Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR HASIL

OBSERVASI
Pengertian Teks Observasi
Teks laporan hasil observasi atau teks observasi adalah teks hasil
pengamatan terhadap suatu objek yang diamati/diteliti. Banyak hal yang
bisa menjadi objek yang kita amati. Objek yang diobservasi bisa buku
pengetahuan.
Tujuan Teks Observasi
01 02
Mengatasi atau Mengemukakan atau
memberikan solusi menemukan teknik atau
suatu permasalahan. metode baru.

03 04
Mengawasi atau Menginformasikan
memperbaiki suatu objek perkembangan yang
atau metode yang sudah sedang berjalan.
ada.
Fungsi Teks Observasi

1. Sesuai namanya, yaitu berfungsi 2. Menjabarkan atau


menjelaskan fakta dan
melaporkan hasil pengamatan dari
informasi.
suatu kegiatan atau penelitian.
Struktur Teks Observasi
1. Deskripsi 2. Deskripsi 3. Deskripsi
umum bagian Manfaat atau
Penutup

Pembuka atau pengantar Berisi perincian, dan Berisi fungsi atau manfaat
tentang hal yang akan pembahasan secara lebih setiap objek yang diamati
dilaporkan. Misalnya, pada detail. Semisal, binatang dalam kehidupan, atau dapat
tahap pembukaan mencakup ciri fisik, warna, simpulan yang diperoleh
disampaikan bahwa benda- makanan, perilaku. dalam laporan observasi.
benda di dunia dapat
dijabarkan berdasarkan
kriteria persamaan dan
perbedaan.

Anda mungkin juga menyukai