Anda di halaman 1dari 16

Konsep Dasar Terminologi

Kesehatan
Rika Arfiana Safitri, M.Farm
D3-Farmasi
Fakultas Ilmu Kesehatan
Pendahuluan
Apa Yang Dimaksud TERMINOLOGI
KESEHATAN ? Bahasa profesi Kesehatan
yang digunakan sebagai
sarana komunikasi antara
mereka yang berkecimpung
langsung maupun tidak
langsung di baidang
pelayanan Kesehatan
Contoh ….

teleradiography, terdiri dari :


claustrophobia terdiri dari :
prefiks ‘tele‘ (bahasa Yunani) yang berari jauh root berasal dari bahasa Latin ‘claustrum’ yang
root ‘radius’ (bahasa Latin) yang berarti sinar berarti ruang tertutup
sufiks berasal dari bahasa Yunani ‘phobia’ yang
sufiks ‘graphein’ (bahasa Yunani) yang berarti
menulis berarti takut.

tindakan radiografik dengan tube berjarak rasa takut di dalam ruang atau tempat yang
enam meter dari tubuh untuk distorsi. tertutup.
Istilah/ Komponen Kata Terdiri dari :

1) Prefiks (Awalan)
Dimana Satu kata HARUS terdapat paling
2) Root (Akar Kata) sedikit satu kata ROOT dengan satu atau
lebih Prefiks dan Sufiks
3) Sufiks (Akhiran)
Prefixes (Awalan)
• Prefiks berperan dalam modifikasi atau perubahan untuk memberikan
suatu arti pada root (akar kata). Tidak semua akar kata pada
terminologi kesehatan mempunyai awalan

Prefiks Dibagi Menjadi 4 :


1. Umum
2. Negative
3. Numerik
4. Problem atau penyakit
ROOT (Akar Kata)
Fungsi root adalah sebagai dasar atau inti dari terminologi kesehatan dan biasanya menggambarkan
anggota tubuh.

Akar kata memiliki bentuk kombinasi (Combining form) hasil kreasi dengan akar kata (root) yang
dibubuhi kata “vowel” yang seringnya adalah huruf “o” dan terkadang bisa “e” atau “i”.

Contoh:
arthr/o = persendian (joint)
Cardi/o = jantung (heart)
dermat/o = kulit (skin)
gastr/o- = lambung (stomach)
Sufiks (Akhiran Kata)
Sufiks atau pseudosufiks (kata akhiran semu) merupakan unsur kata yang
terletak di bagian paling belakang dari istilah terkait, untuk membentuk
noun (kata benda), adjektif (kata sifat) atau verb (kata kerja).
Cara Menggabungkan ROOT Awalan dan
Akhiran
1. Menggabung root lebih dari satu, dengan huruf penghubung seperti i, e, dan o,
misalnya: Kardiovaskuler Kardi - o – vaskuler
Eritrosit  Eritr – o – sit
Gastroenterik  gastr – o – enter(ik)
Hemigastrik  hem – i – gastr(ik)
2. Menggabung akar kata dengan akhiran yang diawali konsonan maka harus
menggunakan huruf penghubung
Gastromegali  Gastr – o – megali
Osteomalacia  Oste – o - malacia
Laparascopy  lapar – a - scopy
Analisis Istilah
Analisis istilah adalah menguraikan secara sistematik suatu istilah medis
menjadi bagian unsur kata pembentuknya sehingga mudah dikenali
artinya.

Contoh :
(1) a.n’emi.a terdiri dari a- dan –emia = kurang darah
a- [prefix, tidak ada]
emia [ haima, darah]
TERMINOLOGI BIDANG
KEFARMASIAN
Aturan Pakai
Jumlah Pemakaian
Perintah Pembuatan
Keterangan waktu
Bentuk sediaan
Keterangan tempat dan lainnya
ATURAN PAKAI
Jumlah Pemakaian
Perintah Pembuatan
Keterangan Waktu
Bentuk Sediaan
Keterangan Tempat

Anda mungkin juga menyukai