Anda di halaman 1dari 16

cita-cita

Demi menggapai
masa depan

Veren • Leandra • Barbie • Zedekia • Gabrielle


apa itu cita cita?
pengantar
cita-cita dapat didefinisikan sebagai suatu keinginan
yang menjadikan seseorang berusaha untuk
mewujudkannya ataupun suatu harapan yang senantiasa
mereka perjuangkan untuk kita dapatkan.
mengapa cita cita itu
penting bagi kita
semua?
cita-cita itu SANGAT penting bagi kita,
sebab dengan cita-cita yang kita telah
tentukan akan menjadikan kita
mempunyai harapan dan juga tujuan
dalam hidup kita sehari hari.
Pentingnya
memiliki cita-
cita.
1) Cita-cita dapat dijadikan 3.) cita-cita juga
sebagai arah hidup untuk membuat kita fokus
menggapai masa depan dan menumbuhkan
daya juang untuk
meraihnya dengan
motivasi yang lebih
2.) Cita-cita itu memberikan kuat. ( lebih baik
sebuah gambaran tentang slide ini pake bullet
perwujudan seperti apa masa atau numbering )
depan kita nanti.
mengapa ada orang
yang tidak
mempunyai cita cita?
• mereka belum mengenali minat dan bakatnya. • kurangnya
motivasi baik dari diri sendiri maupun orang lain.
• belum memiliki keberanian untuk memutuskan ingin
menjadi apa.
• belum mempunyai tujuan hidup, prinsip dan moto yang
akan menjadi patokan hidup mereka.
hal hal yang perlu
dilakukan saat
menentukan cita cita.
Bersikap realistis,
Kita perlu bersikap realistis
terhadap
keadaan dan kemampuan 1 Selalu siap untuk
ekonomi yang kita miliki. berubah,
2
Cita-cita akan terwujud
tentu dengan kerja
keras kita SENDIRI.
Mengukur kemampuan kita,
Kita harus mengetahui segala
kelebihan dan kekurangan
kita.
3
Pandangan Kitab
Suci tentang cita-
cita.
R om a 9: 2 1 Kolose 3:17

u k t id a k
k a h t u k a n g p e ri
ta n a h Dan segala sesuatu
Apa h a k a ta s i yang kamu lakukan
un y a i a t d a r
memp untuk membu u benda dengan perkataan
li a t ny a , m a s u a t g
l y a n g s a u a n y a n atau perbuatan,
gu m p a g u n a t u j t uk
d i p a k a i a la in u n lakukanlah
k
untu an suatu be n d a sa ?
b i
mu l ia d
n a t uj u a n y a n g semuanya itu dalam
g u
dipak a i nama Tuhan Yesus,
sambil mengucap
Filipi 3:14 syukur oleh Dia
kepada Allah, Bapa
kita.
dan berlari-lari kepada tujuan untuk
memperoleh ha di ah , yaitu panggilan surgawi
dari Allah dalam Kristus Yesus.
Dalam suratnya kapada sedangkan di Dalam suratnya
jemaat di Roma, Paulus kepada jemaat di Kolose, lebih
mengajak kita untuk jelas lagi Paulus
menyadari bahwa kita menyampaikan kepada kita
berhak dan bebas untuk bahwa segala usaha dan dan
menentukan cita-cita kita upaya kita berkenan di
masing-masing. hadapan Tuhan dan
mendapatkan berkah dari-Nya.
pada presentasi hari ini,
kalian telah menyadari bahwa
dalam menentukan cita-cita, ada Refleksi
beberapa hal yang perlu kita
perhatikan. Berdasarkan Aku percaya dengan apa
pengalaman pembelajaran hari yang aku pilih sekarang ini.
ini, marilah kita merenungkan Aku akan berusaha
kembali semua yang kita telah mencapainya, secepatnya
pelajari. jadi, yakinkanlah dirimu mungkin dengan penuh
dengan kata - kata berikut...
motivasi. Aku percaya. Aku
bisa. Itu keyakinanku.
TERIMA KASIH

Veren • Leandra • Barbie • Zedekia • Gabrielle

Anda mungkin juga menyukai