Anda di halaman 1dari 7

PERANAN KIMIA PADA

KEHIDUPAN SEHARI HARI

NAMA : ALWAN MURFID


NIM : 2224170087
KELAS : B
KIMIA

KIMIA adalah ilmu yang mempelajari


benda, ciri-ciri , stukturnya, komposisinya
serta perubahannya yang disebabkan karena
interaksi dengan benda lain atu reaksi kimi.

Kimia juga sering disebut sebagai ilmu


pusat karena menghubungkan berbagi ilmu
lain, seperti fisika, ilmu biologi, farmasi,
kedokteran, geologi dan ilmu lainnya
ygberkaitan dengan kimia
BERKEMBANGNYA ZAMAN ILMU KIMIA SANGAT
BERPERAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI

1. Dengan bantuan ilmu kimia telah diciptakan alat pencuci darah


2. Para ahli kimia menemukan dan mempelajari silikon yang merupakan
bahan dasar untuk membuat mikroprosesor, menyababkan komputer
semakin kecil ukurannya dan semakin canggih.
3. Peningkatan produksi pertanian memerlukan dukungan ilmu kimia,
misalnya pembuatan bibit unggul dengan rekayasa genetika, pembuatan
pupuk buatan serta pembuatan pestipsida.
4. Penemuan foto berwarna tidak terlepas dari ahli kimia dalam
pembuatan zat warna yang peka cahaya.
MANFAAT ILMU KIMIA – CABANG ILMU KIMIA

• Kimia organik : bidang ini memusatkan kajian pada


penelitian sentang senyawa organik dan senyawa
hidrokarbon contoh : alkohol, bensin, solar, dan lain
lain.
• Biokimia. Bidang ini berkaitan dengan ilmu biologi,
khususnya mengenai sifat dan komposisi senyawa
serta hasil reaksi perubahannya, senyawa senyawa
yang di pelajari seperti karbohidrat, protein, lemak,
vitamin, enzim, hormon, dan senyawa lainnya.
MANFAAT ILMU KIMIA DALAM BERBAGAI BIDANG

MANFAAT ILMU KIMIA BIDANG KEDOKTERAN


• Untuk membantu penyembuhan pasien yang mengidap suatu penyakit, dan dapat
digunakan untuk membuat obat obatan yang dibuat berdasarkan hasil riset terhadap
proses dan reaksi kimia bahan-bahan yang berkhasiat yang di lakukan dalam cabang
kimia di bagian farmasi
MAANFAAT KIMIA DI BIDANG HUKUM
• Apabila terjadinya kejahatan-kejahatan ataupun pembunuhan, dengan begitu
dibutuhkan sample hasil tes DNA yang menggunakan ilmu kimia.
MANFAAT ILMU KIMIA DI BIDANG INDUSTRI/PABRIK
• Ilmu kimia sering kali sangat dibutuhkan mesin mesin industri membutuhkan logam
yang baik dengan sifat tertentu yang sesuai dengan kondisi dan bahan bahan yang
digunakan, seperti semen, kayu, cat,beton, dan lain sebagainya, dihasilkan melalui riset
yang kita gunakan juga merupakan hasil dari penerapan ilmu kimia pada keseharian
kita.
MANFAAT ILMU KIMIA DI BIDANG PANGAN
• Adanya komposisi pada makanan, yang sangat bermanfaat pada kehidupan manusia.
Dengan contoh penggunaan mikroorganisme atau di sebut dengan bakteri yang di
gunakan pada makanan yng berbentuk kecap, tempe dan yougurt serta yang lainnya
MANFAAT ILMU KIMIA DI BIDANG BIOLOGI
• Biologi adalah ilmu yang mempelajari tentang makhluk hidup. Proses kimia yang
berlangsung dalam makhluk hidup meliputi pencernaan makanan, pernafasan,
metabolisme, fotosintesis, dan lain sebagainya yang berkaitan dengan kimia d bidang
biologi, untuk mempelajari hal tersebut, diperlukannya pengetahuan tentang stuktur
dan sifat senyawa yang ada, seperti karbohidrat, protein, protein, vitamin dan enzim.
Meskipun secara umum ini lebih erat kaitannya dengan ilmu biologi, namun manfaat
ilmu kimia juga nyatanya sedikit banyak pengaruh dalam bidang biologi ini.
MANFAAT ILMU KIMIA DI BIDANG FISIKA
• Ilmu kimia ini digunakan untuk membantu penemuan material material baru dalam
bidang listri/semikonduktor dan juga magnet
MANFAAT ILMU KIMIA DI BIDANG ILMU FORENSIK
• Para ilmuan yang ada pada bidang ilmu forensik ini menggunakan ilmu kimia pada
bidangnya untuk menggunakan bahan kimia untuk memecahkan masalah masalah
kriminal, bahkan kimia yang digunakan antara lain sianoakrilat, perak klorida, dan
ninhidrin. Dsb.
TERIMAKASIH
WASALAMUALIKUM.WR.WB

Anda mungkin juga menyukai