Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH

ILMIAH
PENGERTIAN MAKALAH
Makalah secara umum adalah
Salah satu jenis karya tulis yang bersifat
ilmiah dengan pembahasan permasalahan
tertentu berdasarkan hasil kajian teori atau
kajian lapangan.

Umumnya bertujuan untuk


memenuhi tugas tertentu baik akademik
maupun nonakademik.
FUNGSI KERANGKA MAKALAH
1.Memberikan gambaran umum tentang isi makalah

2.Membantu penulis menyusun ide pikiran secara


logis dan sistematis
3.Mempermudah menciptakan bagian klimak
setiap bagian yang penting
4.Menghindari terjadinya pengulangan ide /
kalimat
5.Mempermudah pencarian sumber/data yang
dibutuhkan.
JENIS-JENIS MAKALAH
 Makalah Deduktif (didasarkan pada kajian
teoreti/ pustaka yg relevan dengan masalah)
 Makalah Induktif (didasarkan pada data
empirik yang objektif di lapangan)
 Makalah campuran (didsarkan pada kajian
teori dan data empirik)
SISTEMATIKA PENULISAN
MAKALAH
1. Bagian Awal
a. Halaman sampul
b. Daftar isi
c. Daftar tabel dan gambar (jika ada)
2. Bagian Inti
a. Pendahuluan
b. Teks utama
c. Penutup
3. Bagian akhir
a. Daftar pustaka dan lampiran

Anda mungkin juga menyukai