Anda di halaman 1dari 17

SOSIALISASI PENANGANAN

COVID-19
dr. Srikitta Danielia
Definisi
 Corona virus Disease 2019 (COVID-19) adalah penyakit menular
yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome
Coronavirus 2 (SARSCoV-2).
 Masa inkubasi rata-rata 5-6 hari dengan masa inkubasi terpanjang 14
hari.
Perkembangan Covid-19

Update 7 Oktober 2021


Derajat Kasus

Tanpa
Ringan
Gejala

Sedang Berat
Derajat Kasus

Tanpa Gejala


● Pasien tidak ditemukan gejala.

Ringan


● Pasien dengan gejala tanpa ada bukti pneumonia virus atau tanpa hipoksia

Sedang


● Pasien remaja atau dewasa dengan tanda klinis pneumonia tanpa tanda pneumonia berat.

● Anak-anak dengan tanda klinis pneumonia tidak berat.
Derajat Kasus

Berat


● Pasien remaja atau dewasa dengan tanda klinis pneumonia + satu dari: RR >30 x/menit, distres pernapasan
berat, atau SpO22 < 93% room air.

● Pasien anak dengan tanda klinis pneumonia + ditambah setidaknya satu: sianosis sentral atau SpO 22<93% ;
distres pernapasan berat; tanda bahaya umum; napas cepat/tarikan dinding dada/takipnea
Derajat Kasus

Kritis


Pasien dengan Acute Respiratory Distress
Syndrome (ARDS), sepsis dan syok sepsis.
Diagnosis
 WHO merekomendasikan pemeriksaan molekuler untuk seluruh
pasien yang terduga terinfeksi COVID-19.
 Metode yang dianjurkan adalah metode deteksi molekuler/NAAT
(Nucleic Acid Amplification Test) seperti pemeriksaan RT-PCR
Tatalaksana Covid
 Hingga saat ini, belum obat yang spesifik untuk mencegah atau
mengobati COVID-19.
 Pengobatan ditujukan sebagai terapi simptomatis dan suportif.
Pencegahan
 5M
-Memakai masker
-Mencuci tangan
-Menjaga jarak
-Mengurangi mobilisasi
-Menghindari Kerumunan
 Vaksin Covid
Terima Kasih.

Anda mungkin juga menyukai