Anda di halaman 1dari 10

DIGITAL

MARKETING
DIGITAL MARKETING
 Teknik pemasaran menggunakan internet atau
social media sebagai sarana promosi dan juga
menggunakan teknik Search Engine Optimization
(SEO) agar dengan mudah ditemukan di internet.
 3 point penting dalam Digital Marketing :

 Creative Skills

 Marketing Skills

 Technical Skills
E-COMMERCE
 Proses pembelian, penjualan produk, jasa
dan informasi yang dilakukan secara
elektronik dengan melibatkan transfer
dana elektronik, system manajemen
invitory otomatis dan sistem
pengumpulan data otomatisyang
memanfaatkan jaringan internet komputer.
 Perusahaan yang melakukan
pengembangan aplikasi E-Commerce :
 MatahariMall.com
PERBEDAAN
Perbedaan Pemasaran Digital dan Konvensional
Jumlah Modal Untuk pemasaran offline akan menghabiskan budget
lebih besar karena menggunakan media massa sebagai
promotion
Sedangkan untuk online budget yang dikeluarkan tidak
sebesar pemasaran konvensional karena melalui media
daring.
Jangkauan Pemasaran Jika konvensional sangat terbatas karena dibutuhkan
kehadiran fisik dari seseorang yang berperan sebagai
sales. Sedangkan online dilakukan media internet
dimana orang dapat mengakses bahkan tanpa harus
bertemu langsung
Waktu Konvensional : pesan akan tersampaikan hanya ketika
brand menjalankan kampanye
Digital : akan terus berjalan selama konten masih
berada di internet.
PERBEDAAN
Perbedaan Pemasaran Digital dan Konvensional
Sistem Pemasaran Online : tidak membutuhkan berbagai hal yang rumit seperti
mencetak
brosur, menyiarkan secara langsung, dll
Sedangkan pada sistem pemasaran offline membutuhkan marketing
kit berupa fisik seperti brosur, baliho, dll

Jenis Produk Konvensional : enjual harus menampilkan


pada bukti fisik atau bahkan menampilkannya secara langsung
kepada pembeli
Online : produk cukup ditampilkan melalui gambar dengan
disertai deskripsi yang mendukung

Jumlah Produk Konvensional : penjual tidak dapat menampilkan jumlah produk


kecuali jika sudah menghitung stok
Online : data jumlah produk biasanya akan terupdate secara otomatis
pada sistem ketika terjadi pembelian.
PERBEDAAN
Perbedaan Pemasaran Digital dan Konvensional
Cara Pembelian Pada bisnis online, cara pembelian cenderung dilakukan melalui tools
atau link pada content marketing. Sedangkan pada pemasaran offline,
untuk pembelian biasanya langsung dilakukan pada toko fisik dari
penjual.

Cara Pembayaran Pada pemasaran online, cara pembayaran melalui top-up atau kartu
kredit (CC) melalui akun business manager. Sedangkan pada
pemasaran offline, pembayaran melalui transfer bank yang
didistribusikan lagi ke masing-masing bagian pemasaran.

Tenaga yang dibutuhkan Tenaga kerja yang dibutuhkan pada pemasaran bisnis offline lebih
banyak karena setiap bagian kampanye harus melakukan tugasnya
masing-masing. Sedangkan pada pemasaran bisnis online, tenaga
kerja yang dibutuhkan cenderung lebih sedikit karena pemasaran
digital tidak harus memantau secara terus menerus..
CARA MENULIS COPYWRITING
 Pelajari Produk Atau Layanan Anda.
 Pahami Kebutuhan Audiens.
 Tentukan Headline yang Memikat.
 Dukung Headline dengan Lead yang Menarik.
 Tulis Copy yang Berkualitas.
 Akhiri dengan Persuasi.
CARA MEMBUAT VIDEO
 1. Susun naskah terlebih dahulu
 Untuk memudahkan menyusun naskah, tentukan dulu
apa tujuan utama video tersebut, untuk siapa video
dibuat, apa pesan yang ingin disampaikan.

 2. Lanjut dengan storyboard


 Biasanya akan menyerupai sebuah komik strip
sederhana dengan berbagai panel

 3. Mulai membuat video


CARA MEMBUAT VIDEO
 4. Tambahkan latar musik yang sesuai
 Latar musik juga bisa membantu untuk menciptakan
suasana yang diinginkan.
 5. Buat narasi cerita
 Akan membantu penonton untuk lebih memahami
video anda sehingga nantinya mereka pun bisa
memberi reaksi seperti yang diharapkan
 Thank You

Anda mungkin juga menyukai