Anda di halaman 1dari 13

2022

Adab Bergaul Dalam Islam


dengan

Teman Sebaya dan Orang yang Lebih Tua

Kania Shafa Az Zahra XII IPA 3


PART 01
Adab bergaul dengan teman sebaya
Pengertian
T e m a n s e b a y a

Teman sebaya diartikan sebagai kawan, sahabat, atau orang yang sama-sama bekerja
KBBI
atau berbuat.

Teman
Sebaya

Hubungan individu pada anak-anak atau remaja dengan tingkat usia yang sama,
Pengertian
serta melibatkan keakraban yang relative besar dalam kelompoknya.
Bentuk Adab Bergaul
D e n g a n t e m a n s e b a y a

1 2 3 4
Sikap saling percaya Sikap saling Sikap saling menolong Sikap saling menasihati
menghargai dan dalam kebaikan dalam kebaikan
menghormati
Hikmah Menerapkan Adab Bergaul
D e n g a n t e m a n s e b a y a

Bisa memberikan perasaan saling Dapat membawa kita dan orang lain
menghormati, saling mengisi, dan ke arah yang lebih baik.
saling bekerja sama diantara mereka

Pergaulan yang dilandasi dengan Disukai oleh orang lain dan jaringan
adab yang baik membuat lingkungan pertemanan semakin banyak.
pergaulan menjadi rukun.

Menumbuhkan sikap peduli dan peka


terhadap persoalan yang ada sekitar
kita
PART 02
Adab bergaul dengan orang yang lebih tua
Pengertian
O r a n g y a n g l e b i h t u a

Orang
yang Pengertian Orang yang usianya diatas kita. Dapat juga dilihat dari unsur hubungan kekerabatan
dan hubungan kemasyarakatan.
lebih tua
Adab
K e p a d a o r a n g t u a

Taat kepada Menghormati Berbakti kepada Bersilaturahmi


perintahnya dalam kedua orang tua, orang tua dengan dengan sahabat
kebaikan dan merendahkan diri segala bentuk orang tua.
menjauhi apa kepadanya, serta kebaikan dan
yang dilarang. mulia dalam sesuai dengan
perkataan dan kemampuan.
perbuatan.
Berbuat Baik Kepada Orang Tua
Y a n g s u d a h m e n i n g g a l

Apabila orang tua telah meninggal dunia maka kita bisa berbakti dengan cara :

Mendoakan orang tua Menepati janji kedua Bersilaturahmi kepada


yang sudah meninggal orang tua jika Memuliakan teman- orang yang
dan meminta ampun mempunyai janji teman kedua orang mempunyai hubungan
dari segala dosa kepada seseorang tua. dengan orang tua
semasa hidup dulu. sewaktu masih hidup.
Adab
K e p a d a g u r u

Mengikuti dan mematuhi guru Jika guru mengungkapkan sesuatu


selama tidak menyimpang dengan yang sudah pernah kita dengar, maka
ketentuan agama harus tetap mendengarkan seolah-
olah belum pernah mendengar
Mengagungkan guru dan
meyakini kesempurnaan
Menjenguknya jika sedang
ilmunya
sakit

Mengingat hak guru atas


dirinya sepanjang hayat Mengucapkan salam dan
dan setelah wafat menyapa dengan sopan
bila bertemu di jalan

Berkomunisasi dengan
guru secara santun dan
lemah lembut
Adab
K e p a d a o r a n g l a i n y a n g l e b i h t u a

Adab kepada orang yang lebih tua tidak


hanya terbatas pada ORANG TUA dan
GURU saja.

Hendaknya kita juga menghormati dan berbuat baik kepada KAKAK, PAMAN,
BIBI, dan TOKOH MASYARAKAT LAINNYA yang lebih tua deripada kita
sebagaimana kita menghormati dan berbuat baik kepada orang tua dan guru.
Hikmah Menerapkan Adab
B e r g a u l d e n g a n o r a n g y a n g l e b i h t u a

Dapat menyenangkan hati Mendapatkan pahala dan Memudahkan kita dalam


orang tua dan guru derajat yang mulia di sisi Allah mendapatkan ilmu yang
SWT. berkah

Dibukakan jalan menuju pintu Dihormati dan disukai oleh Hidup menjadi tenang dan
surga masyarakat damai
2022
Terima Kasih

https://www.freeppt7.com

Anda mungkin juga menyukai