Anda di halaman 1dari 19

PEMBINAAN DAN ORIENTASI PENINGKATAN

KAPASITAS TENAGA PELAYANAN DI


PUSKESMAS KANDUI TAHUN 2020
KELUARGA PUSKESMAS KANDUI
KECAMATAN GUNUNG TIMANG
MOTTO
Motto Puskesmas Kandui

Pengawat Keliat
Beau Bekat
“Pelayanan Berkualitas Tanpa Henti “
TERWUJUDNYA MASYARAKAT YANG SEHAT DI WILAYAH
VISI PUSKESMAS KANDUI MELALUI PELAYANAN KESEHATAN
YANG OPTIMAL

1. Meningkatkan Kesadaran Masyarakat untuk


berperilaku Hidup Bersih dan Sehat
2. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak
3. Mengoptimalkan Pelayanan dan Pencegahan
Penyakit Menular.
4. Meningkatkan Pengetahuan Masyarakat tentang
Gizi
5. Tersedianya Informasi Kesehatan yang Akurat
6. Memberikan Pelayanan Pengobatan yang Rasional
7. Memberikan Pelayanan Administrasi yang Cepat dan
Tepat.
8. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Reproduksi
Remaja.
TATA NILAI
PENGABDIAN
BERKEADILAN
BERSTANDAR
KERJASAMA
DINAMIS
Data sebaran Tenaga Perawat pada Puskesmas Kandui
KETENAGAAN

• PNS : 10 Orang
• PTT : 16 Orang
• TKS : 4 Orang
• Total perawat : 30 Orang

Berdasarkan Tempat Bertugas


UGD : 13 Orang
R.Inap: 6 Orang
Poli Umum : 2 Orang
Apotik : 2 Orang
Loket : 1 Orang
Pustu : 5 Orang
TU : 1 Orang
SURAT PERJANJIAN KERJA PUSKESMAS KANDUI
PASAL 4
POINT 1

KEWAJIBAN – KEWAJIBAN
a.Diharapkan mentaati jam – jam kerja
serta mengikuti apel pagi dan apel siang
b.Pakaian sesuai dengan ketentuan yang
berlaku yaitu PDH
c.Melaksanakan Tugas yang
diserahkan Oleh Pimpinan
KEWAJIBAN TENAGA PERAWAT
• Menerima dan Melayani Pasien dan Keluarganya, dengan tidak
memandang Status kegawat daruratan
• Melaksanakan Tugas Kolaborasi dari sesama tenaga Perawat dan
Tenaga Kesehatan Lainnya
• Melaksanakan Tugas dengan Penuh Tanggung jawab sesuai
dengan Uraian Tugas dan SOP yang berlaku di Ruangan
• Melakukan Upaya Rujukan untuk mencapai Kesembuhan Pasien
secara vertikal dan Horisontal
• Melakukan Upaya Peningkatan Kinerja secara berkesinambungan.
• Mentaati tata tertib dan Peraturan yang berlaku di Puskesmas
Kandui
• Menyelesaikan Tugas yang diberikan dengan baik dengan
Bertanggung Jawab Kepada Pimpinan.
JAM KERJA PUSKESMAS
KANDUI
• ACUAN SURAT EDARAN BUPATI BARITO UTARA
• TANGGAL 12/02/2017
• NOMOR : 06.1.1 / 24 / Org
• TENTANG PERUBAHAN JAM KERJA PEGAWAI
NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH
KABUPATEN BARITO UTARA
JAM KERJA RUTIN
NO HARI JAM KERJA
1 SENIN - KAMIS 07.30 WIB – 14.00 WIB
2 JUM’AT 07.30 WIB – 11.00 WIB
3 SABTU 07.30 WIB – 13.00 WIB
KETERANGAN :
TIDAK ADA TUTUP LOKET SAMPAI SELESAI JAM KERJA POLI UMUM / GIGI / KIA /KB

HARI MINGGU DAN LIBUR NASIONAL : LIBUR


JAM KERJA PIKET
NO HARI JAM KERJA
1 PAGI 07.30 WIB – 14.00 WIB
2 SORE 14.00 WIB – 20.00 WIB
3 MALAM 20.00 WIB – 07.30 WIB
KETERANGAN :

HARI MINGGU DAN LIBUR NASIONAL : PIKET


LIBUR BAGI PETUGAS PIKET DIATUR BERDASARKAN JADWAL JAGA
KEBIJAKAN KEPALA PUSKESMAS
KANDUI TENTANG PELAYANAN
ISTIRAHAT COFFIE BREAK
PUKUL 10.00 WIB – 10.30 WIB

WAKTU ISTIRAHAT SELANJUTNYA AKAN DIATUR


SESUAI DENGAN KEBUTUHANNYA, DENGAN
TERLEBIH DULU IJIN DENGAN
KEPALA RUANGAN
DENGAN WAKTU YANG DITENTUKAN
JIKA DIDAPATI RUANGAN PELAYANAN DALAM
KEADAAN KOSONG DAN TANPA KETERANGAN
YANG JELAS, MAKA PETUGAS YANG
BERSANGKUTAN DIWAJIBKAN MELAKSANAKAN
TUGAS TAMBAHAN JAM KERJA SELAMA
WAKTU DITINGGALKAN DENGAN WAKTU YANG
DISEPAKATI DAN TIDAK MELEWATI BATAS
WAKTU 3 HARI.
MASALAH INDIVIDU
AL
LARANGAN MEROKOK
SELAMA JAM KERJA TIDAK DIPERKENANKAN
UNTUK MEROKOK
( KECUALI WAKTU ISTIRAHAT YANG DITENTUKAN )

TEMPAT MEROKOK
TIDAK DIPERKENANKAN UNTUK MEROKOK
DIRUANG KERJA, DITERAS RUANGAN, TOILET
DIHALAMAN DEPAN PUSKESMAS
IJIN DAN TIDAK MASUK KERJA

HANYA DIPERKENANKAN IJIN SELAMA 3 HARI DALAM SATU


BULAN, DAN PERMINTAAN IJIN HARUS MELALUI TATA
USAHA DAN DIKETAHUI PIMPINAN DENGAN
MENGGUNAKAN SURAT IJIN

JIKA BERTURUT TURUT IJIN SELAMA 2 BULAN DENGAN


MENGAMBIL WAKTU IJIN 3 HARI MAKA AKAN DIKENAKAN
PEMOTONGAN PENGHASILAN HAK KERJA 50 %
IJIN ALASAN PENTING
IJIN SAKIT
MENIKAH
MELAHIRKAN
KEPERLUAN KELUARGA MENDESAK

( WAKTU IJIN AKAN DISEPAKATI SESUAI


KEBUTUHANNYA)
KETENTUAN KELENGKAPAN SERAGAM
Hari
Baju
Senin PDH Warna Khaki
Selasa PDH Warna Putih
Rabu PDH Putih Hitam
Kamis Batik Barut Biru
Jum,at Olah Raga
Sabtu Batik Kalteng Biru / Biru Orange
Minggu / Piket Putih Hitam atau Putih Putih atau Baju Piket

DIWAJIBKAN MENGGUNAKAN SEPATU


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai