Anda di halaman 1dari 8

Tari

Virtual Medley Aditia

Rio
Seni Budaya
XI IPA 4
Yayan
Virtual Medley Lagu Daerah
Virtual Medley Lagu Daerah merupakan lagu yang dicover oleh beberapa Virtual
Youtuber Indonesia yang berasal dari agensi yang Bernama Hololive.

Lagu Virtual Medley menggabungkan beberapa lagu daerah menjadi satu. Lagu
daerah tersebut adalah Sik Sik Sibatunikam yang berasal dari Sumatera Utara,
Kicir Kicir yang berasal dari DKI Jakata, Cublak Cublak Suweng dari Jawa
Tengah, Bungong Jeumpa dari Aceh, dan Apuse yang berasal dari Papua.

Pola Gerakan
Pola Gerakan Tari Virtual Medley
Pola Gerakan

Tari yang akan ditampilkan


mengambil referensi dari tari
daerah dari masing-masing lagu
daerah yang dinyanyikan dan
beberapa modifikasi
Pola gerak
tari bungong
jempa pola lantai tarian bungong
jeumpa adalah pola lantai horizontal
dimana penari berbaris membentuk
garis lurus ke samping. Dalam menari
terdapat berbagai jenis pola atau
pormasi penari ketika menari hingga
saat penonton melihat akan terlihat
indah
Pola gerak tari siksik
Tari Tor Tor memiliki pola lantai
sibatumanikam lingkaran dan lulus. Posisi tamu atau
hula-hula berada di sebelah jenazah,
sedangkan posisi tuan rumah berada
di sebelah kiri jenazah.
Pola gerak tari
kicir kicir Pola lantai ini sebenarnya
merupakan teknik blocking
(penguasaan panggung) seoarang
Lagu kicir kicir adalah lagu bermakna yang
memberi nasehat agar manusia selalu bersemangat penari.
dalam menjalani kehidupan; dan rajin berusaha dan
bekerja demi kehidupan yang lebih baik serta
berguna bagi sesama
Pola gerak tari cublak
cublak suweng
Gerakan awal adalah gerak jalan
Cublak-cublak Suweng adalah sebuah ditempat, selanjutnya
lagu/tembang dolanan yang adalah gerak ukel tangan di samping
dinyanyikan untuk mengiringi sebuah telinga yang dilakukan bergantian
permainan anak. Cublak-cublak kanan dan kiri. Gerakan yang cukup
suweng merupakan permainan mudah tetapi ternyata masih ada
tradisional yang berasal dari Jawa beberapa siswa yang belum
Tengah yang sering dimainkan oleh melakukan dengan baik gerak ukel.
sekelompok anak perempuan antara 3
orang atau lebih

Anda mungkin juga menyukai