Anda di halaman 1dari 5

APLIKASI

PERKANTORAN

NAMA:BAYU ADHITRYA
NIM:22101152610008
PENGERTIAN
Aplikasi perkantoran merupakan perangkat lunak
atau software khusus yang digunakan dalam pekerjaan kantor.
Aplikasi perkantoran umumnya terdiri dari aplikasi-aplikasi
seperti pengolah kata dan lembar kerja. Dalam dunia kerja,
aplikasi perkantoran memang dibutuhkan oleh para pekerja
untuk memudahkan pekerjaan dan mengelola data sehingga
setiap pekerja dituntut untuk wajib mampu mengoperasikan
berbagai aplikasi kantor. Aplikasi perkantoran biasanya terdiri
dari aplikasi presentasi, basis dan analisis data, desain grafis,
komunikasi (chatting) hingga aplikasi untuk melakukan absensi.
Di bawah ini adalah beberapa aplikasi yang
termasuk ke dalam kategori aplikasi perkantoran, antara lain:
CONTOH APLIKASI PERKANTORAN
Umumnya, beberapa aplikasi turunan dari Microsoft Office yang biasa digunakan
MICROSOFT OFFICE dalam perkantoran adalah Microsoft Office Word, Excel, dan  Powerpoint yang
tentunya masing-masing aplikasi memiliki fungsi yang berbeda-beda.

WPS Office merupakan sebuah aplikasi perkantoran yang sempat memiliki nama
asli Kingsoft Office sebelum beralih menggunakan nama baru. aplikasi yang
memiliki akronim dari Writer, Presentation, dan juga Spreadsheets, dan
WPS OFFICE
menawarkan sebuah fasilitas aplikasi yang mampu digunakan sebagai pembuka
dokumen yang asalnya dari sumber local serta sebagai sebuah pengakses
file local yang telah disimpan dalam storage pengguna.

Polaris Office merupakan sebuah aplikasi perkantoran yang menyediakan berbagai


POLARIS OFFICE macam fitur untuk digunakan dalam melihat, menampilkan, mengedit, serta
menyimpan semua jenis dokumen di mana saja dan kapan saja.

Aplikasi Evernote ini memiliki fungsi, seperti misalnya; notes untuk melengkapi


catatan, dan aplikasi ini memiliki banyak fitur lengkap di dalamnya seperti
EVERNOTE
memberi poin, format font, merekam audio, video, foto, dan lain sebagainya yang
berhubungan dengan aktivitas pekerjaan.

Slack merupakan aplikasi chatting yang dapat kamu gunakan untuk menunjang


SLACK kebutuhan interaksi dan komunikasi sesama karyawan melalui mobile app maupun
website.
MANFAAT
• Mempersingkat waktu & proses kerja yang dibutuhkan
• Memudahkan perolehan data dan informasi lain yang dibutuhkan
ketika bekerja
• Membantu meningkatkan produktivitas kerja karyawan
• Memudahkan manajemen dalam melakukan perbaikan
kepatuhan terhadap karyawan
• Penyimpanan data-data penting jadi lebih mudah dan praktis
• Mengurangi beban kerja dalam menyelesaikan tugas berulang
yang dilakukan secara manual
• Mengurangi resiko terjadinya human error dalam menjalankan
operasional kantor
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
KELEBIHAN:
Mempersingkat waktu dan proses kerja yang dibutuhkan.
Memudahkan perolehan data dan informasi lain yang
dibutuhkan ketika bekerja. Membantu meningkatkan
produktivitas kerja karyawan. Memudahkan manajemen dalam
melakukan perbaikan kepatuhan terhadap karyawan.
KEKURANGAN:
1.Microsoft Word
Spesifikasi yang dibutuhkan semakin berat Banyak
fitur yang tidak terpakai Perubahan design 3.Microsoft Power Point
yang terlalu cepat Harus memiliki kemampuan untuk mengoperasikan program ini
2.Microsoft Excel Diperlukan persiapan yang cukup menyita waktu
Memerlukan banyak memori (RAM) dan processor yang besar
(CPU)Banyak fitur yang tidak terpakai Software pengolah data
yang berbayar

Anda mungkin juga menyukai