Anda di halaman 1dari 12

STRATEGI

PERCEPATAN
PEMENUHAN HAK
ANAK MELALUI
PENGUATAN FORUM
PARTISIPASI ANAK
DI KOTA PALU

OLEH:
Joyce Sagita Novyanti, SE, MM
NDH:18
Kepala Bidang Pemenuhan Hak Anak (PUHA)
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Provinsi Sulawesi Tengah
Kesejahteraan anak diasumsikan akan terjadi bila pembangunan
berjalan dengan baik, artinya anak hanya ada dalam anggapan
dan tidak pernah dikedepankan secara sadar dan sengaja
sebagai wawasan pembangunan dan bukan subyek
pembangunan. Mereka hanya menjadi indikator pembangunan,
seperti angka kematian bayi, angka kematian balita dan anak,
derajat partisipasi dalam pendidikan, dan sebagainya. Anggapan
seperti ini yang menyebabkan hak-hak anak menjadi terabaikan
sehingga memicu adanya tindak kekerasan. Data terkini
mengenai kasus kekerasan pada anak tercatat sudah ada 30
kasus yang meliputi penganiayaan, pemerkosaan hingga
persetubuhan antar anak. Masalah pemenuhan hak anak menjadi
salah satu sasaran dalam rencana strategis dengan
sasaran :Meningkatnya partisipasi masyarakat dan kualitas
keluarga dalam pemberdayaan perempuan dan perlindungan
anak untuk mewujudkan kesetaraan gender dan pemenuhan
hak anak

LATAR BELAKANG MASALAH


ANALISIS Dari permasalahan yang ada, selanjutnya dilakukan penentuan kualitas permasalahan
dengan menggunakan APKL (Aktual, Problematik, Khalayak dan Layak) sebagai berikut :
MASALAH
Adapun permasalahan yang
ditemukan dalam pelaksanaan
tugas dan fungsi dan berpotensi
mempegaruhi kinerja pelayanan
serta perlu untuk dicarikan
solusinya, yaitu:
1. Belum optimalnya
pelaksanaan pemenuhan hak
anak
2. Belum maksimalnya
koordinasi penyusunan
kebijakan dalam pemenuhan
hak anak
3. Belum maksimalnya
pembinaan lembaga penyedia
layanan peningkatan kualitas
hidup anak Dari metode APKL didapatkan hasil tertinggi dari isu-isu yang ada yaitu:
“Belum optimalnya pelaksanaan pemenuhan hak
anak”.
Isu yang terpilih selanjutnya dianalisis faktor-faktor yang menjadi
penyebabnya dengan mnggunakan analisis fishbone.
INOVASI

inovasi dalam aksi perubahan ini berjudul Strategi Percepatan


Pemenuhan Hak Anak Melalui Penguatan Forum Partisipasi
Anak di Kota Palu”. Inovasi ini adalah terobosan dalam rangka
mendorong percepatan pemenuhan hak anak di Kota Palu
sehingga dapat menjamin terpenuhinya hak dan perlindungan
anak. Untuk mendukung hal tersebut, dalam aksi perubahan ini
akan dilakukan kolaborasi dengan forum anak untuk
melaksanakan kegiatan-kegiatan yang dapat meningkatkan
kreatifitas anak dan sebagai bentuk penguatan forum
partisipasi anak.
TAHAPAN JANGKA PENDEK
No Milestone/Kegiatan Output Waktu Pengendalian Resiko

1 Persiapan Pelaksanaan:  Dukungan mentor Minggu ke IV September Zoom meeting, whatsapp,


1. Melaksanakan konsultasi dengan mentor  Daftar hadir rapat s.d Minggu ke I Oktober Penugasan tim
2. Melaksanakan rapat pembentukkan tim kerja  Tim kerja    
3. Menyusun SK tim kerja  SK tim kerja
2 Melakukan Koordinasi Dengan Stakeholder Eskternal:  Dukungan Minggu ke-II Oktober Zoom meeting
1. DP3A Kota stakeholder  
2. Dinas Pendidikan eksternal  
3. Dinas Kesehatan
4. Forum Anak
5. LSM
6. Dunia Usaha
3 Sosialisasi:  Leaflet hak anak Minggu ke-III Oktober Whatsapp, Zoom meeting
1. Mendesain leaflet tentang hak-hak anak  Sosialisasi  
2. Menyebarluaskan leaflet lewat forum anak
3. Mengedukasi forum anak sebagai pelapor dan pelopor
4. Melakukan evaluasi awal pemenuhan hak anak
4 Implementasi:  SK forum anak Minggu ke-IV Oktober Zoom meeting, Kolaborasi
1. Mengumpulkan SK forum anak  Lomba kreativitas s.d Minggu ke I dengan forum anak
2. Melaksanakan kegiatan kreatifitas anak anak November  
3. Melakukan monitoring kegiatan forum anak
5 Evaluasi:  Laporan Evaluasi Minggu ke II November Whatsapp, penugasan tim
1. Menilai evaluasi awal
2. Melakukan evaluasi pasca penerapan kegiatan kreativitas
anak
3. Menilai hasil evaluasi
TAHAPAN JANGKA MENENGAH

No Milestone/Kegiatan Output Waktu

1 Replikasi Strategi Percepatan Pemenuhan  Dukungan Tahun 2023


Hak Anak Melalui Forum Partisipasi Anak stakeholder
di Kabupaten yang menjadi role model:  Leaflet hak anak
1. Melakukan Koordinasi Dengan  Sosialisasi
Stakeholder  SK forum anak
2. Sosialisasi  Lomba kreativitas
3. Implementasi anak
4. Evaluasi  Laporan Evaluasi
TAHAPAN JANGKA PANJANG

No Milestone/Kegiatan Output Waktu


1 Terpenuhinya hak-hak anak  Roadmap Tahun
berdasarkan indikator Kab/Kota Layak strategi
Anak . pembentukan 2024
1. Pembuatan Roadmap strategi Kab/Kota Layak
pembentukan Kab/Kota Layak Anak Anak (KLA)
(KLA)  Laporan
2. Pelaksanaan Roadmap evaluasi
3. Monitoring dan evaluasi
berkelanjutan
SUMBER DAYA ORGANISASI
Dalam melaksanakan aksi perubahan ini
didukung dengan sumber daya organisasi
seperti:
1. Tersedianya Sumber Daya Aparatur
(Pegawai/staf kantor) dalam
membantu mengimplementasikan aksi
perubahan.
2. Tersedianya sarana dan prasarana
pendukung dalam aksi perubahan ini
seperti Laptop/komputer, ketersediaan
tempat, Kamera untuk dokumentasi
kegiatan, anggaran dll.
3. Tersedianya perangkat teknologi
komunikasi yang berfungsi untuk
menunjang koordinasi dengan tim
dalam pelaksanaan aksi perubahan
STAKEHOLDER
Internal
Kepala Dinas
Sekretaris Dinas
Kabid PHP & PKA
Kepala Seksi Bidang PUHA
Staf Bidang
Eksternal
DP3A Kota Palu
Forum Anak Kota Palu
Dinas Kesehatan
Dinas Pendidikan
LSM
Dunia Usaha
NET MAP
STAKEHOLDER
Setelah informasi terkumpul dilanjutkan
dengan menentukan strategi komunikasi
yang tepat dengan menempatkan
stakeholder berdasarkan pengaruh dan
kepentingannya terhadap aksi
perubahan.

Strategi yang dilakukan dalam


berkomunikasi dengan stakeholder dilakukan
melalui koordinasi intensif dan konsultasi
dengan stakeholder promotor. Hal ini
dilakukan mengingat stakeholders promotor
sangat menentukan keberhasilan aksi
perubahan
Stakeholders Latens memiliki kekuatan dan
sumber daya yang bisa di mobilisasi untuk
mendukung aksi perubahan. Oleh karenanya
stakeholders ini perlu dibangun/didorong
potensi yang ada untuk mendukung aksi
perubahan melalui kegiatan koordinasi dan
sosialisasi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai