Anda di halaman 1dari 76

Implementasi SISRUTE

berbasis Kompetensi

BASIRUN, SKM
Dinkes Propinsi Jawa Timur, 10 Desember 2019
Add an image
Revolusi industri telah terjadi sejak tahun 1750-an dan terus berlanjut sampai sekarang.
Dimulai dari mesin uap yang mendominasi industri saat itu, dari kereta sampai mesin penggerak turbin.
Dan sekarang memasuki revolusi industri ke 4, semuanya telah berubah secara dramatis. Tren
otomatisasi, pertukaran data terkini, komputasi awan, Internet of things (IoT), kecerdasan buatan atau
artificial intelligence (AI) dan semua hal virtual yang mampu memudahkan kegiatan operasional kita.
Hampir semua hal.

4.
0

Icon

Perkembangan
Era Industri

2
The Power of PowerPoint | thepopp.com
Implementasi Teknologi dalam Industri 4.0
Gimana Industri Pelayanan Kesehatan ?

Minimal Pelayanan
penunjang, Penumatic
Tube, ……..

Pencarian Lokasi Terdekat,


Row data rujukan dan kompetensi yang sesuai
ringkasan medis kebutuhan pelayanan
pasien

Bisa untuk informasi


public,

3D printer Tracking
( foto radiologi 3 D – Ambulance,
Cetak kaki palsu) monitoring
tanda vital
selama
transportasi
pasien
E-Health di Era Industri 4.0
Implementasi di Indonesia

Salah satu Implementasi Di Sistem Rujukan Terintegrasi

The Power of PowerPoint | thepopp.com 4


Add an image

SIRANAP dan RS Online


6
* SIRANAP *
1. Apa itu SIRANAP?
SIRANAP merupakan Sistem Informasi Rawat Inap yang berisi informasi data
ketersediaan tempat tidur yang dapat diakses oleh publik

2. Bagaimana cara mengakses SIRANAP?


Silakan dibuka link berikut:
http://yankes.kemkes.go.id/app/siranap/pages/

3. Bagaimana metode pelaporan SIRANAP?


SIRANAP dapat dientri secara manual maupun bridging dengan SIMRS

4. Kapan periode pelaporan SIRANAP?


Minimal dilaporkan 2x dalam sehari

5. Apakah ada juknis SIRANAP yang bisa di pelajari?


Silakan dibuka link berikut:
http://yankes.kemkes.go.id/app/siranap/pages/petunjukteknis

5. Bagaimana cara atau metode bridging SIMRS dengan SIRANAP?


Silakan dibuka link berikut:
http://yankes.kemkes.go.id/app/siranap/pages/petunjukteknis 7
Implementasi TT Online di Di TV Informasi RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo

8
Implementasi TT Online di SIMRS RSJ. Dr. Radjiman W. Lawang

9
Implementasi TT Online di SIMRS RSJ. Dr. Radjiman W. Lawang (lanjutan)

10
Implementasi TT Online di DI Website RSUP. Dr. Wahidin Sudirohusodo

11
Implementasi TT Online di DI Website RSJ Dr. Radjiman W. Lawang
(www.rsjlawang.com)

12
Integrasi Dashboard Kemkes di SIMRS RSJ Dr. Radjiman W. Lawang

13
Integrasi Dashboard Kemkes di SIMRS RSJ Dr. Radjiman W. Lawang

14
Integrasi Dashboard Kemkes di SIMRS RSJ Dr. Radjiman W. Lawang

15
16
POST data dari TT online RSWS dengan scheduler setiap bbrp menit sekali

19
POST data dari TT online RSJ RW dengan scheduler setiap bbrp menit sekali

21
Sistem Rujukan Terintegrasi (SISRUTE)
“SISRUTE” adalah pelayanan kesehatan yang mengatur pelimpahan tugas dan tanggung jawab pelayanan kesehatan secara timbal balik baik vertikal maupun
horizontal, dimana seluruh proses rujukan dilakukan secara terintegrasi.

“SISRUTE” Sudah terimplementasi lebih dari lebih dari 1.400 Layanan Kesehatan atau lebih dari 30 Kabupaten Kota
4. Edaran SISRUTE 2019

5. aktivasi SISRUTE 2019

23
Topologi Infrastruktur SISRUTESERVER Telemedicine
SERVER SMS SERVER bot telegram
SERVER PACS

SERVER SISRUTE

SERVER GPS

AMBULANCE
TEREGISTRASI DI
USER SISRUTE SISRUTE
25
Halaman Login SISRUTE

26
Fitur SISRUTE

Rujukan (RJ, RD, Parsial)


Konsultasi & Telemedicine

Tracking Ambulance
Resume Medis Terintegrasi

Video Komunikasi

Dashboard Monitoring
Halaman Home
HALAMAN “Manajemen User”
Menu ini digunakan untuk mengubah/mengupdate password us
er dan
mengubah/mengupdate data Rumah Sakit (Kode RS/No tlp/Ala
mat/email).
Sumber Daya Rumah Sakit
Ketersediaan Darah
Informasi Tempat Tidur
SDM Dokter
Master Ambulance
Add an image

Icon

Rujukan Emergency
Untuk pasien baru tinggal memasukkan No Rm dan identitas demografi
pasien, jika ada NIK cukup mencari berdasarkan NIK karena sudah ada
bridging dengen DUKCAPIL.
Jika Pasien lama Cukup memasukkan no rm, kemudian klik cari pasien
HALAMAN “Proses Rujukan”
Setelah klik Pilih maka dilakukan proses rujukan, dengan mengisi tujuan
rumah sakit,transportasi jenis rujukan dan alasan rujukan.
Proses selanjutnya mengisi ringkasan medis pasien, yaitu informasi terk
ait Diagnosa pasien, kondisi umum pasien, hasil lab, hasil radiologi, tera
pi dan tindakan medis yang telah diberikan.Untuk mengisi tinggal ketik
pada form yang disediakan dan klik Simpan.
HALAMAN “Monitoring RD
Monitoring ini digunakan untuk memberikan notifikasi bahwa ak
an ada pasien yang masuk dirujuk dari RS lain
Halaman Resume Medis/Ringkasan Pulang Pasien
Salah satu menu baru SISRUTE adalah resume medis pasien, keti
ka pasien akan pulang maka resume pasien bisa diinput ke dala
m SISRUTE
Halaman “Rujukan Balik”
Halaman ini digunakan apabila pasien yang telah dirujuk ke RS. Tujuan telah ditangani dilakuk
an rujukan balik.
Pengembangan B
erbasis Kompeten
si
Pencarian RS Berdasarkan Kompetensi

45
Proses Rujukan Berbasis Kompetensi
Pemilihan kasus penyakit dan kriteria rujukan

Pilih Menu Rujukan Rawat Jalan


Proses Rujukan Berbasis Kompetensi
Pemilihan kasus penyakit dan kriteria rujukan

Pilih Diagnosa
Proses Rujukan Berbasis Kompetensi
Pemilihan kasus penyakit dan kriteria rujukan

Pilih Kriteria Rujukan


Jika Kriteria Rujukan dan diagnosa blm ada dalam rule

Pilih kostumise :
- Alat
- Sarana
- Dokter
Sesuai kebutuhan penyakit
pasien
Proses Rujukan Berbasis Kompetensi
Pemilihan kasus penyakit dan kriteria rujukan

Klik Cari
View RS Sesuai kriteria Rujukan
Klik Proses Rujukan
jlangsung melakukan
proses rujukan sesuai
RS DIpilih

Klik View Detail untuk


melihat detai l
sumber daya RS
terpilih
View Detail RS Terpilih
Detail Data SDM
View Detail RS Terpilih
Detail Alat Medis
View Detail RS Terpilih
Detail Data Pelayanan
View Detail RS Terpilih
Detail Data Ketersediaan Tempat Tidur
Proses Rujukan
Proses Rujukan

Input NIK
Proses Rujukan

Identitas pasien akan


muncul sesuai NIK yg
dipilih
Proses Rujukan

Melengkapi data
Diagnosa
Proses Rujukan

Melengkapi data
Anannesis dan
pemeriksaan fisik
Proses Rujukan

Melengkapi data lab


Proses Rujukan

Melengkapi data
radiologi
Proses Rujukan

Melengkapi data ekg


Proses Rujukan

Klik Simpan
Telemedicine ( chat dan video komunik
asi)
Telemedicine di SISRUTE

66
Dashboard Monit
oring Rujukan
Dashboard Monitoring Real TIme

68
HALAMAN “Laporan” dan Dashboard
Halaman ini berisikan laporan Jumlah Rujukan yang ditujukan ke r
umah sakit
SebaranPengguna SISRUTE
Interoperasbilitas
dengan sistem Lai
n
SIMRS
API

SISRUTE
V KLaim

P-Care/SIMPUS/SIKDA Generik
http://api.dvlp.sisrute.kemkes.go.id
Tantangan Pengembangan Teknologi

Teknologi Semakin berkembang dan tidak bisa di elakkan menuntuk perkembanga


1 n teknologi di bidang kesehatan terutama implementasi dalam pelayanan kesehata
n di Indonesia yang terintegrasi

Percepatan Regulasi akan sangat berarti dalam mendukung impleme


2 ntasi teknologi dalam bisang kesehatan

SIRANAP, RS Online, SISRUTE merupakan bbrp tools teknologi yang berpera


3 n aktif dalam pengambangan system Pelayanan Kesehatan di Indonesia

4 KOMITMEN dalam Menjalankan Sistem diatas tentunya menjadi kunci yang akan
sangat berdampak dalam percepatan pelayanan, mutu dan keselamatan pasien
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai