Anda di halaman 1dari 9

Kelompok 3

bab IV
ANGGOTA KELOMPOK :
• HENDRI SUCIPTO (08)
• SANDI DWI PERMANA (19)

1
A. Besaran-Besaran dalam Gerak Lurus
• Gerak lurus dalam satu dimensi, dibagi menjadi dua, yaitu gerak lurus
beraturan (GLB) dan gerak lurus berubah beraturan (GLBB)
• Pada GLB dan GLBB, terdapat besaran-besaran seperti jarak,
perpindahan, kecepatan, dan sebagainya.

2
• GERAK LURUS
• Gerak lurus adalah gerak suatu objek yang lintasannya berupa garis
lurus. Jenis gerak ini disebut juga sebagai suatu translasi beraturan.
Pada rentang waktu yang sama terjadi perpindahan yang besarnya
sama.

3
• Gerak Lurus Beraturan
• Gerak Lurus Beraturan (GLB) merupakan gerak lurus yang
mempunyai kecepatan yang tetap disebabkan tidak adanya percepatan
yang bekerja pada objek.
• Contoh rumus GLB :

4
• Pengertian : - Jarak
• Jarak adalah suatu ukuran numerik yang menunjukkan seberapa jauh
posisi suatu objek dengan objek lainnya. Dalam bidang fisika atau
dalam pengertian sehari-hari, jarak dapat merujuk pada panjang antara
dua buah posisi, atau suatu estimasi berdasarkan kriteria tertentu.

5
• Pengertian : - Perpindahan
• Perpindahan adalah perubahan posisi pada benda. Ukuran perpindahan
sama dengan jarak terpendek dari posisi akhir dan posisi awal oleh
suatu titik P yang bergerak. Perpindahan sering kali dipertukarkan
dengan konsep jarak.

6
• Rumus GLB
• Sejatinya, ada tiga komponen utama rumus pada gerak lurus beraturan
yaitu kecepatan (v), perpindahan (s atau x) dan selang waktu (bisa
dalam jam maupun detik).

7
• Contoh Soal
• Jika seekor kura-kura membutuhkan 20 jam untuk menempuh jarak 1
kilometer. Maka butuh waktu berapa lama jika ia ingin menempuh
jarak 3 kilometer?
• Pembahasan:
• Dicari terlebih dahulu kecepatan kura-kura: V = s/t = 1/20 =0,05
km/jam
• Sehingga untuk jarak 3 kilometer, kura-kura akan membutuhkan
waktu tempuh selama: t = s/V = 3/0,05 = 60 jam

8
SEKIAN TERIMA
KASIH

X MIPA 1
9

Anda mungkin juga menyukai