Anda di halaman 1dari 41

HS Mingguan

Home Sharing
Minggu ke-4

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

MENJADI
DISTRIBUTOR INTI

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Dengan menjadi distributor inti Anda telah


memasuki tahapan penting dalam belajar
berproses membangun organisasi Anda

Tidak ada keberhasilan membangun network


tanpa kemauan keras untuk menjadi
distributor inti

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Hal-hal yang membedakan Antara
distributor inti dan distributor biasa
adalah dalam hal kebiasaan yang
konsisten dilakukan :

Apa yang menjadi kebiasaan


distributor inti…. ?

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Ada 7 aktifitas utama seorang


distributor inti
Yang selanjutnya dinamakan

7 kebiasaan CORE

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

7 Kebiasaan CORE
1. Presentasi minimal 8 X per bulan
2. Menjadi pemakai produk 100%
3. Memiliki dan melayani 5-10 pelanggan
4. Membaca buku 15 menit per hari.
5. Mendengarkan mp3 & melihat Video yg
direkomendasikan oleh Upline setiap hari
6. Hadir di setiap pertemuan
7. Menjadi pemain kelompok yang baik

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Dari 7 kebiasaan tsb beberapa telah banyak kita


singgung pada pertemuan-pertemuan yang lalu.

Pada minggu ke -4 ini kita akan sedikit mengupas


tentang atribut yag ke 7
Yaitu : menjadi pemimpin kelompok yang baik
(GOOD TEAM PLAYER)

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Menjadi pemain kelompok yang baik
“GOOD TEAM PLAYER”
1. Berpikir tentang duplikasi
2. Selalu datang paling awal dan pulang paling akhir.
dan selalu menghidupkan suasana pertemuan
3. Tidak berbicara sendiri saat pertemuan berlangsung
4. Membawa buku catatan di setiap pertemuan
5. Memakai pakaian yang baik
6. Teachable / mudah diajari terhadap sesuatu
khususnya kepada upline core
7. Bertanggung jawab terhadap bisnis Anda sendiri.
8. Menjalankan 3 pilar sistem
Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali
HS Mingguan
Berpikir tentang DUPLIKASI
Apa yang Anda lakukan
Apa yang Anda katakan
Apa yang Anda pikirkan
Apa yang Anda yakini
Apa yang Anda ragukan

Akan ditiru oleh jaringan Anda

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Berpikir tentang duplikasi


Apa yang Anda lakukan BENAR
Akan ditiru oleh 10 % jaringan Anda
Dan apa yang Anda lakukan SALAH
Akan ditiru 90% jaringan Anda

Maka berhati-hatilah.!!!

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Berpikir tentang duplikasi

Duplikasi ibarat pondasi suatu bangunan


Jika PONDASI-nya benar dan kuat
Maka akan kuat pula menopang bangunan
Jika PONDASI-nya lemah
Akan membahayakan/ merobohkan bangunan

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Mari kita bahas hal-hal yang


sederhana kelihatan sepele
tapi dampaknya besar
dalam hal duplikasi

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Selalu datang paling awal dan pulang paling akhir.
dan selalu menghidupkan suasana pertemuan

Bersikaplah sebagai tuan rumah bukan menjadi


tamu
- Ikut mempersiapkan pertemuan
- Berperan Aktif membangun suasana
- Ikut berbenah saat selesai pertemuan
- Mengikuti / menyelenggarakan
meeting after pertemuan.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Tidak berbincang bincang


saat pertemuan
berlangsung

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Selalu Membawa catatan


Di setiap pertemuan

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Berpakaian rapi dan sopan

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Teachable / mau belajar /


tidakberdebat / loyal terhadap
bisnisnya dan khususnya kepada
upline core / pemimpinnya dan
menjadi pemimpin di jaringannya

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Bertanggung jawab terhadap bisnis


Anda sendiri

Bisnis ini adalah bisnis Anda sendiri. Anda lah


yang mengendalikan. Jangan membatasi
bisnis Anda dengan keterbatasan upline Anda

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Bertanggung jawab terhadap bisnis


Anda sendiri

Jangan menyalahkan upline , jika bisnis


Anda tidak berkembang karena upline
tidak bisa membantu.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Bertanggung jawab terhadap bisnis
Anda sendiri

Jangan pernah berpikir Anda menjalankan


bisnis ini untuk kepentingan upline Anda . Jika
itu terjadi Anda tidak akan menikmati bisnis ini,
Anda akan resah dan akhirnya berhenti
menjalankan bisnis ini.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Bertanggung jawab terhadap bisnis


Anda sendiri

Ingat Anda bisa menjadi Diamond


sedang upline Anda belum tentu
menjadi Diamond .

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Berikutnya adalah bagian terakhir


Yang merupakan
Hal yang terpenting
dari kebiasaan seorang CORE
Adalah menegakkan 3 pilar utama
Yaitu EDIFIKASI, KONSULTASI dan
NO CROSSLINING

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Pada kesempatan ini saya tidak akan


membahas 3 pilar sistem secara detail
karena untuk topik tersebut telah ada mp3
nya. Anda bisa mendengarkan
Namun saya akan menyinggung intinya
saja.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

EDIFIKASI
Respect menghormati mempromosikan
Sesuatu yang akan memberikan kekuatan
kepada bisnis Anda.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Edifikasi / promosi terhadap apa saja …?

Perusahaan, Sponsor, Upline, Downline,


Pembicara, Alat-alat : video, mp3, buku,
pertemuan offline/online, dll.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Mengapa Anda harus melakukan Edifikasi

Karena orang akan menghormati / resepect


terhadap apa yang Anda hormati

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Konsultasi ke upline core

Anda sangat berkepentingan untuk konsultasi


ke upline Anda
Dengan konsultasi Anda bisa belajar banyak
dan mendapat bimbingan dari orang telah
berpengalaman

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
NO CROSSLINING
Tidak etis menanyakan hal hal yang bersifat
Vital sign kepada orang yang bukan jalur
sponsorisasi.

Misalnya menyakan :
Berapa bonus, berapa jumlah frontline
Sudah berapa lama, bagaimana strateginya, bagaimana
upline Anda, memprospek orang yg sudah bergabung,
Minta bantuan untuk follow up.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
NO CROSSLINING
BUKAN BERARTI Tidak boleh bicara dg
crossline atau menganggap crossline sebagai
musuh
Sama sekali BUKAN
Justru kita harus bersinergi dengan crossline
dalam membangun good team player pada
pertemuan pertemuan
Yang bersifat lintas group
Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali
HS Mingguan

Contoh : Bekerjasama dalam kepanitiaan


penyelanggaraan Bussiness plan, Training
produk, NDO, LC, RTS, GEBYAR MOTIVASI,
SMB, DLL.
Masing masing distributor tidak memandang
jalur sponsorisasi bisa menjadi mc /
presenter / profil sukses
Justru harus saling mengedifikasi

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
NO CROSSLINING
Bukan berarti jika Anda STOCKIST lalu tidak mau
melayani secara administrasi kepada distributor yang
bukan jalurnya.

Saya paling risi dan tidak respect terhadap pengelola


stockist yang dengan sombongnya menolak melayani
distributor padahal jaringannya
Dilayani oleh para stockist yang bukan jalurnya
Semoga mereka kembali ke jalan yang benar

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Agar Anda tidak salah paham dan lebih


memahami mengenai
NO CROSSLINING
Silahkan Anda mendengarkan mp3nya
Dan lakukan konsultasi kepada upline core
Anda.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Agar nanti bisa lancar berbicara.


Maka sebelum acara ini selesai kita
akan berlatih berbicara singkat,
padat, berisi, dan mengedifikasi.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Perkenalkan nama saya : ……………………
Saya berterimaksih kepada sponsor saya. Bpk / ibu……….
Yang telah memperkenalkan bisnis NASA dan mengajak saya
ikut Home Sharing.
Setelah saya mengikuti Home sharing yang dipimpin oleh
…………..
Saya menjadi lebih mengerti mengenai peluang bisnis NASA.
Saya dulu termasuk orang yang sudah antipati dg yang
namanya Network Marketing. Tetapi setelah saya ikut Home
sharing saya baru tahu bagaimana potensi bisnis ini dan yang
penting saya tahu cara menjalankan Bisnis yang benar.
Ternyata caranya sederhana dan mudah dilakukan.
Saya sangat menganjurkan bapak dan ibu ikut Home sharing

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Perkenalkan nama saya : ……………………
Saya berterimaksih kepada sponsor saya. Bpk / ibu……….
Yang telah memperkenalkan bisnis NASA dan mengajak saya ikut
Home sharing.
Home sharing betul betul membuka mata saya terhadap cara
menjalankan bisnis Network Marketing. Dulu saya pernah
menjalankan Network Marketing tetapi tidak tersistem dan
terpola. Setelah ikut Home sharing saya yakin akan lebih cepat
berhasil. Buktinya selama ikut Home sharing dan mengerjakan
anjuran pemimpin Home sharing saya telah berhasil menjual …….
Dan berhasil memiliki …… downline baru. …….
Terimaksih kpd bpk/ibu ……………sebagai pemimpin Home sharing

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Nama saya ………..Saya termasuk orang yang paling menyesal, karena
baru sekarang saya ikut Home sharing padahal saya sudah satu tahun
bergabung di NASA. Apa apa yang saya anggap benar cara
menjalankan ternyata salah
Di sini saya diajarkan cara yang benar lebih mudah dan lebih efektif .
Seandainya sejak dulu saya ikut saya pasti sudah lebih berprestasi.
Untuk itu saya ucapkan terimakasih kepada upline saya
Bpk / ibu…….yang tak jemu-jemunya menganjurkan saya ikut Home
sharing.
Bagi bapak/ibu yang telah bergabung di NASA.
Dan terimakasih kepada bapak/ibu……. Yang telah membimbing saya
dalam Home sharing . Untuk bapak dan ibu yang hadir
Ikutlah Home sharing segera…… agar tidak menyesal seperti saya.
Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali
HS Mingguan
Nama saya ………..Hal yang paling berkesan selama Home sharing
adalah metoda belajarnya. Saya lebih bisa mejalankan bisnis ini dan
lebih memahami setelah saya mengerjakan PR-PR nya. Shg saya tahu
cara menjalankan bisnis ini. Ternyata sangat mengasyikkan. Saya bisa
memahami mengapa orang-orang gagal di Network Marketing. Salah
satunya mereka kurang memahami prosesnya. Dan lebih parah lagi
tidak tahu sama sekali bagaimana memulainya dengan benar
Untuk itu saya ucapkan terimakasih kepada upline saya
Bpk / ibu…….yang tak jemu-jemunya menganjurkan saya ikut Home
sharing.
Dan bpk/ibu……… sebagai pemimpin Home sharing.
Bagi bapak/ibu yang telah bergabung di NASA. Ikutlah Home sharing
segera agar Anda memulai bisnis ini dengan cara yang benar.

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Nah bapak dan ibu itu tadi sekedar contoh
Cerita-cerita yang menarik bisa Anda
ceritakan. pengalaman Anda memakai
produk, pengalaman memunjamkan paket
info. Apapun yang nanti Anda ceritakan akan
saling memberi kelengkapan yang bisa kita
jadikan motivasi dari kirta dan prospek dan
calon-calon peserta Home sharing.

Silahkan untuk maju-satu persatu

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan

Selamat karena Anda telah


LULUS HS dari minggu ke 1-4

Tepuk tangan untuk Anda.!!

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali


HS Mingguan
Sampai jumpa minggu depan
pada Putaran HS berikutnya
(Kembali ke HS-1)

Jangan lupa PR nya yaitu minimal


membawa satu peserta baru
Anda

B
Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali
HS Mingguan

TETAP SEMANGAT
SUKSES UNTUK ANDA

GO CROWN DIAMOND.!!

Minggu ke-4 Materi by Moch Achsanto Ali. Revisi By Khifdul Khali

Anda mungkin juga menyukai