Anda di halaman 1dari 8

Keselamatan dan Keamanan di

Laboratorium

Tujuan Pembelajaran :
• Menjelaskan Keselamatan dan
keamanan di laboratorium
•Mengenal alat-alat dan bahan kimia
serta tata tertib laboratorium.
Alasan terjadinya kecelakaan di
Laboratorium
1. Faktor Manusia
2. Bahan
3. Alat dan Instrumentasi
4. Sarana dan Prasarana Penunjang
Petunjuk / larangan umum yang harus
dilakukan setiap kali melakukan percobaan
Letakkan hanya alat dipergunakan diatas meja
Pergunakan kaca mata pengaman
Perhatikan cara memanaskan cairan dalam tabung reaksi. Hati-hati
denga rambut anda (pakai ikat rambut)
Jangan mengarahkan tabung yang dipanaskan ke orang lain
Perhatikan cara mencium gas yang benar (kipaskan gas kearah hidung
dengan tangan sampai bau tercium
Jangan buang zat dikeranjang sampah. (perhatikan jenis bahan yang
tumpah, apakah asam, basa, senyawa beracun, dsb. Laporkan kepada
guru pembimbing)
Jangan mengembalikan zat sisa kedalam botol stok. Sediakan wadah,
misalnya tabung reaksi untuk mengumpulkan zat-zat sisa)
Haql-hal yang perlu diperhatikan saat
melakukan percobaan di laboratorium
Taati tata tertib laboratorium demi keamanan dan kelancaran
kerja.
Pelajari lebih dahulu petunjuk eksperimen atau LKS (Lembar
Kerja Peserta didik). Agar jelas tujuan, masalah serta cara
kerjanya, kerjakanlah menurut cara kerja itu!
Gunakanlah alat-alat pelindung, misalnya masker, kaca mata
pelindung, gunakan jas lab, sepatu buaya
Pahami jenis kegunaan dan cara penggunaan alat-alat
laboratorium secara benar. Anda harus memahami sifat dari
alat-alat tersebut. Misalnya alat dari gelas mudah retak dan
pecah. Pada tabel berikut ada gambar alat serta kegunaannya
Peralatan Kimia

Kertas Saring
Menyaring larutan
Cawan Porselin
Mortar dan Alu Wadah untuk Erlenmeyer
Menggerus dan mereaksikan suatu Menyimpan dan
menghaluskan zat pada suhu tinggi memanaskan larutan
suatu zat

Buret
Mengeluarkan larutan
dengan volume tertentu
Rak tabung reaksi Bunsen Oven
Tempat tabung reaksi Keperluan menggunakan api Mengeringkan peralatan
yang akan digunakan
Corong pisah
Memisahkan larutan dan gas

Neraca Centrifuge
Mengukur jumlah zat yang Memisahkan dan
diperlukan mengendapkan padatan
dari larutan

Kertas Indikator
Menentukan pH larutan

Mikropipet
Memindahkan cairan dengan
volume yang sangat kecil
Simbol-simbol Kimia
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai