Anda di halaman 1dari 13

KESEHATAN

REPRODUKSI

PEREMPUAN
Riza Nurmiana
Puskesmas Ujung Pandaran
Ujung Pandaran , 27 Juni 2022

Hamil FITRAH Melahirkan
PEREMPUAN

Menyusui
nug282_sampit@yahoo.co.id
Perkembangan
Reproduksi Perempuan
Kesehatan Reproduksi Perempuan

Keadaan sehat secara fisik, mental dan sosial secara
utuh, tidak semata-mata bebas dari penyakit atau
kecacatan yang berkaitan dengan sistem, fungsi, dan
proses reproduksi pada laki-laki dan perempuan.

Usia reproduksi sehat:


- Perempuan usia 19 – 30 tahun
- Laki-laki usia 20 – 35 tahun

UU No. 36 / 2009 tentang Kesehatan pasal 71


ORGAN REPRODUKSI

 Perempuan
1. Ovarium
2. Fimbrae
3. Tuba fallopii
4. Uterus
5. Cervix
6. Vagina
7. Klitoris
(Klentit)
8. Labia (bibir
kemaluan)
8
nug282_sampit@yahoo.co.id

Bagaimana Cara
menajaga Kesehatan
Reproduksi ???
PERKEMBANGAN ORGAN REPRODUKSI



Tubuh mengalami perubahan fisik  fungsi
hormon
 Hormon estrogen  merangsang pertumbuhan
saluran telur, rongga rahim & vagina, dinding
rahim makin tebal, tertimbunnya lemak di
panggul, memperlambat pertumbuhan fisik
wanita
 Hormon progesteron  melemaskan otot-otot
halus, meningkatkan produksi zat lemak di
kulit, meningkatkan suhu badan.
PERUBAHAN FISIK PEREMPUAN

1. Pertumbuhan payudara membesar
2. Puting mulai menonjol keluar
3. Bentuk tubuh mulai berlekuk sekitar pinggang dan
pinggul
4. Tumbuh bulu disekitar ketiak dan kemaluan
5. Kulit berminyak dan mudah berjerawat
6. Lebih banyak berkeringat dan mengeluarkan bau badan
7. Mengalami Haid atau menstruasi tiap bulan
8. Indung telur membesar dan alat kelamin mulai keluar
cairan putih bening agak kental
LENDIR VAGINA
 Melindungi alat kelamin dalam, pada 2/3 bagian

luar vagina bersifat asam yg dihasilkan oleh
bakteri komensal (Doderlein)
 Ekosistem vagina dipengaruhi oleh estrogen &
laktobacilus
 Jika terganggu, laktobacilus mati, bakteri patogen
berkembang, rawan infeksi
 Jangan menggunakan cairan pembersih bersifak
antiseptik atau sabun mandi
 Kelembaban dan kebersihan vagina harus dijaga
 Hindari celana yang terlalu ketat dan tidak
menyerap keringat
 Vagina mengeluarkan cairan berlebih, gatal atau
berbau  curiga infeksi
MENSTRUASI

 Proses peluruhan lapisan dalam (endometrium) yang
banyak mengandung pembuluh darah dari rahim
melalui vagina
 Menstruasi awal (menarche)  awal pubertas
 Kadang sakit / kram pada waktu menstruasi
 Mudah terkena anemia, jadi perlu tambahan zat besi
MASALAH KESEHATAN
REPRODUKSI PEREMPUAN

1. Kehamilan Tidak Diinginkan
2. Aborsi
3. IMS-HIV/AIDS
4. Kanker Serviks / Leher Rahim
5. Kanker Payudara
KANKER LEHER RAHIM
( Ca. Cervix)
HUS usia di bawah 17 tahun
HUS berganti-ganti pasangan atau
dengan pria yang ganti-ganti pasangan
Terkena infeksi menular seksual
Mempunyai anak banyak
Perokok, baik aktif atau pasif
Daya tahan tubuh menurun
Riwayat ibu/saudara perempuan
terkena kanker leher rahim
NAPZA – HIV/AIDS – SEKSUALITAS


NAPZA
Penggunaan
Jarum Suntik Kesadaran atau
tdk steril Gairah seks
ODHA yang
menggunakan Napza
mengalami percepatan
memasuki fase AIDS
HIV/AIDS SEKS
HUS bebas +
tidak aman

nug282_sampit@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai