Anda di halaman 1dari 22

LAST QUIZ

POLA PENGEMBANGAN WILAYAH


NEGARA MAJU DAN BERKEMBANG
SOAL NO 1
Negara sedang berkembang biasanya ditandai
dengan fenomena dibawah ini, kecuali ….
A. sektor industri mulai berkembang
B. tingginya tingkat pertumbuhan penduduk
C. jumlah penduduk yang besar
D. sektor pertanian masih dominan
E. rasio desa kota masih belum berimbang
SOAL NO 2
Karakteristik suatu negara:
1) usia harapan hidup rendah
2) pendapatan perkapita tinggi
3) angka pengangguran tinggi
4) angka kematian sangat rendah
5) sarana transportasi dan komunikasi terbatas
Karakteristik negara berkembang terdapat pada angka…
A. 1, 2, 3
B. 1, 2, 4
C. 1, 3, 5
D. 2, 4, 5
E. 3, 4, 5
SOAL NO 3
World Bank membagi negara-negara menjadi
beberapa tingkatan dengan ukuran ….
A. sektor industri
B. sektor agraris
C. sektor politik
D. sektor ekonomi
E. sektor sosial budaya
SOAL NO 4
Negara maju dilihat dari segi demografisnya
memiliki ciri ….
A. wilayah perkotaan lebih maju daripada wilayah
perdesaan
B. jumlah penduduk desa dan kota berimbang
C. distribusi penduduk tidak merata di setiap
wilayah
D. tingkat pertumbuhan penduduk yang rendah
E. tingkat pertumbuhan ekonomi yang tinggi
SOAL NO 5
SOAL NO 6
Negara maju berkembang dengan pesat
perekonomiannya karena lebih mengandalkan
sektor ….
A. agraris
B. industri
C. pertanian
D. formal
E. informal
SOAL NO 7
Perhatikan pernyataan di bawah ini !
1) Penerapan mekanisasi pertanian
2) Pemilihan bibit unggul
3) Penanggulangan hama
4) Perluasan lahan
5) Pemberian pupuk
6) Pengolahan lahan yang baik
7) Pertanian berpindah lahan
8) Pembukaan lahan sejuta hektar
 
Pola pertanian yang diterapkan di negara seperti Amerika Serikat dan Kanada adalah
nomor …
A. 1, 2, 3, 4, 5
B. 1, 2, 3, 5, 6
C. 1, 2, 3, 4, 6
D. 2, 3, 4, 5, 6
E. 2, 3, 5, 6, 8
SOAL NO 8
Indonesia merupakan negara yang sedang
berkembang. Bukti berikut ini yang mendukung
pernyataan di atas adalah ….
A. sektor industri yang sangat dominan
B. majunya sektor formal
C. rendahnya laju pertumbuhan penduduk
D. tingkat pendapatan masyarakat yang sangat tinggi
E. wilayah perdesaan masih lebih banyak daripada
perkotaan
SOAL NO 9
Perhatikan keterangan di bawah ini :
• sektor industri dan jasa yang sangat dominan
• majunya sektor formal
• rendahnya laju pertumbuhan penduduk
• tingkat pendapatan masyarakat yang sangat tinggi
• wilayah perkotaan lebih banyak daripada wilayah perdesaan
Contoh negara yang mempunyai karakteristik seperti keterangan di atas di
benua Eropa dan Asia adalah …..
A. Italia dan Myanmar
B. Prancis dan Vietnam
C. Jerman dan Singapura
D. Hungaria dan Malaysia
E. Spanyol dan Bhutan
SOAL NO 10

Industri dijadikan sebagai leading sector bagi


negara-negara di dunia, karena industri
mempunyai efek ….
A. pertambahan nilai yang tinggi
B. kemampuan bersaing
C. efek samping yang positif
D. efek domino
E. dampak lingkungan yang rendah
SOAL NO 11
Negara-negara berikut ini yang menerapkan pola
pengembangan wilayah secara sentralisasi
adalah ….
A. Belanda
B. Singapura
C. Jerman
D. Inggris
E. India
SOAL NO 12
Jerman sebagai negara maju menerapkan pola
pengembangan wilayah secara ….
A. memusat
B. linier
C. sentralisasi
D. desentralisasi
E. difusi
SOAL NO 13
Suatu negara mempunyai data-data sebagai berikut :
Population growth rate 1.49 percent (2004 estimate)

Share urban 43 percent (2002 estimate)

Share rural 57 percent (2002 estimate)

Infant mortality rate 37 deaths per 1,000 live births

GDP per capita (U.S.$) $820 (2002)

Dari data-data di atas maka negara tersebut masuk ke dalam


negara ….
A. developing country
B. developed country
C. under developing country
D. third world country
E. high world country
SOAL NO 14
Negara-negara di benua Eropa seperti Inggris,
Prancis, Jerman adalah negara-negara yang
memiliki tahapan menurut W.W Rostow pada
tahapan masyarakat ……
A. Traditional
B. Pre Take off
C. Take off
D. Maturity
E. High Mass Consumption
SOAL NO 15
Perhatikan daftar negara-negara di bawah ini :
1) Canada
2) Australia
3) New Zealand
4) Amerika Serikat
5) Spanyol
6) Portugal
7) Malaysia
 
Negara-negara yang termasuk dalam negara persemakmuran Inggris (Commonwealth) adalah …
A. 1, 2, 3, 4
B. 1, 2, 3, 7
C. 2, 3, 4, 5
D. 2, 4, 5, 6
E. 3, 4, 6, 7
SOAL NO 16
Perhatikan peta di bawah ini !
SOAL NO 17
SOAL NO 18
SOAL NO 19
Negara-negara berkembang di kawasan Amerika
Selatan adalah ....
A. Brazil, Angola, Mauritania
B. Chili, Mauritania, Argentina
C. Peru, Kanada, Brazilia
D. Venezuela, Argentina, Peru
E. Argentina, Brazllia, Kanada
SOAL NO 20

Anda mungkin juga menyukai