Anda di halaman 1dari 9

PENGINGKARAN HAK

DAN PELANGGARAN
KEWAJIBAN WARGA
NEGARA
BY: KELOMPOK 5
Pengertian Hak dan Kewajiban
Warga Negara
Hak adalah sesuatu yang seharusnya dimiliki oleh
setiap warga negara sesuai dengan ketentuan yang
berlaku. Hak warga negara diperoleh setelah
melaksanakan segala sesuatu yang menjadi
kewajibannya sebagai warga Negara Hak-hak warga
negara tercantum dalam UUD 1945 pasal 26-34.
Contoh:
 Hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak
(Pasal 27 ayat 2 UUD 1945) “Tiap-tiap warga negara
berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak
bagi kemanusiaan”
 Hak berpendapat, berserikat dan berkumpul (pasal
28 UUD 1945) “Kemerdekaan berserikat dan
berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan
tulisan dan sebagainya ditetapkan dengan undang-
undang”
Kewajiban adalah segala sesuatu yang
seharusnya dilaksanakan oleh setiap
warga negara terhadap
penyelenggaraan kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan
bernegara sesuai dengan ketentuan
yang berlaku. Contoh:  Kewajiban
mentaati hukum dan pemerintahan
(Pasal 27 ayat 1 UUD 1945) “Segala
warga negara bersamaan
kedudukannya dị dalam hukum dan
pemerintahan dan wajib menjunjung
hukum dan pemerintahan itu dengan
tidak ada kecualinya”
Pengertian Pelanggaran Hak
Warga Negara dan Faktor-
Faktor Penyebabnya
Pelanggaran Hak adalah setiap perbuatan
baik disengaja atau kelalaian yang melawan
hukum, mengurangi, menghalangi, dan atau
mencabut hak seseorang sebagai warga
negara yang dijamin oleh UUD 1945 dan
tidak mendapatkan penyelesaian hukum
yang adil dan benar berdasarkan
mekanisme hukum yang berlaku.
Faktor-faktor penyebab terjadinya

FAKTOR FAKTOR pengingkaran hak dan pelanggaran


kewajiban warga negara:

PENYEBAB • FAKTOR INTERNAL


• FAKTOR EKSTERNAL
Pengertian Pengingkaran Kewajiban
Warga Negara dan Faktor-Faktor
Penyebabnya
Pengingkaran Kewajiban adalah pola
tindakan warga negara yang tidak
melaksanakan kewajiban sebagaimana
mestinya sesuai dengan ketentuan yang
berlaku.

Faktor-faktor penyebab:
1. Tingginya egoisme yang dimiliki oleh
setiap warga negara.
2. Rendahnya kesadaran hukum warga
negara.
3. Aparat penegak hukum yang tidak
tegas.
Contoh kasus pelanggaran
hak dan pengingkaran
kewajiban warga negara
• Kasus Pelanggaran Hak Warga
Negara “Kasus Syiah di Sampang
Madura, Negara Mengabaikan
Prinsip Hak Asasi Manusia”

• Kasus Pengingkaran Kewajiban


Warga Negara “Kecelakaan Maut
di Tongas Probolinggo”
KESIMPULAN
Setiap manusia memiliki hak dan kewajiban
yang harus dilaksanakan secara seimbang.
Setiap orang tidak bisa menggunakan haknya
secara semena-mena karena dibatasi oleh hak
orang lain. Pelanggaran hak dan Pengingkaran
kewajiban terjadi karena ketidak seimbangan
dari pelaksanaan hak dan kewajiban seseorang
dalam kehidupan bermasyarakat dan
bernegara.
TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA
GAMPANG KAN? GAMPANG DONG, KAN
YANG SYULIT CUMA LUPAKAN REYHAN,
APALAGI REYHAN BAIK <333

Anda mungkin juga menyukai