Anda di halaman 1dari 13

KEANEKARAGAMAN

HAYATI
KEANEKARAGAMAN HAYATI
Terbagi menjadi 3 tingkat, yaitu :
1. Keanekaragaman Tingkat Gen
2. Keanekaragaman Tingkat Jenis (Spesies)
3. Keanekaragaman Tingkat Ekosistem
Keanekaragaman Tingkat Gen
Merupakan Perbedaan Variasi atau Gen di antara individu satu jenis/ spesies.
Jenisnya sama, variasi atau gennya yang berbeda. Contohnya,

1) Varietas Buah Mangga (Mangifera indica) : Mangga Golek, Mangga


Arumanis, Mangga Manalagi, Mangga Apel, dll.

2) Variasi Buah Pisang (Musa paradisiaca) : Pisang Ambon, Pisang Susu,


Pisang Sepatu, Pisang Raja, dll.

3) Variasi Kucing (Felis silvetris catus) : Kucing Angora, Kucing berwarna


putih, kucing berwarna Abu-abu, dll.
Keanekaragaman Tingkat Jenis
Merupakan keanekaragaman yang terdapat di antara individu yang berbeda
jenis, tetapi berada pada tingkatan genus/famili yang sama. Contohnya,

1) Tumbuhan Kelompok Palem (Palmae) : kelapa, pinang, aren, sawit

2) Hewan dari kelompk genus Phantera : harimau, singa, macan tutul, jaguar

3) Tumbuhan Kelompok polong-polongan (famili Fabaceae) : Kacang Panjang,


Kacang Tanah, Buncis, Petai Cina, Kacang Kapri
Keanekaragaman Tingkat Ekosistem

Terbentuk karena adanya berbagai kelompok spesies yang menyesuaikan diri


dengan lingkungannya, kemudian terjadi hubungan yang saling
mempengaruhi antara satu spesies dengan spesies lain dan juga antara
spesies dengan lingkungan abiotik tempat hidupnya.

Abiotik, contohnya : Suhu, udara, air, tanah, kelembapan, cahaya matahari,


dan mineral-mineral .

Contoh-contoh keanekaragaman ekosistem :


1) Ekosistem Perairan, contohnya,ekosistem air tawar, ekosistem air laut
(ekosistem laut dalam, terumbu karang, estuari, hutan mangrove),
ekosistem pantai pasir, dan ekosistem pantai batu.
2) Ekosistem Darat, meliputi seluruh area yang sangat luas yang disebut
bioma. Contohnya, Ekosistem hutan hujan tropis, sabana, tundra, padang
rumput, taiga, Gurun, Hutan Gugur
Keanekaragaman Hayati Indonesia
Pembagian jenis flora dan fauna di Indonesia berdasarkan garis Wallace dan
garis Weber, yaitu :

Fauna Indonesia Barat (Fauna Asiatis)

Fauna Indonesia Tengah (Fauna Peralihan)

Fauna Indonesia Timur ( Fauna Australis)


Keanekaragaman Fauna Indonesia
Indonesia memiliki 3 tipe fauna yaitu :

Asiatis (Bagian Indonesia Barat)


Mamalia Besar, banyak Primata, dan Burung Oriental

Peralihan (Bagian Indonesia Tengah)


Banyak Hewan Endemik : Anoa, Musang Sulawesi, Tarsius, dan Maleo

Australis (Bagian Indonesia Timur)


Mamalia berukuran kecil, hewan berkantong, warna bulu unik
dan warna warni
In the Event of a Lab Accident…
• (Use this space to discuss procedures to follow in the
event of a lab accident.)
At the End of Your Lab Time…
• (Use this space to discuss what should be done at the end
of your lab time.)
Remember…
Safety First!
(Enter your own creative tag line above)

Anda mungkin juga menyukai