Anda di halaman 1dari 9

PENGENDALIAN MIKROBA

HISTORY
 Bangsa arab membakar luka dengan logam
 Ambroise pare (1537) mengobati luka
dengan kuning telur
 Ignats Semmelweis (1816-1965)
menggunakan air klor untuk mencuci
tangan sebelum operasi.
 Joseph Lister (1827-1912) menggunakan
fenol untuk mencuci alat-alat bedah
Manfaat pengendalian mo

 Klinik  pencegahan penularan penyakit


infeksi ataupun infeksi nosokomial
 Laboratorium  mencegah kontaminasi
terhadap bahan dan alat untuk praktek
analisis mikrobia.
 Industri  menjaga mutu dan kualitas
produk obat, makanan maupun minuman
Beberapa istilah dalam pengendalian
mikroba

 Sterilisasi
 Disinfeksi
 Antisepsis
 Degerming
 Sanitasi
 Sepsis
 Asepsis
Beberapa istilah dalam pengendalian
mikroba

 Sterilisasi
proses destruksi terhadap seluruh bentuk kehidupan
mikroba termasuk endosporanya
 Disinfeksi
proses destruksi mikrobia bentuk vegetatif yang dilakukan
terhadap permukaan suatu benda mati
 Antisepsis
proses destruksi mikrobia bentuk vegetatif yang dilakukan
terhadap permukaan jaringan hidup
 Degerming
penghilangan mikroba yg lebih merupakan proses mekanis
daripada proses mematikan mikroba
 Sanitasi
proses menurunkan jumlah mikroba pada alat dan
lingkungan sehingga aman untuk masyarakat
 Sepsis  pembusukan
 Asepsis  bebas dari kontaminasi yang signifikan
Faktor yang mempengaruhi kematian
mikroba
 Jumlah mikroba
 Bentuk kehidupan mikroba
 Lingkungan
 Waktu
Mekanisme pengendalian
mikroba
 Merusak membran dan dinding sel
Contoh  A, Lisozim, kondisi hiper/hipotonis
 Denaturasi protein
Contoh  pemanasan, alkohol, gol fenol
 Merusak asam nukleat
Contoh  pemanasan, radiasi sinar
 Gangguan sistem enzim
Antagonisme khemis  CO, HCN, dinitrofenil
Metode pengendalian mikroba / metode
sterilisasi
Pasteurisasi, Tindalisasi,
Pemanasan Basah Autoklaf
Metode Fisis Flaming, Pemijaran, udara
Pemanasan Kering
panas
Filtrasi

Pendinginan

Tekanan Osmose

Radiasi

Metode Kimiawi

Anda mungkin juga menyukai