Anda di halaman 1dari 6

REMAJA KRISTEN

YANG BERTANGGUNG JAWAB

ROHKRIS SMA ANGKASA 2


Gereja itu penting ga sih?

1. Kita diciptakan untuk melayani Tuhan dan melayani sesama, bukan untuk diri kita sendiri
(Seharusnya, kita datang ke gereja dengan pemikiran untuk melayani bukan untuk dilayani)

2. Kita semua butuh komunitas yang baik


(Komunitas yang dapat menguatkan iman kita kepada Kristus,  orang-orang yang juga cinta Tuhan.)

3. Semuanya adalah masalah prioritas


(Sesungguhnya gereja seharusnya bukanlah sebuah keharusan bagi pengikut Kristus, melainkan sebuah kerinduan.)
“Janganlah kita menjauhkan diri dari
pertemuan-pertemuan ibadah kita, seperti

Ibrani 10:25 dibiasakan oleh beberapa orang, tetapi


marilah kita saling menasehati, dan semakin
giat melakuannya menjelang hari Tuhan
yang mendekat.”
2 POINT YANG HARUS DIMILIKI
REMAJA KRISTEN

1. PUNYA KOMITMEN 2. SETIA DALAM MELAYANI


DALAM TUHAN TUHAN

- - Mempunyai waktu dekat dengan Tuhan


Komitmen untuk mengasihi TUHAN

- - Mempunyai kerinduan akan kehadiran Tuhan


Komitmen untuk beribadah dan
menaati firman Tuhan dalam kehidupan

- - Mempunyai kesetiaan untuk datang kerumah


Komitmen untuk berdoa
Tuhan
“haruslah engkau mengasihi TUHAN, Allahmu, dan
melakukan dengan setia kewajibanmu terhadap Dia dengan
senantiasa berpegang pada segala ketetapan-Nya, peraturan-
Nya dan perintah-Nya”

—Ulangan 11:1
Last

Listen to me
“DIA memberi kekuatan kepada yang
lelah dan menambah semangat
kepada yang tiada berdaya”

Anda mungkin juga menyukai