Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) TIK LURING

TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

Mata Pelajaran : TIK Alokasi Waktu : 120 Menit


Kurikulum : K-13 Jumlah Soal : 35 butir soal PG dan 5 Uraian
Kelas / Semester : IX / 2 ( Dua ) Bentuk Soal : Pilihan Ganda (PG) dan Uraian
Tahun Pelajaran : 2021/2022 Penyusun : Team MGMP TIK

Rumusan Kompetensi / Kompetensi Inti /


No. Materi Indikator
Kompetensi Dasar
KOMPETENSI INTI: Membuat hyperlink Siswa dapat memulai program pengolah presentasi
1
PENGETAHUAN
Memahami Perangkat lunak pengolah Siswa dapat memahami penggunaan Menu yang menghubungkan slide presentasi
2 Presentasi untuk menyajikan informasi dengan dengan objek atau file di luar
mengutamakan Literasi dan numerasi,
Pencegahan dan penanganan Pandemi Covid 19 Siswa dapat memahami dan menyebutkan menu yang digunakan untuk
menghubungkan slide

KOMPETENSI INTI :
KETERAMPILAN
Membuat dokumen sederhana dengan program
3 pengolah Presentasi

Siswa dapat memahami dalam mengatur penggunaan menu hyperlink


4
Siswa dapat menyebutkan fungsi-fungsi dari hyperlink
5
6 Penggunaan Animasi dalam Siswa dapat memahami penggunaan menu untuk memberikan effect Animasi teks
presentasi berjalan

Siswa dapat memahami penggunaan menu timing dalam mengatur animasi


7
Siswa dapat memahami penggunaan menu untuk memberikan effect pada animasi
8
Siswa dapat menjalan presentasi yang telah dibuat dengan penggunaan menu di
9 slideshow

Siswa dapat memahami penggunaan menu insert di perangkat lunak pengolah


10 presentasi

Menggunakan Google Slide Siswa dapat memahami penggunaan presentasi secara online
11
Siswa dapat menyebutkan langkah-langkah dalam memulai membuat presentasi
12 dengan google Slide

13 Siswa dapat memahami penggunaan Google Slide

14 Siswa dapat menggunakan menu untuk membuat presentasi dengan google Slide

15 Siswa dapat mengatur tampulan Slide yang telah dibuat

Siswa dapat menggunakan menu untuk menyimpan presentasi yang telah dibuat
16
Siswa dapat menggunakan menu dan efek dalam pembuatan presentasi secara
17
online
KOMPETENSI INTI: Struktur Algoritma Siswa dapat memahami pengertian dari Logika dan Algoritma
18
PENGETAHUAN
Memahami Komponen Logika dan Algoritma Siswa dapat menyebutkan keguaan dalam penggunaan Algoritma
19
KOMPETENSI INTI : Siswa dapat memahmi pengertian dan maksud pemrograman
20 KETERAMPILAN
Mampu membuat Alur Logika Pemrograman Siswa dapat memahami dan menjelaskan alur dari sebuah pemrograman
21
Siswa dapat memahami pengertian dari penerjemah Bahasa pemrograman
22
Siswa dapat membedakan tingkatan Bahasa pemrograman
23
Alur Logika Pemrograman Siswa dapat membuat Alur Algoritam dalam memecahka masalah
24

25 Siswa dapat memahami pengertian Flowchart dan penggunaannya

Siswa dapat memahami penggunaan Flowchat dalam membuat gambaran sebuah


26 Algoritma

27 Siswa dapat menyebutkan jenis symbol Flowchart

28 Siswa dapat menjelaskan fungsi dari jenis symbol Flowchart

Siswa dapat memahami pengertian dari Pseudocode dalam menggambarkan sebuah


29 Algoritma

KOMPETENSI INTI: Komunikasi Dalam Jaringan Siswa mampu memahami efek dari Komunikasi dalam jaringan
30
PENGETAHUAN
Memahami pengertian Komunikasi dalam Siswa mampu mengidentifikasi jenis komunikasi
31
Jaringan
32 Siswa mampu menjelaskan dampak dari Komunikasi Daring
KOMPETENSI INTI :
KETERAMPILAN Siswa mampu memahami komponen pendukung komunikasi daring
33
Mampu menyampaikan karakteristik
komunikasi dalam Jaringan Siswa mampu menjelaskan jenis komunikasi daring
34

35 Siswa mampu menjelaskan tentang komunikasi


KISI – KISI SOAL UJIAN AKHIR TAHUN URAIAN 2022

Mata Pelajaran : TIK Alokasi Waktu : 90 menit


Kurikulum : KTSP Jumlah Soal Uraian : 5 soal
Kelas/ Semester : IX Penyusun : Team MGMP TIK
Tahun Pelajaran : 2021 / 2022

No. Rumusan Kompetensi / Kompetensi Inti / Kompetensi Dasar Materi Indikator


KOMPETENSI INTI: PENGETAHUAN Hyperlink Siswa mampu membuat Hyperlink pada
Menggunakan Hyperlink pada Microsoft Power Point
1 Microsoft Power Point 2007
KOMPETENSI INTI : KETERAMPILAN
Mampu membuat Hyperlink pada Microsoft Power Point
KOMPETENSI INTI: PENGETAHUAN Animasi Pada Microsoft Power Point Siswa mampu membuat Animasi sederhana
Membuat animasi sederhana pada Microsoft Power Point
2 2007 pada Microsoft Power Point 2007
KOMPETENSI INTI : KETERAMPILAN
Mampu membuat animasi sederhana pada Microsoft Power Point
KOMPETENSI INTI: PENGETAHUAN Google slide Siswa mampu menjelaskan kelebihan google
Menggunakan Goolge Slide
3 slide
KOMPETENSI INTI : KETERAMPILAN
Mampu menjelaskan google slide
KOMPETENSI INTI: PENGETAHUAN Algoritma dan Flowchart Siswa mampu membuat Algoritma dan
Membuat Algoritma dan Flowchart
4 Flowchart Proses membuat kopi instan
KOMPETENSI INTI : KETERAMPILAN
Mampu membuat Algoritma dan Flowchart sederhana
KOMPETENSI INTI: PENGETAHUAN Komunikasi Dalam Jaringan Siswa mampu memahami Komunikasi Dalam
Komunikasi Dalam Jaringan
5 Jaringan
KOMPETENSI INTI : KETERAMPILAN
Mampu memahami Komunikasi dalam jaringan

Anda mungkin juga menyukai