Anda di halaman 1dari 27

BIDANG K3 MEKANIK PESAWAT TENAGA DAN

PRODUKSI, PESAWAT ANGKAT DAN ANGKUT, UAP DAN


BEJANA TEKAN
PT MITRA ADI JAYA

z
KELOMPOK 1 :

Aufa Rakha Azhar

Denny Iswanto

Dewa Ayu Putu Pavita

Muhammad Ridho

Eva Afriyanti
LATAR zBELAKANG

KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) MERUPAKAN SEBUAH KEBUTUHAN DALAM SETIAP
BAGIAN KERJA BAIK YANG BERADA DILAPANGAN ATAUPUN DIDALAM RUANGAN. K3 ADALAH SUATU
BENTUK USAHA ATAU UPAYA BAGI PARA PEKERJA UNTUK MEMPEROLEH JAMINAN ATAS KESELAMATAN
DAN KESEHATAN KERJA.

MENERAPKAN PROGRAM K3 DALAM LINGKUNGAN KERJA DENGAN TUJUAN AGAR SETIAP TENAGA
KERJA BERHAK UNTUK MENDAPATKAN JAMINAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

PT. MITRA ADI JAYA ADALAH PERUSAHAN PELINTINGAN ROKOK YANG MENGGUNAKAN MESIN
MEKANIK ATAU PERALATAN YANG MEMANFAATKAN FUNGSI DARI PESAWAT ANGKAT DAN ANGKUT,
PESAWAT TENAGA DAN PRODUKSI, DAN BEJANA TEKAN MAKA DARI ITU DIPERLUKAN PENGAWASAN
DI BIDANG K3 MEKANIK.
MAKSUD
z
DAN TUJUAN

1. UNTUK MEMPRAKTIKAN TEORI YANG SUDAH DISAMPAIKAN OLEH NARASUMBER MENGENAI AHLI
K3 UMUM DAN SEBAGAI SYARAT YANG HARUS DIPENUHI BAGI PESERTA CALON AHLI K3 UMUM.

2. UNTUK MENDAPATKAN GAMBARAN DAN PEMAHAMAN MENGENAI APLIKASI K3 DI LAPANGAN,


KHUSUSNYA DI BIDANG MEKANIK, PESAWAT UAP, BEJANA TEKAN DAN TANGKI TIMBUN.

3. PESERTA CALON AHLI K3 UMUM DAPAT MENGIDENTIFIKASI, MENGANALISA DAN MEMBERIKAN


SARAN ATAU REKOMENDASI TERKAIT PELAKSANAAN K3 DIBIDANG MEKANIK, PESAWAT UAP,
BEJANA TEKAN DAN TANGKI TIMBUN DI SUATU PERUSAHAAN.

4. MENGANALISA PENERAPAN BIDANG MEKANIK, PESAWAT UAP, BEJANA TEKAN DAN TANGKI TIMBUN
DI PT. MITRA ADI JAYA.
RUANGz LINGKUP

1. PELAKSANAAN K3 DI BIDANG MEKANIK

2. PELAKSANAAN K3 DI PESAWAT UAP DAN BEJANA TEKAN


DASARz HUKUM

1. UNDANG UNDANG UAP TAHUN 1930

2. UNDANG-UNDANG NO. 1 TAHUN 1970 TENTANG KESELAMATAN KERJA.

3. PERMENAKER PER. 01/MEN/1988 TENTANG JUMLAH OPERATOR PESAWAT UAP

4. PERMENAKER NO. PER 37/MEN/2016 TENTANG BEJANA TEKAN DAN TANGKI TIMBUN

5. PERMENAKER NO. PER 38/MEN/2016 TENTANG PESAWAT TENAGA DAN PRODUKSI

6. PERMENAKER NO. 08 TAHUN 2020 TENTANG KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PESAWAT
ANGKAT DAN PESAWAT ANGKUT

7. SKB DIRJEN HUBLA DAN DIRJEN BINAWAS NO. PP.72/3/9-99 KEP. 507/BW/1999 TENTANG
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN TERHADAP PESAWAT ANGKAT DAN ANGKUT, PESAWAT UAP DAN
BEJANA TEKAN YANG BERADA DI KAPAL DAN PELABUHAN.

8. KEP DIRJEN PEMBINAAN PENGAWASAN KETENAGAKERJAAN NO. KEP. 75/PPK/XII/2013 TENTANG


PETUNJUK TEKNIS PEBINAAN CALON AHLI K2 BIDANG PSAWAT UAP DAN BEJANA TEKAN, PESAWAT
ANGKAT DAN ANGKUT, DAN PESAWAT TENAGA DAN PRODUKSI.
KONDISI PERUSAHAAN
z
GAMBARAN
z
UMUM

PT. MITRA ADI JAYA MERUPAKAN PABRIK YANG BERGERAK DIBIDANG PEMILIHAN
TEMBAKAU DAN PEMBUATAN ROKOK YANG MERUPAKAN MITRA DARI HM
SAMPOERNA DENGAN PRODUKSI JENIS DJI SAM SOE PREMIUM DAN
SAMPOERNA HIJAU.

PT MITRA ADI JAYA BERLOKASI DI JL. RAYA BERBAH KALITIRTO, BERBAH,


SLEMAN,DIY DENGAN LUAS AREA YAITU SEKITAR 9,800 M2 . PT. MITRA ADI JAYA
MEMPEKERJAKAN +- 850 PEKERJA.
VISI MISI
z
PERUSAHAAN

VISI :

MENJADI MITRA PRODUKSI SIGARET YANG MENGUTAMAKAN KEAMANAN,


KESELAMATAN, KUALITAS DAN PRODUKTIFITAS DALAM MENJAMIN KEPUASAN
MITRA, PEMILIK DAN KARYAWAN.

MISI:

MENINGKATKAN TARAF HIDUP MASYARAKAT PRA SEJAHTERA DAN MENCIPTAKAN


LAPANGAN KERJA UNTUK MENGURANGI PENGANGGURAN SERTA MEMACU
KEGIATAN EKONOMI MASYARAKAT SEKITAR.
KEBIJAKAN K3 PERUSAHAAN
z

1. MENTAATI PERUNDANG-UNDANGAN DAN PERSYARATAN LAINNYA YANG BERKAITAN


DENGAN K3 SERTA MENGINTEGRASIKAN KE DALAM SEMUA ASPEK OPERASI

2. MEMOTIVASI DAN MEMFASILITASI SELURUH KARYAWAN UNTUK PMENINGKATKAN


PERBAIKAN YANG BERKELANJUTAN DALAM BIDANG K3

3. MENGMBANGKAN SERTA MEMPROMOSIKAN SISTEM MANAJEMEN K3 YANG


BERSTRUKTUR, TERPADU, DAN SECARA TERATUR AKAN DIEVALUASI KEMBALI GUNA
MENJAMIN KESESUAIAN TERHADAP PRAKTEK KERJA PARA PEMASOK DAN
KONTRAKTOR UNTUK MEMENUHI STANDARD K3 YANG BERLAKU DI PT. MITRA ADI JAYA
STRUKTUR
z
ORGANISASI
STRUKTUR
z ORGANISASI P2K3
ALUR PROSES
z
PRODUKSI
HASIL & ANALISA
TEMUAN
z POSITIF
HASIL DAN ANALISA TEMUAN
POSITIFz
No Lokasi Temuan Dampak/manfaat Peraturan Perundang-
undangan
 1   Adanya pengesahan Izin pemakaian alat 1. UU No 1 Tahun 1970 Pasal 4 Ayat 2
  izin pemakaian alat memastikan bahwa alat 2. Permenaker No. 38 Tahun 2016
forklift dan forklift dapat Pasal 5 Ayat 4
yang digunakan sudah
digunakan
melalui proses
pemeriksaan dan dapat
digunakan dengan aman

Gudang bahan baku


tembakau

 2   Sudah dilaksanakannya Dilakukannya riksa uji 1. UU No 1 Tahun 1970 Pasal 4 Ayat 2


    riksa uji berkala alat berkala alat per 1 tahun 2. Permenaker No 38 Tahun 2016 Pasal
forklift per 1 tahun memastikan alat 133
berfungsi sesuai
ketentuan

Gudang bahan baku


tembakau
HASIL DAN ANALISA TEMUAN
POSITIFz

No Lokasi Temuan Dampak/manfaat Peraturan Perundang-


undangan
 3   Adanya bukti Adanya catatan 1. Permenaker No.08 Tahun 2020 Pasal
  pengecekan pengecekan kondisi forklift 165 ayat 1 poin d Bagian a
kondisi forklift oleh oleh operator ber-SIO 2. Permenaker No 38 Tahun 2016 Pasal 5
operator yang telah memastikan Ayat 4
memiliki SIO sebelum kondisi forklift siap dan
digunakan aman untuk digunakan

Gudang bahan baku


tembakau

 4   Adanya alat pelindung Alat pelindung dan 1. UU No 1 Tahun 1970 Pasal 4 Ayat 2
    dan perlengkapan forklift 2. Permenaker No 38 Tahun 2016 Pasal 8
perlengkapan menambah keamanan Ayat 1 dan 2
forklift untuk
operator forklift

Gudang bahan baku


tembakau dan garasi forklift
HASIL DAN ANALISA TEMUAN
POSITIFz

No Lokasi Temuan Dampak/manfaat Peraturan Perundang-


undangan
 5   Adanya penandaan Penandaan pada tombol 1. Permenaker No 38 Tahun 2016 Pasal 7
  tombol penggerak dan memastikan operator tidak
penghenti untuk mesin
menekan tombol yang
forklift
salah atau tertukar

Gudang bahan baku


tembakau
 6   Pemakaian alat tidak Sudah baik dan tetap 1. Permenaker No 08 Tahun 2020 Pasal
    melebihi dari spesifikasi dipertahankan 20
teknis beban maksimal Penggunaan alat tidak
dari pabrik. melebihi dari spesifikasi
Spesifikasi beban teknis beban maksimal
maksimal 1,5 ton dan membuat beban
digunakan kerja alat menjadi ringan.
480 kg

Gudang bahan baku


tembakau
HASIL DAN ANALISA TEMUAN
POSITIFz

No Lokasi Temuan Dampak/manfaat Peraturan Perundang-


undangan
 7   Forklift ditempatkan pada Penempatan forklift sesuai 1. UU No 1 Tahun 1970 Bab X Pasal 14 b
  area dan jalur khusus dan area dan jalur penggunaan 2. Permenaker No. 8 Tahun 2020 pasal 81
telah ditandai dan diberi yang telah diberi tanda dan
ramburambu rambu-rambu dapat
meminimalisasi kan
terjadinya kecelakaan

Gudang bahan baku


tembakau
 8   Adanya Plate name pada Dengan adanya plate 1. Permenaker No.38 Tahun 2016 Pasal 9
    mesin kompresor name untuk mengetahui
informasi- informasi
mengenai mesin
kompresor

Garasi Forklift
HASIL DAN ANALISA TEMUAN
POSITIFz

No Lokasi Temuan Dampak/manfaat Peraturan Perundang-


undangan
 9   Adanya Standar Standar Operasional 1. UU No 1 Tahun 1970 Bab X Pasal 14
  Operasional untuk Prosedur penggunaan Ayat a
penggunaan forklift forklift menjadikan forklift 2. PerMenaker No.08 Tahun 2020 Pasal
dioperasikan sesuai 81
dengan aturan dan pihak-
pihak selain operator
dapat mengetahui dan
membantu

Garasi forklift

 10   Tabung oxygen sudah Digunakan sesuai dengan Permenaker No. Per.37/MEN/VII/2016
    dilakukan pengecekan aturan dan kebutuhan tentang K3 bejana tekanan dan tangki
(checklist) dan selain petugas dapat timbun pasal 4,5 ayat 1, ayat 2. Psal 7 ayat
ditempatkan 2 d, e, ayat 4. Pasal 9 ayat 1,4,5, Pasal 10,
disamping tempat tidur mengetahui dan pasal 12 ayat 1
menggunakan

Ruang Klinik Pabrik


HASIL & ANALISA
TEMUAN
z NEGATIF
HASIL DAN ANALISA TEMUAN NEGATIF
z

No Lokasi Potensi Bahaya Proba Pemap Konse Rating Saran / Rekomendasi Peraturan Perundang-
bility/ aran/ kuensi/ Risiko undangan
Pelua Pemaj Akibat (termasuk pasal dan
ng anan ayat)

 1  Ruang Bengkel Tidak adanya 6   3 20  Risiko Pengoperasian alat bor 1. Permenaker no. 38
  sertifikasi operator substansi seharusnya mempunyai tahun 2016 pasal
mesin perkakas dan sertifikasi keahlian seperti
al, perlu 116 ayat (1) dan (2).
produksi akan terjadi diamanatkan undang-
kecelakaan kerja tindakan undang sehingga
karena operator mesin perbaikan  teknisi /operator diakui
dan perkakas produksi dan berkualifikasi dalam
tidak memiliki pengoperasian alat
sertifikasi tersebut dengan tidak
adanya sertifikat keahlian
dalam pengoperasian alat
bengkel (alat bor ) dan
gerinda maka sebnernya
operator tidak mempunyai
kewenangan dalam
pengoperasian alat.
HASIL DAN ANALISA TEMUAN NEGATIF
z

No Lokasi Potensi Bahaya Proba Pemap Konse Rating Saran / Rekomendasi Peraturan Perundang-
bility/ aran/ kuensi/ Risiko undangan
Pelua Pemaj Akibat (termasuk pasal dan
ng anan ayat)

 2   Tidak adanya alat 0.5  10  1  Risiko Perlu adanya perlengkapan 1. Permenaker No.38
  pengaman pada Rendah  keamanan untuk proses Tahun 2016 Pasal 8
proses produksi atau produksi tersebut
pengepakan. Pada
alat Heater tidak
dilengkapi dengan
sistem atau alat
pengaman sehingga
memungkinkan
terjadinya kecelakaan
Ruang Produksi kerja apabila terkena
kulit (melepuh).
HASIL DAN ANALISA TEMUAN NEGATIF
z

No Lokasi Potensi Bahaya Proba Pemap Konse Rating Saran / Rekomendasi Peraturan Perundang-
bility/ aran/ kuensi/ Risiko undangan
Pelua Pemaj Akibat (termasuk pasal dan
ng anan ayat)

 3   Pandangan operator 10  10  7  Resiko Kotak atau material yang 1. Permenaker No. 8
  terhalang oleh material sangat diangkut dikurangi Tahun 2020 pasal 19
yang diangkut tinggi, Ayat 2
sehingga tidak dapat lakukan
memandang dengan penghenti
luas ke sekeliling an
Ruang unloading lintasan dan dapat kegiatan
mengakibatkan segera  
kecelakaan seperti
menabrak barang,
orang, atau yang
lainnya
HASIL DAN ANALISA TEMUAN NEGATIF
z

No Lokasi Potensi Bahaya Proba Pemap Konse Rating Saran / Rekomendasi Peraturan Perundang-
bility/ aran/ kuensi/ Risiko undangan
Pelua Pemaj Akibat (termasuk pasal dan
ng anan ayat)

 4   Saftety guard pada 6  3   7 Risiko Pemasangan safety guard 1. Permenaker No 38


  mesin gerinda duduk substansi pada mesin gerinda duduk Tahun 2016 Pasal 8
tidak memenuhi al, perlu harus berasal dari material
standart bila terkena tindakan acrylic atau besi
serbuk api dapat perbaikan 
menimbulkan
Ruang Bengkel
kebakaran
HASIL DAN ANALISA TEMUAN NEGATIF
z

No Lokasi Potensi Bahaya Proba Pemap Konse Rating Saran / Rekomendasi Peraturan Perundang-
bility/ aran/ kuensi/ Risiko undangan
Pelua Pemaj Akibat (termasuk pasal dan
ng anan ayat)

 5   Peletakan alat 1  3  3  Risiko Penempatan pada area 1. Permenaker No 08


  pengecharge forklift Rendah  yang aman dan jarang Tahun2020 Pasal 84
elektrik yang dilalui untuk lalu Lalang
mengalangi jalan dan atau mobilitas
tidak sesuai
peruntukannya dapat
menyebabkan
terganggunya sistem
mobilitas, tertabrak,
dan lainnya.

Sepanjang dari luar


garasi forklift hingga
ruang produksi
KESIMPULAN
z

1.PT. Mitra Adi Jaya sudah menerapkan sistem K3 didalam


perusahaannya sesuai dengan UU No. 1 Tahun 1970 tentang
Keselamatan Kerja.
2.Tetapi masih terdapat temuan negatif, yaitu Tidak adanya
sertifikasi operator mesin perkakas dan produksi, Tidak adanya
alat pengaman pada proses produksi atau pengepakan. Pada
alat Heater tidak dilengkapi dengan sistem atau alat pengaman,
Pandangan operator terhalang oleh material yang diangkut
sehingga tidak dapat memandang dengan luas ke sekeliling
lintasan, Saftety guard pada mesin gerinda duduk tidak
memenuhi standart, Peletakan alat pengecharge forklift elektrik
yang mengalangi jalan dan tidak sesuai peruntukannya.
SARAN z

SARAN YANG DAPAT KAMI SAMPAIKAN UNTUK PERBAIKAN PENERAPAN K3


PADA BIDANG K3 MEKANIK PESAWAT ANGKAT DAN ANGKUT, PEWASAT
TENAGA DAN PRODUKSI, PESAWAT UAP DAN BEJANA TEKAN PADA
PERUSAHAAN PT. MITRA ADI JAYA DARI PENILAIAN RESIKO MASUK DALAM
KATEGORI RESIKO TINGGI DAN SUBSTANSIAL MAKA PERLU ADANYA
TINDAKAN PERBAIKAN, UNTUK MEMATUHI ATURAN YANG SUDAH
DITETAPKAN OLEH PERUNDANG UNDANGAN. UNTUK TEMUAN POSITIF
DIPERTAHANKAN AGAR KONSISTENSI YANG BERADA DIPERUSAHAAN
DAPAT MENJADI NILAI PLUS.
TERIMAKASIH
z

Anda mungkin juga menyukai