Anda di halaman 1dari 13

TEKNIK PENGAMBILAN VIDIO

PERTEMUAN KE 9
BY MULYANI,S.P.,M.SI
Macam macam sudut pengambilan vidio
 1. Eye Level

Eye Level mungkin termasuk salah


satu angle yang sering dipakai orang-orang di
video mereka. Seperti namanya, angle ini
terletak sejajar dengan mata objek yang
direkam. Dengan menggunakan teknik eye
level, perhatian penonton bakal terpusat pada
objek utama di dalam bingkai, terutama bagian
wajah.
 2. The Bird’s Eye View
 Disebut juga sudut pandang mata elang. Nah,
kalau yang ini sering banget diterapkan untuk
menangkap lanskap kota, pemandangan alam,
atau keseluruhan adegan dari ketinggian.
Biasanya dibantu alat canggih seperti drone.
3. High Angle

 Saat menggunakan high angle, posisi kamera


harus lebih tinggi dari objek, tapi nggak
seekstrem poin nomor 2. Banyak YouTuber
yang menggunakan angle ini untuk
menonjolkan ekspresi wajah saat berbicara di
depan kamera.
4. Low Angle

 low angle adalah kebalikan dari high angle. Yup,


posisi kamera harus lebih rendah dari wajah
objek saat kamu menerapkan angle ini.
Pengambilan adegan dengan low angle bisa
memberi efek menegangkan bagi penonton,
sebab objek dalam adegan bakal terlihat seperti
mengintimidasi atau menunjukkan power-nya.
5. Frog Eye Angle

 Sudut pandang ini nggak beda jauh dengan low


angle, hanya saja lebih rendah, ibarat
menangkap adegan dari mata katak. Kamu
mesti memosisikan kamera di permukaan atau
hampir menyentuh tanah. Angle ini bisa
membuat efek puitis dan terutama di film-film
romantis di mana kamera hanya merekam kaki
yang gelisah saat tokoh utama hendak bertemu
dengan pujaan hati,
 6. Long, Medium, dan Close-up Shot
 Long shot, medium shot, dan close-up shot
hanya dibedakan oleh jarak pengambilan
gambar, yang ketiga adalah yang paling dekat
dengan kamera. Seperti halnya birds eye view,
long shot bertujuan untuk mengambil adegan
secara keseluruhanSementara itu, medium shot
berguna untuk menekankan apa yang dilakukan
objek dengan mencakup seluruh tubuhnya saat
merekam. close-up shot berguna untuk
menciptakan kesan dramatis.

Anda mungkin juga menyukai