Anda di halaman 1dari 14

6th Grade

Review Bilangan
Cacah
Tujuan Pembelajaran

01 Review Bilangan
Cacah.

Menghitung Operasi
02 Campuran (Penjumlahan,
Pengurangan, Perkalian dan
Pembagian pada Bilangan
Cacah.
Yang Harus Disiapkan

Activity book

Alat tulis
1
Bilangan Cacah
Bilangan Cacah
Bilangan Bilangan
netral bulat positif

1. Operasi dalam tanda


Sistem kurung.
2. Operasi perkalian dan
Urutan pembagian.
Operasi 3. Operasi penjumlahan dan
pengurangan
2
Operasi Campuran
pada Bilangan Cacah
Exercise

Hasil dari 754 + 80 : 5 – 223 – 6 x 18 adalah ….

754 + 80 : 5 – 223 – 6 x 18 = 754 + 16 - 223 - 6 x 18

= 754 + 16 – 223 - 108

= 439
Exercise

Andre dan teman-teman sekolahnya


mengadakan karya wisata dengan menggunakan
3 bus. Setiap bus diisi oleh 42 siswa. Jika
sebanyak 18 guru ikut dalam karya wisata
menggunakan bus tersebut, berapakah banyak
orang yang ikut dalam karya wisata?
Dik : Terdapat 3 bus. Jawab

Setiap bus diisi oleh 42 siswa. 3 x 42 + 18 = 126 + 8


= 134
18 guru ikut dalam karya
wisata.

Jadi terdapat 134 orang yang


Dit : Berapa banyak orang ikut karya wisata.
yang ikut karya wisata?
Exercise

Hasil dari ( 78 + 162) – 144 : 12 x 5 adalah ….

( 87 + 334) – 192 : 12 x 5 = 421 - 192 : 12 x 5

= 421 - 16 x 5

= 421 - 80

= 341
Exercise

Seorang pedagang buah membeli persediaan 5


peti jeruk dan 7 peti manga. Berat jeruk
disetiap peti adalah 35 kg, sedangkan berat
manga disetiap peti adalah 32 kg. berapa kg
total jeruk dan manga yang dibeli pedagang
tersebut?
Dik : 5 peti jeruk dan 7 peti mangga. Jawab

Berat 1 peti jeruk 35 kg. = 5 x 35 + 7 x 32


Berat 1 peti manga 32 kg. = 175 + 224

Dit : Berapa total berat yang = 399


dibeli?
Jadi total buah-buahan yang
dibeli adalah 399 kg
Refleksi

Apa yang kita


pelajari hari ini?
Thanks!

Do you have any


questions?

Anda mungkin juga menyukai