Anda di halaman 1dari 22

VHF A/G ADC DAN APP

Puti Caya Malawat


C1012012377
D.III TNU XII
VHF Air/Ground adc dan APP

VHF-A/G adalah Peralatan


Komunikasi Radio yang bekerja
pada frekuensi 117.975 MHz - 137
MHz ADC (Aerodrome control) adalah unit
pelayanan lalu lintas penerbangan yang
memberikan pelayanan pengendalian
ruang udara di sekitar bandar udara

APP (Approach Control) adalah unit


pelayanan lalu lintas penerbangan
yang memberikan pelayanan
pengendalian ruang udara
pendekatan (approach area)
VHF Air Ground APP dan ADC merupakan sebuah kesatuan sistem peralatan
komunikasi penerbangan yang terdiri dari beberapa sistem, yaitu :

01 02
VHF Transmitter
dan Receiver Recorder

03 04
Console Desk Sistem Metao (ADC)
VCSS ( VOICE COMMUNICATION
SWITCHING SYSTEM)

salah satu peralatan komunikasi terintegrasi


yang mengkoordinir peralatan komunikasi
A/G dan komunikasi G/G yang ditampilkan
dalam display touchscreen
Di samping ini
adalah bentuk fisik
peralatan VCSS
Merk LES

VCSS ini memiliki


dua rak yaitu
rak A dan rak B
RAK A
1. Power supply berfungsi sebagai sumber tegangan dari
MSC,RCMS, dan network switch.
2. MSC (Media Service Center) berfungsi sebagai modul yang
mengelolah data. MSC sendiri memiliki beberapa modul
yaitu ALT, ASL, RIU, BSS, DRV, PSM, EXP, dan MPU.
3. MDF (Main Distribution Frame) berfungsi sebagai terminal
atau persambungan antara kabel primer dengan kabel central,
juga sebagai tempat pengetesan gangguan.
RAK B
Rak B terdiri
1. RCMS (Remote Control Monitor System) berfungsi
untuk mengatur database dari MSC dan mengatur
tampilan setiap CWP.
2. Print berfungsi untuk mencetak setiap hal yang
diperlukan yang ada di database MSC.
3. Network switch berfungsi untuk menghubungkan
MPU atau MSC ke VCU.
CARA KERJA VCSS
Cara kerja VCSS sendiri mengumpulkan direct speech, telepon
lokal, dan radio transmitter dan receiver dalam satu sistem.Untuk
direct speech dimasukkan ke modul ALT, untuk telepon lokal
dimasukkan di ASL, dan untuk radio dimasukkan di RIU. Agar
transmitter radio bisa change over otomatis jadi RIU disandingkan
dengan BSS. RIU, ALT dan ASL dikoneksikan ke DRV kemudian
dari DRV ke EXP sebagai pengaman sebelum ke MPU,dan di MPU
akan mengelolah semua direct speech,telepon lokal, dan radio dan
melakukan switch radio atau telepon atau direct speech apa yang
diinginkan oleh VCU tertentu.
PERMASALAHAN

Perum LPPNPI Cabang Ambon melakukan split


service APP dan ADC yang mana sebelumnya APP dan
ADC menggunakan frekuensi yang sama (combine
service) guna effisiensi selama pandemi, untuk itu
diperlukan kesiapan peralatan kombinasi di cabin tower
APP Control
Memasukan Frekuensi ke dalam S4 yang akan dipasang

 Buat role pada S4 dan tambahkan radio  Masukkan frekuensi APP main,APP
secondary, APP backup, ADC
 Daftarkan uri di radio
primary dan ADC secondary ke
 samakan uri radio dan s4 dalam S4

 samakan ip radio yang di daftarkan ke s4  Setelah dimasukkan ADC primary,


ADC secondary dan APP secondary
di hide agar memudahkan ATC
untuk mengontrol APP
Mengganti nama dan frekuensi pada VHF combine

a. Menghapus VHF combine pada role yang ada


 Hapus VHF combine jika terdapat
di dalam role tersebut
b. Mengganti nama dan frekuensi VHF combine
• Pilih modify pada VHF combine

• Ganti nama VHF combine menjadi APP main

• Ganti frekuensi 122.20 menjadi 121.00

• Setelah diganti simpan perubahan tersebut


c. Masukkan kembali ke dalam role
 Pada submenu user pilih CWP role info

 Masuk ke role yang sebelumnya terdapat


VHF combine

 Masuk ke radio pada role

 Pilih bagian frekuensi yang masih kosong


 Kemudian masukan frekuensi 121.00. Nama dari
frekuensi akan otomatis muncul, karena frekuensi
telah terdaftar pada Frequency Info

 Kemudian save dan akan muncul pemberitahuan


“Operation is successful, synchronize data on
demand”
d. Setelah sudah sesuai, klik Sync time. Sync time adalah
Sinkronisasi waktu ketika dilakukan perubahan sebelum
masuk ke database.

e. Klik Sync DB untuk melakukan sinkronisasi database


Pembaruan Informasi Role pada VCU
a. Klik Role Information Update yang berbentuk segitiga
kuning

b. Masukkan ussername dan password

c. Pemilihan role akan muncul dan otomatis memilih role


yang telah digunakan sebelumnya/ yang biasa digunakan,
kemudian klik tombol Load

d. Role telah berhasil diperbaharui.


 
KESIMPULAN
a n tia n yang
pen g g
u k a n o le h Perum
d il a k
Ambon
LPPNPI Cabang
untuk
bertujuan
m u d a h ka n A TC atau
me
ll e r untuk
c o n tro
koordinasi
melakukan
dengan pilot.
SARAN

melakukan maintenance setiap bulan atau beberapa minggu


untuk menjaga database pada peralatan komunikasi.
SEKIAN
DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai