Anda di halaman 1dari 12

SI SUPERVISI

TUJUAN DAN FUNG


PENDIDIKAN

Dosen Pengampu :
.Pd.
Sani Susanti, S.Pd., M

DISUSUN OLEH :

Helen Sinuraya (3213131021)


Tujuan Supervisi pendidikan

Tujuan utama supervisi adalah memperbaiki pengajaran.


Tujuan umum Supervisi adalah memberikan bantuan teknis
dan bimbingan kepada guru dan staf agar personil tersebut
mampu meningkatkan kualitas kinerjanya, dalam
melaksanakan tugas dan melaksanakan proses belajar
mengajar. Atau tujuan supervisi adalah memberikan layanan
dan bantuan untuk mengembangkan situasi belajar-
mengajar yang dilakukan guru di kelas.
Secara operasional dapat
dikemukakan beberapa tujuan
konkrit dari supervisi
pendidikan yaitu:
1. Meningkatkan mutu kinerja guru.
2. Meningkatkan keefektifan kurikulum
sehingga berdaya guna dan terlaksana
dengan baik.
3. Meningkatkan keefektifan dan keefesiensian
sarana dan prasarana yang ada untuk
dikelola dan dimanfaatkan dengan baik
sehingga mampu mengoptimalkan
keberhasilan siswa.
4.Meningkatkan kualitas 5.Meningkatkan kualitas situasi
pengelolaan sekolah umum sekolah sehingga tercipta
khususnya dalam mendukung situasi yang tenang dan tentram
terciptanya suasana kerja serta kondusif yang akan
yang optimal yang meningkatkan kualitas
selanjutnya siswa dapat pembelajaran yang menunjukkan
mencapai prestasi belajar keberhasilan lulusan
sebagaimana yang
diharapkan
Semua kegiatan yang dilakukan tentu memiliki
tujuan dan selalu mengarah kepada tujuan yang
ingin dicapai tersebut. Pendidikan merupakan salah
satu bentuk kegiatan manusia yang memiliki tujuan
yang ingin dicapai dari proses pelaksanaanya.
Merumuskan tujuan supervisi pendidikan harus
dapat membantu mencari dan menentukan
kegiatan-kegiatan supervisi yang lebih efektif.
Fungsi Supervisi pendidikan
Menurut Swearingen terdapat 8 fungsi supervisi sebagai berikut:
1. Mengkoordinasi semua usaha sekolah.
2. Memperlengkapi kepemimpinan sekolah.
3. Memperluas pengalaman-pengalaman guru.
4. Menstimulasi usaha-usaha yang kreatif.
5. Member fasilitas dan penilaian yang terus-menerus.
6. Menganalisis situasi belajar-mengajar.
7. Memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada setiap anggota
staf.
8. Memberi wawasan yang lebih luas dan terintegrasidalam
merumuskan tujuan-tujuan pendidikan dan meningkatkan
kemampuan mengajar guru-guru.
fungsi supervisi menurut Ametembun terdiri dari:

• Penilaian
Fungsi Penilaian adalah untuk mengukur
tingkat kemajuan yang diinginkan, seberapa
besar yang telah dicapai, dan penilaian ini
● Penelitian. dilakukan dengan berbagai cara seperti tes,
a it u fu n g si yang penetapan standar, penilaian kemajuan
Y
u s d a pa t m encari belajar sisiwa, melihat perkembangan hasil
har penilaian sekolah, serta prosedur lain yang
dari
jalan keluar berorientasi pada peningkatan mutu
g pendidikan.
masalah yan
dihadapi.
• Pembinaan.
Fungsi pembinaan merupakan salah satu
● Perbaikan. usaha untuk memecahkan masalah yang
b a ik a n a d alah sebagai
Fungsi per sedang dihadapi,yaitu dengan melakukan
u n t u k m e n d orong guru pembinaan atau pelatihan kepada guru-
usaha
erseorangan guru
baik secara p
n k e lo m p o k agar mereka
maupu
an berbagai
mau melakuk
a ika n da la m menjalankan
perb
tugas mereka
KESIMPULAN

●Supervisi yaitu sebagai upaya yang dilakukan oleh para pengawas untuk
melihat kinerja personalia dan melakukan perbaikan-perbaikan terhadap salah
satu bagian kerja yang tidak masksimal dalam menunjukkan kinerjanya.
Berdasarkan pendapat di atas dapat diambil sebuah kesimpulan bahwa supervisi
merupakan suatu layanan dan bantuan yang diberikan oleh supervisor kepda guru
dalam upaya memperbaiki pembelajaran sehingga pembelajaran dapat berjalan
dengan efektif.
●Tujuan supervisi pendidikan adalah Membantu guru agar dapat lebih
mengerti/ menyadari tujuan-tujuan pendidikan di sekolah, dan fungsi sekolah
dalam usaha mencapai tujuan pendidikan itu.Tujuan utama supervisi adalah
memperbaiki pengajaran. Tujuan umum supervisi adalah memberikan bantuan
teknis dan bimbingan kepada guru dan staf agar personil tersebut mampu
meningkatkan kwalitas kinerjanya, dalam melaksanakan tugas dan melaksanakan
proses belajar mengajar.
SEKIAN &
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai