masker
• Topi • Sepatu Boot • Sarung tangan
• Sarung tangan • Kaca mata tahan panas
karet • Sarung tangan kain
• Sarung tangan
anti UV • Celemek
kain • Pelampung • Sepatu Boots
• Apron/celemek • Jas hujan • Sarung tangan
• Masker Debu • Sarung karet
• Masker tangan kain
Berfilter
PEMBINAAN, PEMANTAUAN DAN
EVALUASI

PEMBINAAN
Penilaian
Penilaian Program
Kelembagaan
Pembinaan Pembinaan • Jumlah kader aktif • Tersedianya sarana
• Frekuensi kegiatan • Setiap Puskesmas
Program Kelembagaan promotif, preventif minimal
Tim Petugas dan kuratif mempunyai 1 Pos
Kesehatan Camat • Pembinaan UKK binaan
Puskesmas terintegrasi • Jumlah kelompok
Lurah/ Kepala • Pelatihan kader pekerja yang
Setiap bulan 1X Desa • Pembinaan min 1x mempunyai Pos
sebulan UKK
KONSEP POS UKK
TERINTEGRASI POSBINDU

23
DASAR PEMIKIRAN
• Perlunya peningkatan cakupan pelayanan
kesehatan pada pekerja informal melalui
pelayanan kesehatan di UKBM yang telah ada di
masyarakat
• Pos UKK dan Posbindu merupakan UKBM yang
telah ada di masyarakat
• Angka PTM meningkat berdasarkan hasil
Riskesdas
TUJUAN INTEGRASI

• Meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan


pada kelompok pekerja informal
• Deteksi dini faktor risiko PTM pada pekerja
informal
SASARAN INTEGRASI
• UKBM yang telah ada di masyarakat

Posbindu (≥15 Tahun)

Pos UKK (18-65 Tahun)

Pos Lansia
(≥45 Tahun)
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POSBINDU DI ALASAN
POS UKK
1 DETEKSI DINI FAKTOR RISIKO PTM DI 1. Dapat dilakukan pada saat petugas
POS UKK kesehatan Puskesmas mengunjungi/
melakukan pelayanan kesehatan di
Pelaksanaan pelayanan PTM pada saat Pos UKK
petugas Puskesmas menghadiri 2. Kegiatan Pos UKK utamanya adalah
pelayanan kesehatan di Pos UKK promotif dan preventif yang
dilaksanakan oleh kader Pos UKK
sesuai jadwal yang telah disepakati
dan ditetapkan.
3. Petugas kesehatan Puskesmas hadir
di Pos UKK sesuai dengan
perencanaan Puskesmas
berdasarkan hasil mapping Pos UKK
4. Tujuan kehadiran petugas kesehatan
Puskesmas diseuaikan dengan
kondisi Pos UKK dapat berupa
penyuluhan, pembinaan kader
termasuk catpor dan pelayanan
kesehatan.
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POS UKK DI ALASAN
POSBINDU
1 DETEKSI DINI FAKTOR RISIKO PTM 1. Dapat dilakukan pada saat petugas
PEKERJA INFORMAL DI POS BINDU melakukan pelayanan kesehatan di
Pos Bindu
Pada setiap Tahap (I sd V) Posbindu 2. Pelaksanaan Posbindu dilaksanakan
dilakukan upaya peningkatan cakupan sesuai jadwal yang telah disepakati
pelayanan kesehatan pada pekerja dan ditetapkan (1x/ bulan)
informal pada Posbindu yang 3. Pelayanan dilakukan untuk deteksi
pengunjungnya adalah pekerja informal. dini PTM bagi pekerja informal yang
hadir sebagai sasaran Posbindu.
4. Diperolehnya mapping faktor risiko
PTM, deteksi dan upaya rujukan
untuk penanganan di Puskesmas.
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POSBINDU DI ALASAN
POS UKK
2 Pelaksanaan KIE oleh kader 1. Meja ke 5 Pos UKK adalah
pelaksanaan KIE oleh kader Pos UKK
KIE tentang resiko dan pencegahan PTM atau Petugas kesehatan Puskesmas
oleh kader Pos UKK yang hadir di Pos UKK
2. KIE tentang PTM dapat dilakukan
oleh kader Pos UKK
3. Pelaksanaan Pos UKK disesuaikan
dengan jadwal yang telah disepakati
dan ditetapkan oleh Pos UKK
4. Tujuan untuk meningkatkan
pengetahuan, kesadaran dan
pemahaman dan pencegahan
tentang PTM yang juga dapat
diderita oleh pekerja informal.
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POS UKK DI ALASAN
POSBINDU
2 Pelaksanaan KIE 1. Dapat dilakukan pada saat petugas
Pada tahap V Posbindu dilakukan KIE melakukan pelayanan tahap V di Pos
tentang risiko bahaya pada Posbindu Bindu
yang pengunjungnya adalah pekerja 2. KIE tentang risiko bahaya pada
informal pekerja informal diberikan kepada
sasaran Posbindu yang merupakan
pekerja informal
3. Tujuan untuk meningkatkan
pengetahuan, kesadaran dan
pemahaman dan pencegahan
tentang risiko bahaya pada pekerja
informal
4. Diperolehnya mapping faktor risiko
pekerja informal yang hadir di
Posbindu.
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POSBINDU DI ALASAN
POS UKK
3 Pembentukan dan Pengembangan 1. Persyaratan pembentukan Posbindu
Posbindu telah dipenuhi oleh Pos UKK
tersebut.
Dikembangkan menjadi Pos UKK - 2. Tujuan untuk meningkatkan cakupan
Posbindu jika : pelayanan PTM.
a.pengunjung Pos UKK sesuai dengan 3. Meningkatkan cakupan jumlah
sasaran Posbindu dan Posbindu di desa/kelurahan
b. belum terbentuk Posbindu di desa/
kelurahan tersebut.
ALTERNATIF INTEGRASI PELAYANAN POS UKK DI ALASAN
POSBINDU
3 Pembentukan dan Pengembangan Pos 1. Persyaratan pembentukan Pos UKK
UKK telah dipenuhi oleh Posbindu
tersebut, yaitu sasaran yang hadir
Pembentukan/ pengembangan Pos UKK dapat dikelompokkan sesuai jenis
jika sebagian besar pengunjung Posbindu pekerja informal.
adalah pekerja informal kelompok 2. Bertujuan untuk meningkatkan
tertentu : pengetahuan, kesadaran dan
a.Nelayan pemahaman dan pencegahan
b.Petani tentang risiko bahaya pada pekerja
c.UMKM informal.
3. Meningkatkan cakupan jumlah Pos
UKK pada kelompok pekerja informal
yg telah menjadi sasaran Posbindu
Kimia

Fisika

Biologi
Psikosial

Ergonomi

Potensi bahaya
Beracun
Kimia Bakteri
Hewan
Mudah terbakar Biologi Jamur
Virus

Listrik Pencahayaan
Radiasi Fisika Kebisingan
Tataletak
Getaran Tempratur

IPA
Postur
Alat Kerja
Ergonomi
Cara Kerja
Job Content
Psikososial
Job Context

PE
Kesimpulan

• Pemberdayaan Masyarakat : Fasilitasi – Non


Instruktif – Partisipasi Setara – Tujuan
Bersama
• Diwadahi dalam UKBM ---> Pekerja Informal
melalui Pos UKK
• Perlu peran berbagai PIHAK ---> Kemitraan
• Pembinaan dan Evaluasi terus menerus
TERIMA KASIH

DIREKTORAT KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA


DIREKTORAT JENDERAL KESEHATAN MASYARAKAT
KEMENTERIAN KESEHATAN

GEDUNG ADHYATMA LANTAI 7 RUANG 722


JL. H.R. RASUNA SAID BLOK X-5 KAV.4-9
JAKARTA SELATAN 14950
TLP/FAX : 021 – 5214891 / 021 – 5273422
Email : direktorat.kesjaor@gmail.com

37

Anda mungkin juga menyukai