Anda di halaman 1dari 10

Kelompok 5

 Lodvianes Subanraya Lewar


 Sarwan Hamid
 Herawati
 Cornelia Febriyanti Dua Astri
 Inrayani Ratu Rante
Instruksi:

1) Peserta dibagi menjadi 6 kelompok (@ 5 orang)


2) Masing-masing kelompok menunjuk ketua dan sekretaris
3) Kelompok 1,2 dan 3 mengerjakan Penugasan 1 dan 4
4) Kelompok 4,5 dan 6 mengerjakan Penugasan 2 dan 3
5) Waktu menyelesaikan soal 45 menit
6) Setelah diskusi masing2masing kelompok
mempresentasikan hasil diskusi @ 5 menit (30 menit)
7) Feedback dari fasilitator 15 menit
2
TUGAS 2
Topik: Surveilans Epidemiologi (Ukuran-ukuran Epidemiologi)
No URAIAN KECAMATAN
A B
1 Jumlah penduduk 25.000 50.000

2 Jumlah Laki-laki 13.000 20.000

3 Jumlah Perempuan 12.000 30.000

4 Jumlah Meninggal 20 10
5 Jumlah Kasus Konfirmasi positif Covid-19 27 200
6 Jumlah penduduk meninggal dengan diagnosis Covid-19 15 7
7 Jumlah Kasus Suspek Covid 19 140 720
8 Jumlah Kontak Erat dari kasus konfirmasi positif Covid 19 1.300 2.850
9 Jumlah penduduk yang menjalani isolasi 970 1845
10 Jumlah penduduk yang menjalani karantina 2.300 2.700

3
4
1. Proporsi laki2 di kabupaten X (kec A + Kec B) 3. Ratio laki2 banding perempuan
X/ Y kali 100 % X / Y kali 100%
33.000/75.000 x 100% = 44% 33.000/42.000 = 0,78
Ket :
X = jumlah laki2 kab X (13.000 + 20.000 = 33.000)
Ratio penduduk laki-laki dengan penduduk perempuan hampir
seimbang (0,7 -> mendekati angka 1)
Y = Jumlah Penduduk Kab X (25.000 + 50.000 = 75.000)
Ket :
X = jumlah Laki2 kab X (13.000 + 20.000 = 33.000)
Jadi Proporsi laki-laki di Kabupaten X sebanyak 44%
Y = Jumlah Perempuan Kab X (12.000 + 30.000 = 42.000)

2. Proporsi Perempuan Kabupaten X (kec A + Kec B)


4.
X / Y kali 100 %
= 42.000/75.000 x 100% = 56% - Ratio kontak erat kasus konfirmasi covid 19 di kec A
Ket : Kontak erat kec A / Jumlah penduduk Kec A
X = jumlah Perempuan kab X (12.000 + 30.000 = 42.000)
1.300 / 25.000 = 0,052
Y = Jumlah Penduduk Kab X (25.000 + 50.000 = 75.000)
- Ratio kontak erat kasus konfirmasi covid 19 di kec B
Kontak erat kec B / Jumlah penduduk Kec B
Jadi Proporsi perempuan di Kabupaten X sebanyak 56%
2.800 / 50.000 = 0,057
Ratio kontak erat kasus konfirmasi covid 19 kecamatan A
dengan Kecamatan B hampir hampir sama
5. 6.
- Proporsi yang menjalani isolasi di kec A - Proporsi yang menjalani karantina di kec A
Yang menjalasi isolasi kec A / Jumlah penduduk Kec A Yang menjalani karantina A / Jumlah penduduk Kec A
970 / 25.000 x 100% = 3,88% 2300 / 25.000 x 100% = 9,2%

- Proporsi yang menjalani isolasi covid 19 di kec B - Proporsi yang menjalani karantina di kec B
Yang menjalasi isolasi kec B / Jumlah penduduk Kec B Yang menjalani karantina B / Jumlah penduduk Kec B
1845 / 50.000 x 100% = 3,69% 2.700 / 50.000 x 100% = 5,4%

Proporsi yang menjalani isolasi covid 19 kecamatan A dengan Proporsi yang menjalani karantina kecamatan A lebih besar
Kecamatan B hampir sama daripada proporsi yang menjalani karantina di Kecamatan B
7. Angka Kematian Kasar (CDR) 8. Angka Kematian Kasus (CFR)
- CDR di kec A - CFR di kec A
Jumlah seluruh kematian kec A / Jumlah penduduk Kec A Jumlah seluruh kematian akibat Covid 19 kec A / jumlah kasus
Covid Kec A
20 / 25.000 x 1000 = 0,8
15 / 27 x 100% = 55%

- CDR di kec B
- CFR di kec B
Jumlah seluruh kematian kec B / Jumlah penduduk Kec B
Jumlah seluruh kematian akibat Covid 19 kec B / jumlah kasus
10 / 50.000 x 1000 = 0,2
Covid Kec B
7 / 200 x 100% = 3,5%
Angka Kematian Kasar (CDR) kecamatan A lebih tinggi
daripada Angka Kematian Kasar di Kecamatan B
Angka Kematian Kasus (CFR) akibat covid 19 di kecamatan A
sangat tinggi daripada Angka Kematian Kasus (CFR) akibat
covid 19 di Kecamatan B
9. Apakah penelusuran kontak Di 10. Apa yang dapat anda simpulkan
kecamatan A dan B sudah maksimal dari perhitungan epidemiologi dasar

Penelusuran kasus di Kecamatan A dan B Dari data epidemiologi covid 19 dapat


sudah cukup baik tetapi menurut kami ditarik kesimpulan: Ratio kontak erat kasus
perlu ditambahkan data epidemiologi Covid 19, proporsi karantina dan islolasi
insidens rate, attack rate dan Prevalens serta angka kematian kasus Covid 19 lebih
rate untuk kecamatan A dan B tinggi di kec A dibandingkan kec B
TUGAS 3 dan jawaban
Topik: Laporan SKDR

Kasus baru

Kasus baru

Kasus Lama
9
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai