Anda di halaman 1dari 14

STR & SIPP

OLEH:

H. ANDRIANSYAH, S.Kep.,Ners,MM.Kes
???

S T R
URAT ANDA EGISTRASI
DASAR HUKUM
1. UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA
KESEHATAN
2. UU NOMOR 38 TAHUN 2014 TENTANG KEPERAWATAN
3. PERMENKES RI NOMOR 1796/MENKES/PER/VIII/2011
4. PEDOMAN PENGEMBANGAN KEPROFESIAN
BERKELANJUTAN (PKB) PERAWAT INDONESIA TAHUN
2016
1. PERMENKES RI NOMOR 1796/MENKES/PER/VIII/2011
TENTANG REGISTRASI TENAGA KESEHATAN

 BAHWA SETIAP NAKES WAJIB MEMILIKI


STR SEBELUM NAKES TERSEBUT
MELAKSANAKAN TUGAS
KEPROFESIANNYA.
2. PEDOMAN PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN
(PKB) PERAWAT INDONESIA TAHUN 2016

 BAHWA PROSES SISTEM KREDENSIAL


PERAWAT MENCAKUP SERTIFIKASI
(UKOM), REGISTRASI (STR), LISENSI
(SIPP) DAN AKREDITASI (PROGRAM
PELATIHAN).
3. UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA KESEHATAN

 PASAL 44 AYAT 1 BAHWA SETIAP NAKES


YANG MENJALANKAN PRAKTIK WAJIB
MEMILIKI STR.
4. UU NOMOR 38 TAHUN 2014 TENTANG KEPERAWATAN

 PASAL 18 AYAT 1 BAHWA PERAWAT YANG


MENJALANKAN PRAKTIK KEPERAWATAN
WAJIB MEMILIKI STR.
UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA KESEHATAN

 PASAL 74 BAHWA PIMPINAN FASYANKES


DILARANG MENGIZINKAN NAKES YANG
TIDAK MEMILIKI STR DAN IZIN UNTUK
MENJALANKAN PRAKTIK DI FASYANKES.
UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA KESEHATAN

 PASAL 85 AYAT 1 BAHWA SETIAP NAKES


YANG DENGAN SENGAJA MENJALANKAN
PRAKTIK TANPA STR SEBAGAIMANA
PASAL 44 AYAT (1) DIPIDANA DENGAN
DENDA PALING BANYAK Rp. 100.000.000
(SERATUS JUTA RUPIAH)
????

SIPP
DASAR HUKUM
1. UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA KESEHATAN,
PASAL 46 AYAT 1 “SETIAP NAKES YANG MENJALANKAN
PRAKTIK DI BIDANG YANKES WAJIB MEMILIKI IZIN”
2. UU NOMOR 38 TAHUN 2014 TENTANG KEPERAWATAN,
PASAL 19 AYAT 1 “PERAWAT YANG MENJALANKAN
PRAKTIK KEPERAWATAN WAJIB MEMILIKI IZIN”.
AYAT 2 “IZIN SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA AYAT (1)
DIBERIKAN DALAM BENTUK SIPP.
DASAR HUKUM
3. PERMENKES NOMOR 43 TAHUN 2019 TENTANG
PUSKESMAS, “SETIAP TENAGA KESEHATAN YANG
BEKERJA DI PUSKESMAS HARUS MEMILIKI SURAT IZIN
PRAKTIK SESUAI KETENTUAN PERUNDANG-
UNDANGAN”.
UU NOMOR 36 TAHUN 2014 TENTANG TENAGA KESEHATAN

 PASAL 86 AYAT 1 BAHWA SETIAP NAKES


YANG MENJALANKAN PRAKTIK TANPA
MEMILIKI IZIN SEBAGAIMANA PASAL 46
AYAT (1) DIPIDANA DENGAN DENDA
PALING BANYAK Rp. 100.000.000 (SERATUS
JUTA RUPIAH)
BAGAIAMANA
CARA NYA????

Anda mungkin juga menyukai