Anda di halaman 1dari 31

PELATIHAN DASAR

CALON PEGAWAI NEGERI


SIPIL
Pembelajaran

AGENDA - I

Dwi Rahmanendra, 2022


Dwi Rahmanendra
Widyaiswara Ahli Madya
Pusat Diklat SDM LHK, KEMENTERIAN LHK
E-MAIL : d_rahmanendra@yahoo.com
HP : 0821 221 44 777
ANALISIS ISU KONTEMPORER
2
Dwi Rahmanendra. 2022
APERSEPSI MODUL 2

Bagaimana pengalaman belajar mandiri Anda


dengan MOOC-nya?
Apakah Anda sudah memahami semua materi
Modul 2 saat belajar mandiri tersebut ?

Dwi Rahmanendra, 2022


TUJUAN PEMBELAJARAN MODUL 2
Menjelaskan konsepsi
perubahan lingkungan
strategis.

Mengidentifikasi isu-isu
strategis kontemporer.

Menerapkan teknik analisis isu


dengan menggunakan
kemampuan berpikir kritis.

Dwi Rahmanendra. 2022


Sintesis Modul 2 • Korupsi 3 
Agenda SPBN •

Narkoba
Terorisme/Radikalisme
• Money Laundry
2  Kualitas • Proxy War
Cara Positif
Hidup • Mass Communication
Sifat Manusia yang Kehidupan Perubahan
Dampak
Bernafsu & Berakal Dinamis LingStra
4  • Kontemporer
Global Hasil Negatif AGHT Isu Kritikal • Berkembang
Society • Potensial

Community/ Modal Insani :


Culture Dihadapi
I-Em-S-Kt-Et-Ks
Family
Kemampuan :
Individu Diidentifikasi
ES, PS, AT

Model Pentahelix : Dipahami


Issue Scan :
G-A-B-C-M MS, ED, KO, PPO, PL

APKL (Kualitas)
Dipilih/Ditapis
USG (Prioritas)
FB/MM/SWOT/
Dianalisis dan lain-lain.
Alternatif
Diselesaikan
Dwi Rahmanendra. 2022
Rekomendasi
PERUBAHAN LINGKUNGAN STRATEGIS
Global
ASTA GATRA :
Society
Demografi
Community/ WASBANG &
Culture Geografi
WASNUS
Family Sumber Kekayaan Alam
Individu
IPOLEKSOSBUDHANKAM

“Berpotensi menimbulkan dampak negatif berupa AGHT dalam kehidupan


bermasyarakat, berbangsa dan bernegara berupa :

ISU-ISU STRATEGIS KONTEMPORER


(Kelompok isu yang mendapatkan perhatian dan sorotan publik secara luas dan memerlukan penanganan
sesegera mungkin dari pengambil keputusan.)
MODAL INSANI UNTUK MENGHADAPI PERUBAHAN LINGKUNGAN STRATEGIS
(Intelektual; Emosional; Sosial; Ketabahan;Etika;Kesehatan Fisik) Dwi Rahmanendra, 2022
RAGAM BENTUK ISU STRAKOM
NARKOBA

TERORISME/
KORUPSI RADIKALISME

Isu-Isu Strategis
COVID-19 Kontemporer DLL.???
(AGHT)
MASS MONEY
COMMUNICATION LAUNDRING

PROXY
WAR
Dwi Rahmanendra, 2022
TEKNIK ANALISIS ISU

Dwi Rahmanendra, 2022


TAHAPAN PENYELESAIAN ISU

IDENTIFIKASI &
1 DESKRIPSI ISU
MENDALAMI /
ANALISIS ISU 3
4
TAHAPAN
MEMILAH / ALTERNATIF
2 MENAPIS ISU PENYELESAIAN 4
Dwi Rahmanendra, 2022
IDENTIFIKASI &
DESKRIPSI ISU IDENTIFIKASI ISU

Kepekaan dan kepedulian seseorang terhadap tuntutan


dan/atau kondisi lingkungan.

Kemampuan
Enviromental Scanning Berpikir
Kritis

Mengkaji gap/kesenjangan antara kondisi yang seharusnya


dengan yg nyata terjadi (Masalah).

Dwi Rahmanendra, 2022


IDENTIFIKASI &
DESKRIPSI ISU DESKRIPSI ISU
Lingkup Isu :
 Instansi/Tempat Kerja
 Masyarakat
 Nasional (Bangsa/Negara)
Deskripsi Isu :
 Kondisi “Masalah/Isu” saat ini (disertai data dan fakta pendukung).
 Dampak jika “Masalah/Isu” tidak diselesaikan (Hubungan Kausalitas).
 Parapihak yang terlibat.
Rumusan Isu :
Pernyataan negatif mengenai suatu isu yang ditulis secara singkat dan jelas dengan
memuat fokus, lokus dan waktu terjadinya isu tersebut.

Contoh Kalimat Rumusan Isu :


“Masih maraknya praktik “pungli” yang dilakukan oleh Polisi Kehutanan terhadap
Moda Angkutan Kayu di Kantor “X” selama tahun 2022”. Dwi Rahmanendra, 2022
MEMILAH /
MANAPIS ISU TEKNIK APKL
1. Aktual (A)
Benar-benar terjadi dan sedang hangat dibicarakan dalam masyarakat.
2. Problematik (P)
Isu yang memiliki dimensi masalah yang kompleks, sehingga perlu dicarikan
segera solusinya.

3. Kekhalayakan (K)
Isu yang menyangkut hajat hidup orang banyak.

4. Kelayakan (L)
Isu yang masuk akal dan realistis serta relevan untuk dimunculkan inisiatif
pemecahan masalahnya.
Dwi Rahmanendra, 2022
MEMILAH /
MANAPIS ISU TEKNIK USG

URGENCY
Seberapa mendesak suatu isu harus dibahas, dianalisis dan ditindaklanjuti.

SERIOUSNESS
Seberapa serius suatu isu harus dibahas dikaitkan dengan akibat yang
ditimbulkan.

GROWTH
Seberapa besar kemungkinan memburuknya isu tersebut jika tidak ditangani
sebagaiamana mestinya.

Dwi Rahmanendra, 2022


MEMILAH / KESALAHAN UMUM DALAM
MANAPIS ISU PENGGUNAAN TEKNIK TAPISAN ISU

1) Sudah ada kecenderungan pilihan sebelum


menggunakan Teknik Tapisan Isu. --- (FORMALITAS)
2) Kriteria Penilaian untuk tiap-tiap Indikator tidak
dibuat atau tidak jelas.

Dwi Rahmanendra, 2022


MEMILAH /
MANAPIS ISU CONTOH TEKNIK APKL
MATRIK PENILAIAN KUALITAS ISU DENGAN
ANALISIS APKL
ISU A P K L JUMLAH PRIORITAS
A 5 3 4 4 16 III
B 5 4 3 3 15 IV
C 5 5 4 3 17 II
D 5 5 5 4 19 I
E 5 3 2 3 13 V

SETIAP KRITERIA DIBERI SKOR NILAI 1-5


DIMANA ANGKA 5 ► SANGAT !
Berdasarkan Analisis Penilaian Kualitas Isu dengan Kriteria APKL,
maka isu yang dipilih adalah isu “D”.
Dwi Rahmanendra, 2022
MEMILAH /
MANAPIS ISU CONTOH TEKNIK USG

Dwi Rahmanendra, 2022


MENDALAMI /
(FISHBONE/SWOT/MIND MAPPING, DLL.)
ANALISIS ISU

FISHBONE DIAGRAM

Alat analisis untuk menemukan hub. SEBAB-AKIBAT


(Menemukan akar penyebab masalah)

Diperkenalkan oleh Dr. Kaoru Ishikawa, seorang ahli


pengendalian kualitas dari Jepang.

Efektif dengan sesi BRAINSTORMING


Dwi Rahmanendra, 2022
MENDALAMI /
ANALISIS ISU TAHAPAN FISHBONE

Langkah 1 : Menyepakati pernyataan masalah (Problem Statement)

Dwi Rahmanendra, 2022


MENDALAMI /
ANALISIS ISU TAHAPAN FISHBONE
Langkah 2 : Mengidentifikasi kategori-kategori.
Kategori 6M - Industri Manufaktur :
Machine, Method, Material, Man and
Mind Power, Measurement dan Mother
Nature

Kategori 8P - Industri Jasa :


Product, Price, Place, Promotion, People,
Process, Physical Evidence dan
Productivity & Quality.

Kategori 5S - Industri Jasa :


Surroundings , Suppliers, Systems, Skills,
dan Safety.

Catatan : Kategori bisa dibuat sendiri sesuai konteks isu/masalah.


Dwi Rahmanendra, 2022
MENDALAMI /
ANALISIS ISU TAHAPAN FISHBONE
Langkah 3 : Mencari sebab-sebab potensial.

Dwi Rahmanendra, 2022


MENDALAMI /
ANALISIS ISU TAHAPAN FISHBONE
Langkah 4 : Menentukan akar penyebab masalah (Sebab Pokok).

Sebab-sebab yang muncul


pada lebih dari 1 kategori :
Sebab Pokok

Kesimpulan :
Berdasarkan Diagram Fishbone
tersebut diketahui bahwa akar
penyebab masalah (sebab pokok)
Bahaya Radikalisme tersebut
adalah insentif yang tidak cukup.
Dwi Rahmanendra, 2022
MENDALAMI /
ANALISIS ISU CONTOH FISHBONE (2)

Dwi Rahmanendra, 2022


ALTERNATIF
PENYELESAIAN

TABEL REKOMENDASI ALTERNATIF PENYELESAIAN ISU


ISU : Bahaya Radikalisasi
PENYEBAB : Insentif tidak cukup
ALTERNATIF TAHAPAN SETIAP HASIL YANG
NO. PARA PIHAK
PENYELESAIAN ALTERNATIF DIHARAPKAN
1 a.
b.
c.
2 a.
b.
c.

Dwi Rahmanendra, 2022


KONTRIBUSI MATERI MODUL 2 DALAM
PENYUSUNAN RANCANGAN AKTUALISASI

Dwi Rahmanendra, 2022


ALUR PIKIR PROSES PENYUSUNAN RANCANGAN AKTUALISASI LATSAR CPNS
Environmental Scanning Teknik Teknik Tapisan Pernyataan negatif, Teknik Teknik Konsultasikan dgn
Isu: singkat, jelas, ada FB/MM/SWOT/DLL* Problem Solving/DLL*
(Sikap Peduli & Kritis)* Issue Scan* APKL/USG/DLL* Mentor
fokus, lokus,
waktu. Role Models
Pengertian
Isu : Wujudkan
Identifikasi Deskripsikan Tetapkan Buatlah Lakukan Carilah
 Hangat Gagasan dlm
Isu (3) Isu (3) Core Isu (1) Rumusan Isu Analisis Isu Gagasan Kreatif
dibicarakan Kegiatan (Min. 4)
 Kesenjangan
MP. Agenda III
(Masalah)
Refleksikan kondisi di  Data/Fakta Konsultasikan Uraikan langkah-langkah sistematis, rinci dan Rumuskan
Instansi dengan Materi  Dampak dgn Mentor terukur untuk melakukan suatu Kegiatan. Tahapan Kegiatan
MP Agenda III  Agenda III

Produk yang dihasilkan dari setiap Kegiatan atau Rumuskan


Sumber Isu : Lingkup Isu : Tahapan Kegiatan, yg sekaligus sbgi bukti belajar. Output/Hasil
 Individu  Tusi Jabatan
 Unit Kerja  Tusi Unit Kerja
 Organisasi  Tusi Organisasi Uraikan bagaimana penerapan/aktualisasi MP. Keterkaitan
Agenda II dalam pelaksanaan Kegiatan tersebut. Substansi MP

Uraikan kontribusi hasil kegiatan terhadap Kontribusi Visi/


pencapaian Visi/Misi/Tusi/Tujuan Organisasi. Misi/Tusi/Tujuan

Uraikan kontribusi hasil kegiatan terhadap Penguatan Nilai


Dwi Rahmanendra. 2022
CATATAN : )* MP. Analisis Isu Kontemporer, Agenda SPBN Penguatan Nilai-Nilai Organisasi. Organisasi
ESENSI MODUL 2
“Kita sebagai PNS harus memiliki
kepekaan dan kepedulian serta bersedia
memberikan kontribusi nyata dengan
mengembangkan kemampuan berpikir
kritis dan kreatif (inovatif) dalam
menghadapi berbagai Isu Kontemporer
yang berpotensi menimbulkan AGHT
terhadap keutuhan dan kedaulatan NKRI
sebagai wujud dari upaya Bela Negara”.

Dwi Rahmanendra, 2022


NARKOBA

TERORISME/
KORUPSI RADIKALISME

Isu-Isu Strategis
COVID-19 Kontemporer DLL.???
(AGHT)
SIAP-SIAGA
MASS MONEY
COMMUNICATION LAUNDRING

PROXY
WAR

Dwi Rahmanendra, 2022


TERIMA KASIH

Dwi Rahmanendra. 2022


SIAPA CEPAT, DIA DAPAT....
Berhadiah Pulsa Rp. 50 ribu
Jika dipangkatkan 3, berapa jumlah
peserta dalam 1 Angkatan yang nama
depannya diawali huruf “M”
ditambah huruf “R” ?

1 Maristya Rahmadiansyah, S.T.


1.331 1 Rahmadhani Triastomo, S.T.
2 Maya Larasati Donna Wardani, S.T. 2 Restu Siti Nursa'adah, S.T.
3 Muhammad Irfan Syafrijal Ramja, S.H. 3 Ridha Rohmah Sari, S.Pd.
4 Muhammad Salam Taufiqi, S.Stat. 4 Risna Dwi Kartika, S.A.
5 Muhammad Very Nugroho, S.T. 5 Ryan Pramana, S.T.
6 Muhammad Yusha Firdaus, SST.
Dwi Rahmanendra. 2022

Anda mungkin juga menyukai