Anda di halaman 1dari 19

PERCEPATAN GRAVITASI

BUMI

MOH. AKBAR SUBKHI R. – 22105004

DOSEN PENGAMPU: DWI SARI IDA AFLAHA, S.Pd., M.Pd


PENDAHULUAN
Latar Belakang
Percepatan gravitasi adalah waktu rata-rata yang dibutuhkan partikel untuk
menarik partikel ke arahnya dalam medan gravitasi tertentu. Gaya gravitasi
merupakan salah satu gaya dalam ilmu fisika yang ditemukan oleh Isaac
Newton. Gravitasi bumi adalah gaya tarik bumi pada benda di atas
permukaanya ke arah pusat bumi.

Permasalahan
Permasalan dalam percobaan ini adalah bagaimana cara menentukan
percepatan gravitasi bumi dengan menggunakan metode bandul.

Tujuan
Tujuan Percobaan ini adalah menentukan percepatan gravitasi bumi
menggunakan bandul.
METODOLOGI PERCOBAAN
Peralatan Dan Bahan
1.Bandul matematis dan perlengkapanya 1 set
2.Bandul Fisis dan perlengkapanya
3.Beban setangkup
4.Rollmeter 1 buah
5. Stop watch 1 buah

Nb*Karena ada kendala peralatan fisik, metode peralatan


ini saya ganti menggunakan aplikasi/web bernama Phet.
CARA KERJA
Apabila sebuah bandul digantung
1.Bandul Matematis
dengan
kawat dan diberi simpangan kecil
kemudian
dilepaskan, maka akan berayun
dengan getaran
selaras (gambar IV. 1).
Maka akan berlaku persamaan:
f = ½ π (g/l)1/2
T = = 2π (l/g)1/2 …………………. (1)
f = Jumlah getaran per detik,
satuan (det-1)
T = Periode, satuan (detik)
G = Percepatan gravitasi, satuan
(cm / det2)
I = Panjang kawat, satuan (cm)
Bila kita punya batang dan
2. Bandul Fisis diayun pada suatu poros
(gambar IV. 2), maka
berlaku persamaan:
T = 2 [Ke𝐺2+ 𝑎 a2]1/2
… (2)
Dimana:
T = periode ayunan
Ke = jari-jari garis
terhadap pusat massa (C)
a = jarak pusat massa
G = percepatan gravitasi
bumi
Untuk menghitung percepatan gravitasi bumi dapat
digunakan persamaan
T12 + T22 T12 + T22 π2
------------- + ------------- = ------ .................. (3).
8 (a1 +a2) 8 (a1 a2) g

Dimana:
T1 = waktu getar untuk titik gantung A
T2 = waktu getar untuk titik gantung B
a1 = jarak antara pusat massa C dengan titik
gantung A (cm)
a2 = jarak antara pusat massa B dengan titik
gantung A (cm)
Cara Melakukan Percobaan
1. Bandul Matematis
a. Atur alat seperti gambar dengan panjang kawat 100 cm.
b. Atur agar ujung bandul berada tepat ditengah.
c. Beri simpangan kecil pada bandul dan lepaskan.
Usahakan agar ayunan mempunyai lintasan bidang dan
tidak berputar.
d. Catat waktu yang dibutuhkan untuk 5 kali getaran.
e. Ulangi langkah 1 – 4 sebanyak lima kali.
f. Ulangi langkah 1 – 5 dengan panjang kawat berbeda
2. Bandul Fisis
a. Letakkan beban pada suatu kedudukan dan dari pusat massa C untuk
kedudukan tersebut. Perlu diingat letak C selalu berubah tergantung
letak
beban.
b. Gantung beban pada titik A dan ukur a1.
c. Ayun batang dngan simpangan kecil, catat waktu untuk 6 kali getaran
sempurna.
d. Ambil titik lain (B) terhadap titik C sebagai titik gantung dan ukur a2.
ulangi langkah 1 – 3.
e. Ulangi percobaan untuk pasangan titik A dan B yang berbeda (tanya
asisten)
Video
 https://youtu.be/OWFRwADGFqs
TUGAS LAPORAN RESMI
1.Hitung percepatan gravitasi bumi
g dengan persamaan (1) dan
gunakan ralat perhitungan
-Bandul matematis

Percobaa l(m) t(s) T(period G(m/s2)


n1 e)
1 1 9,82 1,964 10,25
2 1 9,72 1,944 10,44
3 1 9,57 1,914 10,75
4 1 9,77 1,954 10,38
2. Hitung g dengan membuat grafik beserta perhitungannya
antara T2 dengan T1 pada bandul matematis.

Perco a1(m) t1(s) T1(wa T(peri a2(m) t2(s) T2(wa T(peri G(m/
baan ktu ode) ktu ode) s2)
1 getar) getar)
1 50 9,04 1,51 1,51 100 11,82 1,97 2,14 10,8
2 50 9,03 1,51 1,51 100 11,83 1,97 2,14 10,8
3. Hitung g untuk tiap
pasang titik A dan B
dengan persamaan (3)
dan gunakan Ralat
perhitungan.
4. Berdasarkan hitungan (2) & (3), tentukan g di UKK
jadi berdasarkan hasil pengamatan dari perhiyungan (2)
dan (3), gaya gravitasi di sini adalah 10,8 m/s²
5. Buat kesimpulan dari percobaan ini.

Kesimpulan dari perbobaan mengukur percepatan


gravitasi bumi dengan bandul yaitu;
1.Percobaan pertama dengan bandul matematis dengan
panjang kawat 1m dan massa 1kg diperoleh periode 1,9
m/s
2. Percobaan kedua menggunakan 2 beban dengan
panjang tali yang berbeda dan bentuk, ukuran dan massa
benda pada bandul fisis tidak bisa diabaikan dengan
menganggapnya sebagai sebuah benda titik.
Tugas Pendahuluan
1.Buktikan persamaan (1)
T=? I=100cm=1m m=1kg ϴ = 10°
T=2π
= 2.3,14
= 1,985 s
2. Berdasarkan persamaan (1) :
-Bagaimana pengaruh panjang kawat terhadap periode
(T)

Nilai hasil pengukuran percepatan gravitasi tidak


dipengaruhi oleh panjang tali yang digunakan karena
pada panjang tali berapapun akan menghasilkan nilai
percepatan gravitasi yang sama jika tempat melakukan
pengukuran juga sama.
3. Buktikan pesamaan (2) dan (3)
4. Terangkan konsepnya bila bandul fisis uniform

Bandul fisis adalah bandul yang berosilasi secara bebas


pada suatu sumbu tertentu dari suatu benda rigid (kaku)
sembarang. Berbeda dengan bandul matematis, bentuk,
ukuran dan massa benda pada bandul fisis tidak bisa
diabaikan dengan menganggapnya sebagai sebuah
benda titik.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai