Anda di halaman 1dari 11

PERILAKU HIDUP BERSIH DAN

SEHAT DI RUMAH TANGGA

Dinas Kesehatan Kabupaten Labuhanbatu


PHBS Di Rumah Tangga
upaya untuk memberdayakan anggota rumah
tangga agar memiliki pengetahuan,
kemauan dan kemampuan untuk
menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat
SEHINGGA

1. Seluruh anggota keluarga dapat memelihara dan


meningkatkan kesehatannya
2. Mencegah resiko terjadinya penyakit
3. Melindungi diri dari ancaman penyakit
10 INDIKATOR PHBS DI TATANAN
RUMAH TANGGA
MANFAAT PHBS
DI RUMAH TANGGA
Setiap Pengeluaran biaya
Anak Produktivitas rumah tangga
anggota kerja
tumbuh dapat difokuskan
keluarga sehat dan anggota
untuk pemenuhan
gizi keluarga,
meningkat cerdas keluarga pendidikan dan
modal usaha untuk
kesehatannya meningkat peningkatan
dan tidak pendapatan
keluarga
mudah sakit
PERANAN TP PKK DALAM PEMBINAAN
PHBS DI RUMAH TANGGA
1. ADVOKASI CAMAT,
LURAH/KADES, TOMA, 4. MENYUSUN
TOGA PEMBINAAN PHBS RENCANA
RT PELAKSANAAN &
PENILAIAN PHBS
DI DESA
TIM
2. SOSIALISASI PHBS RT DI PENGGERAK
DESA/KEL DAN KELOMPOK PKK
PKK KECAMATAN,
DESA/ 5. MEMANTAU
KELURAHAN KEMAJUAN RUMAH
TANGGA SEHAT DI
3. PENYULUHAN PHBS DESA DAN RT MELALUI
SECARA INDIVIDU & PENCATATAN PKK TIAP
KELOMPOK / KLGA TAHUN
MANFAAT PHBS
DI MASYARAKAT
•Masyarakat mampu mengupayakan lingkungan sehat.
•Masyarakat mampu mencegah dan menanggulangi masalah –
masalah kesehatan.
•Masyarakat memanfaatkan pelayanan kesehatan yang ada.
•Masyarakat mampu mengembangkan Upaya  Kesehatan
Bersumber Masyarakat (UKBM) seperti Posyandu, tabungan
ibu bersalin, arisan jamban, ambulans desa dan lain-lain.
PERILAKU
INI YANG
HARUS
DIUBAH
KALAU TIDAK…..
“Sehat itu Indah, Sehat Itu Gratis”

Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai