Anda di halaman 1dari 9

KOMUNIKASI

PELANGGAN
OLEH : ELISA PERMATASARI, S.Pd
PENGERTIAN
KOMUNIKASI
KOMUNIKASI
Secara etimologis, komunikasi berasal dari bahasa latin "Communicare"
yang artinya "Menyampaikan".
Menurut asal katanya komunikasi adalah proses penyampaian makna dari
satu orang ke orang lainnya melalui penggunaan tanda, simbol, dan aturan
yang bisa dipahami bersama.
SEJARAH KOMUNIKASI
Komunikasi berasal dari bahasa latin, Communis yang berarti sama, atau
Communicare yang berarti membuat sama.

Komunikasi dapat terjadi apabila ada kesamaan antara penyampaian pesan


dan orang yang menerima pesan.

atau dengan kata lain ..

Communication depens on our ability to understand each other


CHALLENGE
Apa sih makna nya ???

• Komunikasi manusia termasuk bahasa sinyal,


bicara, tulisan, gerakan dan penyiaran.

• Melalui komunikasi, sikap dan perasaan seseorang


atau sekelompok orang dapat dipahami oleh pihak
lain.

• Komunikasi hanya akan efektif apabila pesan yang


disampaikan dapat ditafsirkan sama oleh penerima
pesan tersebut
CERITAKAN KEMBALI GAMBAR
TERKAIT KOMUNIKASI
GAMBAR 1

GAMBAR 2
GAMBAR 3

GAMBAR 4
GAMBAR 5

GAMBAR 6

Anda mungkin juga menyukai