Anda di halaman 1dari 10

PERKEMBANGAN

MORAL INDIVIDU
DOSEN PENGAMPU :
UTAMI NURHAFSARI, S.PSI, M.PSI.

KELOMPOK 2
AYU SYAHPUTRI (0103202030)
CINDY AULIA (1212451013)
DESI RAHMAWATI (1212151004)
DIAN PUTRI PRATIWI (1212451005)
SANJI SITANGGANG (1212451007)

BK REGULER A
Pengertian
Perkembangan Moral

Istilah moral berasal dari bahasa Latin mores


yang artinya tata cara dalam kehidupan, adat istiadat,
atau kebiasaan. Perkembangan moral adalah
perkembangan yang berkaitan dengan aturan dan
konvensi mengenai apa yang seharusnya dilakukan
oleh manusia dalam interaksinya dengan orang lain.
Tokoh yang paling dikenal dalam kaitannya dengan
pengkajian perkembangan moral adalah Lawrence E.
Kohlberg (1995).
Tahap-Tahap Perkembangan
Penalaran Moral menurut
Kohlberg

Tingkat Tingkat
Pra-Konvensional Post-Konvensional

Tingkat
Konvensional
Bentuk-bentuk
Perkembangan Moral

Pengetahuan Moral Tindakan Moral


(Moral Knowing) (Moral Action)

Perasaan Moral
(Moral Feeling)
Hubungan Antara Moral dan Tingkah Laku

Perilaku prososial besar manfaatnya untuk


menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif.
Bagaimana seseorang mengerti akan tanggung
jawabnya terhadap lingkungan sosialnya dan
bagaimana cara pandang tindakan yang seharusnya
diambil dalam mengatasi masalah sosial yang
berhubungan dengan lingkungan dan norma-norma
sosial, karena inti dari prinsip moral sendiri adalah
keadilan. Individu dituntut untuk jujur, menghargai
dan memperhatikan hak-hak pribadi tiap individu.
Ciri-ciri Perkembangan Moral Individu

Pada masa bayi (0-2 tahun)

Pada masa pra sekolah (2-6 tahun)

Pada masa sekolah (6-12 tahun)

Pada masa Remaja (awal 12-15,


madya 15-18, akhir 19-22 tahun)

Pada masa dewasa


Faktor-Faktor Perkembangan Moral Individu

Faktor Internal Faktor Eksternal

Faktor yang ada dalam Hal-hal dari luar diri yang


diri sendiri yang meliputi meliputi lingkungan dan
pembawaan dan potensi pengalaman berinteraksi
psikologis tertentu yang dari lingkungan
turut mengembangankan
dirinya sendiri
KESIMPULAN

Perkembangan moral adalah perkembangan yang berkaitan dengan


aturan dan konvensi mengenai apa yang seharusnya dilakukan oleh
manusia dalam interaksinya dengan orang lain. Teori-teori yang berkaitan
dengan perkembangan moral antara lain Teori Kognitif Piaget dan Teori
Kohlberg. Klasifikasi perkembangan moral menurut Kohlberg ada tiga
tingkatan (level), yaitu tingkat 1 pra-konvensional, tingkat 2 konvensional,
dan tingkat 3 pasca-konvensional. Di dalam perkembangannya, moral
dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor internal yang meliputi faktor
genetika (hereditas) dan faktor eksternal yang meliputi lingkungan sosial
masyarakat, kultural, edukatif, dan religius. Sering kali pada anak terjadi
kesenjangan antara pengetahuan moralnya dengan perilaku moral yang
disebabkan oleh beberapa faktor yaitu faktor kebingungan, faktor emosi
dan faktor motivasi (dorongan).
Thanks!
DO YOU HAVE ANY
QOESTION?

CREDITS: This presentation template was created


by Slidesgo, including icons by Flaticon,
infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai