Anda di halaman 1dari 22

TES DISC

Diana Putri Arini, M.A.,M.Psi.,Psikolog


 Tes DISC (Dominance, Influence, Steadiness,
Conscientiousness) adalah sebuah alat untuk
memahami tipe-tipe perilaku dan gaya kepribadian,
yang pertama kali dikembangkan oleh William
Moulton Marston. Dalam penerapannya di dunia
bisnis dan usaha, alat ini telah membuka wawasan
dan pemikiran, baik secara professional maupun
secara personal.
SEJARAH PERKEMBANGAN DISC

Hippocrates, 400BC Carl Gustav Jung


Empedokles, 111 BC
 bapak kedokteran yang  Jung, psikiater swiss
 filsuf Yunani yang mengatakan
menyatakan ada 4 cairan tubuh mengembangkan dinamika
alam semesta terdiri dari unsur
manusia yaitu chole, plegma, kepribadian Extravert-
dasar tanah, air, udara dan api.
melancloe, sanguins yang Intrrovert-Sensing-Intuituin-
memiliki sifat sendiri. Thinking-Feeling
William Moulton Marston (1893-1947)
 Seorang psikolog Amerika yang melakukan penelitian lebih
lanjut terhadap berbagai gaya perilaku manusia dengan
menggunakan kerangka berpikir Jung.
 Pada tahun 1928, William Marston menerbitkan buku “the
Emotion of Normal People. Berawal dari penelitiannya, maka
para ahli lain mengembangkan DISC Behavioral Profile System
yang digunakan membantu mengungkapkan dan memahami
tentang perilaku.
 Mourston tidak membuat alat ukur, hanya mengungkapkan teori
DISC
 Tahun 1960-an, Walter Clarke mengembangkan
kembali untuk John Cleaber yaitu
menggunakan instrumen dengan 24 pernyataan
activity vector analysis, dia meminta partisipan
untuk memilih 2 kategori dari 4 pilihan yang
menggambarkan dirinya dan tidak
menggambarkan dirinya.
 Tahun 1960-an Dr. Thomas Hencrickson
(Inggris) mengembangkan alat ukur PPA
(Personal Profile Analysis)
 Tahun 1950, Walter Clarke menggunakan  Tahun 1970-an, Jhon Geier dan Dorothy
pendekatan Marston mengembangkan alat ukur
Downey (Amerika) membuat alat ukur DISC
baru dengan “activity vector analysis” yaitu
personal profile system yang responnya
bagaimana persepsi seseorang terhadap dirinya
didasarkan pada 24 pernyataan dari alat ukur
dengan membuat 2 pernyataan yang
Cleaver.
mengungkapkan 4 dimensi: Agresive ,
Sociable ,Stable , Aviodant
DISC MEMBAGI 4 TIPE PERILAKU INDIVIDU,
KETIKA BERINTERAKSI DENGAN
LINGKUNGANNYA, YAKNI:
 Dominance – Challenge
Bagaimana seseorang merespon masalah dan tantangan serta menggunakan
kekuasaan.
 Influence – Contacts
Bagaimana seseorang berinteraksi dan mencoba mempengaruhi orang lain.
 Steadiness – Consistency
Bagaimana seseorang merespon perubahan, variasi dan kecepatan lingkungan.
 Coliance – Constrains
Bagaimana seseorang yang merespon peraturan dan prosedur yang ditetapkan
pihak lain.
APA YANG DIUKUR OLEH DISC??

 Kepribadian dalam perilaku yang dapat diamati, dimana perilaku akan muncul
sebagai hasil perpaduan dari kepribadian dengan lingkungan. Artinya situasinya
sangatlah bergantung dimana dia berada di lingkungannya,

Perilaku seseorang adalah hasil dari


pertemuan antara kepribadian seseorang
dengan lingkungannya, jadi orang yang
sama mungkin akan berprilaku berbeda
jika berada pada lingkungan yang tidak
sama. Artinya perilaku seseorang
bergantung kepada lingkungan dimana
dia berada
APA ITU DISC????

 Disc adalah ‘alat psikometri’ yang diciptakan untuk mengukur kepribadian seseorang,
lebih tepatnya ‘perilaku seseorang’ dan ‘bagaimana dia bereaksi’.. Hal ini bergantung
pada setting/kondisi pada saat intruksi tes diberikan.
 Disc mengukur peirlaku yang dapat diobservasi
 Disc adalah alat yang bebas bias budaya
 Dics dapat mengidentifikasi tipe perilaku seseorang (bagaimana dia akan berprilaku
dalam situasi kerja, situasi dirumah atau situasi disekolah/kampus, bagaimana ia
menangani lingkungannya , bagaimana perilakunya dalam kondisi tertentu/pressure).
 DISC tidak mengukur keterampilan individu.
DISC TIDAK MENGUKUR :

 Inteligensi seseorang (IQ)


 Sistem nilai (valune system) yang dianut oleh seseorang
 Keterampilan (skill) yang dimiliki individu
 Tinggi rendahnya pendidikan seseorang
DISC BIASA DIGUNAKAN UNTUK:

 Memahami diri sendiri


 Belajar untuk memahami dan menerima orang lain
 Menemukan cara untuk mengatasi konflik yang telah terjadi atau
menghindari terjadinya konflik
 Meningkatkan kemampuan untuk berkomunikasi dengan orang
lain.
 Dapat memberikan arahan atas wilayah apa yang perlu
dikembangkan oleh seseorang.
ADMINISTRASI TEST

 Waktu tes : 7 menit


 Dapat dilaksanakan oleh siapa saja, baik psikolog maupun bukan
psikolog
 Tentu saja perlu pelatihan yang memadai, khususnya untuk
menginterpretasikan hasil DISC
 Seting dalam mengisi DISC harus jelas, apa itu dalam setting
pekerjaan, sekolah, atau rumah tergantung tujuan dari
pelaksanaan tes tersebut.

Anda mungkin juga menyukai