Anda di halaman 1dari 9

BAB II

TEKS CERITA SEJARAH

Firli Karmelia
14
Pengertian Teks Cerita Sejarah
Teks cerita sejarah adalah teks yang menjelaskan danmenceritakan tentang fakta dan kejadian masa
lalu yangmenjadi latar belakang terjadinya sesuatu yang mempunyainilai sejarah.

Sebuah teks cerita sejarah adalah sebuah usaha untukmerenkontruksi peristiwa yang terjadi di masa
lalu. Olehsebab itu, sejarah tidak serta merta bisa dijadikan solusiuntuk memecahkan segala
persoalan yang dihadapi saat ini.
Ciri-ciri Teks Cerita Sejarah
Adapun ciri-ciri yang dimiliki oleh teks sejarah, diantaranya:
•Disajikan secara kronologis atau urutan peristiwa atauurutan kejadian.
•Bentuk teks cerita ulang (recount)
•Struktur teksnya: orientasi, urutan peristiwa, reorientasi.
•Sering menggunakan konjungsi temporal.
•Isi berupa fakta.
Jenis-jenis Teks Cerita Sejarah
1.Teks Cerita Sejarah Fiksi : teks cerita sejarah yang tidak nyata.
Contoh :
•Novel
•Cerpen
•Legenda
•Roman
2.Teks Cerita Sejarah Non-fiksi : teks cerita sejarah yang nyataContoh :
•Biografi, adalah Cerita atau riwayat hidup seseorang yangditulis
oleh orang lain.
•Autobiografi, adalah cerita atau riwayat hidup seseorang yangditulis oleh diri sendiri.
• Certia perjalanan.
•Catatan sejarah.
Struktur Teks Cerita Sejarah
•Abstrak,Adalah ringkasan atau inti cerita.
•Orientasi,Adalah bagian awal dari sebuah teks cerita sejarah yang berisisuatu gambaran tentang
sebuah peristiwa sejarah.
•Komplikasi,Adalah bagian dari suatu kejadian atau peristiwa yang dialami.
•Klimaks,Adalah pncak konflik dalam sebuah teks cerita sejarah.
•Resolusi,Adalah suatu keadaan ketika konflik terpecahkan danmenemukan penyelesaiannya.
•Koda / Amanat,Adalah bagian akhir dari sebuah teks cerita sejarah. Pengarang teks cerita sejarah
mempunyai maksud menulis bagian koda ini,yaitu menyuarakan pesan moral sebagai tanggapan
terhadap konflik yang terjadi.
Struktur Yang Membangun Teks Cerita Sejarah.

• Intuisi, adalah kemampuan untuk memahami atau


mengetahui sesuatu secara langsung dari suatu topik yang
sedang kita teliti.
• Emosi, merupakan luapan perasaan yang berkembang.
• Gaya Bahasa, diperlukan oleh sejarawan untuk menuliskan
sebuah peristiwa.
• Imajinasi, diperlukan sejarawan untuk membayangkan apa
yang sebenarnya terjadi.
Unsur-unsur Teks Cerita Sejarah
Unsur Intrinsik
1.Tema
2.Alur (Plot)
3.Latar atau setting
-Latar waktu-Latar tempat-Latar sosial
4.Tokoh dan penokohan
5.Sudut pandang
6.Amanat
Unsur Ekstrinsik
1.Rekaman kebesaran,ketinggian, dan
kegemilangan pemerintah
2.Dari segi corak penceritaan
3.Unsur bias
4.Unsur keagamaan
5.Unsur politik
6.Unsur ekonomi
7.unsur sosial
Fungsi Teks Cerita Sejarah
a.Fungsi rekreatif, memberikan rasa gembira dan senangkepada pembaca
b.Fungsi inspiratif, memberikan inspirasi, imajinasi, dankreatifitas untuk
keberlangsungan hidup berbangsa danbernegara untuk lebih baik lagi
c.Fungsi intruktif, sebagai alat bantu dalam pembelajaran
d.Fungsi edukatif, dapat dijadikan petunjuk dan pelajarankehidupan bagi
manusia dalam berperilaku
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai