Anda di halaman 1dari 28

Bab 3

LAPORAN
KEUANGAN😎
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi

Transaksi a. Farhan sebagai pemilik Total Solution membuka rekeningkoran bank sebesar
Rp20.000.000 atas nama Total Solution pengaruhtransaksi ini adalah peningkatan kas pada sisi kiri
persamaan sebesarRp20.000.000. Untuk menyeimbangkannya ekuitas pemilik pada sisikanan
persamaan meningkat dalam jumlah yang sama. Ekuitas pemilikditunjukkan dengan menggunakan
nama pemilik dan modal sepertimodal Farhan. Pengaruh transaksi ini terhadap persamaan
️⁉️
akuntansiTotal Solution adalah sebagai berikut:

2
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi b. Farhan membeli tanah Rp15.000.000 yang dibayar dengan uang
tunai. Pembelian tanah mengubah komposisi aktiva tetapi tidak mengubah
jumlahnya. Angka dalam persamaan sebelumnya hingga transaksi ini beserta
dampaknya ditunjukkan pada bagan berikut ini. Saldo baru adalah sebesar:

3
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi c. Farhan menggunakan kartu kredit untuk membeli alat tulis kantor sejumlah Rp
1.200.000. Jenis transaksi ini disebut membeli secara kredit. Kewajiban yang timbul disebut
utang usaha (account payable). Dampak dari transaksi tersebut adalah meningkatnya aktiva
dan kewajiban sejumlah Rp1.200.000 seperti berikut ini:

4
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi d. Diperoleh pendapatan akibat penjualan jasa secara tunai kepada klien (CV.
Berkah) sejumlah Rp 35.000.000,- Jumlah tersebut dinamakan pendapatan (revenue).
Penerimaan pendapatan ini akan meningkatkan aktiva Total Solution dan juga ekuitas
pemilik Farhan dalam perusahaan, sehingga transaksi berikut akan tergambar dalam bagan
seperti di bawah ini.

5
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi e. Total solution juga menggunakan uang tunai atau aktivalainnya untuk
menghasilkan pendapatan. Jumlah yang digunakan untukproses tersebut dinamakan beban
(expense). Beban yang dibayarkanmeliputi beban gaji karyawan, beban sewa dan beban
utilitas. Bebanyang dibayar selama bulan Mei adalah beban gaji Rp4.000.000. Bebansewa
Rp1.500.000. Beban utilitas (berupa air listrik dan telepon) sebesarRp500.000. Dampak dari
transaksi ini adalah menurunnya kas dan ekuitaspemilik seperti terlihat pada bagan berikut.

6
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi f. Dibayar tagihan kartu kredit atas pembelian alat tulis kantor sebesar Rp.
1.000.000,- . Pembayaran menggunakan kas dalam rekening koran. Pembayaran utang
akan mengurangi saldo utang dan kas, seperti pada bagan berikut.

7
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi g. Pada akhir bulan harga perolehan perlengkapan yang masih tersisa adalah
Rp200.000. Selisihnya (Rp1.200.000 – Rp200.000) digunakan dalam operasional
perusahaan dan diperlakukan sebagai beban perlengkapan. Pada transaksi ini terjadi
penurunan perlengkapan dan ekuitas pemilik sebesar Rp1.000.000 seperti ditunjukkan pada
bagan berikut.

8
Transaksi bisnis dan persamaan akuntansi ❓
Transaksi h. Pada akhir bulan Farhan menarik uang tunai sebesar Rp3.000.000 dari
perusahaan untuk kepentingan pribadi. Atas transaksi ini maka kas akan berkurang dan
ekuitas pemilik juga akan berkurang. Dampak pada transaksi ini terlihat pada bagan berikut.

9
Ikhtisar. Transaksi-transaksi Total Solution diikhtisarkan
❓ sebagai berikut..

💪
10
Dalam menelaah ikhtisar tersebut harus memperhatikan
beberapa poin yang berlaku bagi tiap jenis transaksi bisnis,
yaitu:

1. Dampak dari setiap transaksi adalah berupa peningkatan


atau penurunan satu atau lebih unsur dalam persamaan
akuntansi
2. Kedua sisi persamaan akuntansi harus selalu sama
jumlahnya
3. Ekuitas pemilik bertambah sebesar investasi oleh pemilik
dan berkurang sebesar penarikan oleh pemilik. Ekuitas
pemilik bertambah karena pendapatan dan berkurang
karena beban.

11
❓ LAPORAN KEUANGAN
Laporan keuangan adalah laporan akuntansi yang menyajikan
informasi keuangan yang dihasilkan dari proses akuntansi, terdiri
dari:
a. Neraca (Balance sheet)

⚠️
️️
b. Laporan laba rugi (Income statement)
c. Laporan ekuitas pemilik (Owner’s equity statement)
d. Laporan arus kas (Cash flow statement)
e. Catatan atas laporan keuangan (Notes to financial statements)

12
NERACA (BALANCE SHEET

▰ Neraca disebut juga laporan posisi keuangan adalah suatu daftar yang
menggambarkan aktiva (harta kekayaan), kewajiban dan modal yang
dimiliki oleh suatu perusahaan pada saat tertentu. Isi laporan neraca
terdiri atas tiga bagian yaitu:
▻ Aktiva
▻ Kewajiban
▻ Modal

13
14
Laporan Laba Rugi (Income statement)

 Laporan laba rugi disusun bertujuan untuk melaporkan pendapatan dan biaya
dari operasional perusahaan dalam suatu periode/ waktu tertentu.
 Isi laporan laba rugi terdiri atas tiga bagian yaitu:
 Pendapatan
 Beban
 Laba rugi

15
Contoh

16
Laporan Ekuitas Pemilik (Owner’s Equity
❓ Statement)

Laporan ekuitas pemilik sering disebut laporan perubahan


modal, melaporkan perubahan ekuitas pemilik untuk periode
tertentu.
Transaksi yang mempengaruhi ekuitas pemilik adalah:
a. Investasi awal
b. Pendapatan dan beban yang menghasilkan laba bersih dalam
periode berjalan
c. Penarikan oleh pemilik, sering dinamakan prive.

17
18
Laporan Arus Kas (Cash Flow Statement)

▰ Laporan yang disajikan terhadap keluar masuknya kas dan


setara kas (seperti kas yang terdapat dalam rekening bank)
disebut laporan arus kas, yang terdiri dari tiga bagian yaitu:
▻ Ikhtisar penerimaan dan pembayaran kas yang menyangkut
operasional Perusahaan
▻ Transaksi kas untuk aktivitas investasi (seperti pembelian atau
penjualan aktiva tetap atau permanen)
▻ Transaksi kas yang berhubungan dengan investasi pemilik,
peminjam dana dan pengambilan uang oleh pemilik dinamakan
arus kas yang berasal dari aktivitas pendanaan.

19
20
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN (NOTES
TO FINANCIAL STATEMENTS)

▰ Catatan atas laporan keuangan adalah catatan tambahan dan informasi yang
ditambahkan ke akhir laporan keuangan untuk memberikan tambahan informasi
kepada pemangku kepentingan dengan informasi lebih rinci dari sebuah akun.
▰ Hubungan Tiap Laporan Keuangan
 Laba bersih periode berjalan pada laporan laba rugi akan tercermin pada laporan
perubahan ekuitas pemilik sebagai penambah modal awal.
 Modal akhir pada laporan perubahan ekuitas pemilik akan tercermin pada neraca
pada sisi modal.
 Saldo kas pada neraca akan tercermin pada saldo akhir laporan arus kas

21
22
23
Pengaruh Transaksi Terhadap Laporan
Keuangan

▰ Pada tanggal 1 Desember 2019, Sarah, S.H membuka sebuah kantor pengacara. Berikut ini adalah
transaksi transaksi yang terjadi selama bulan pertama operasi perusahaan tersebut.
▻ 1. Menyerahkan kas sebesar Rp20.000.000 sebagai setoran modal.
▻ 2. Sewa kantor bulan Desember dibayar Rp1.600.000.
▻ 3. Peralatan kantor dibeli secara kredit seharga Rp6.000.000.
▻ 4. Memberikan jasa pada klien secara tunai Rp7.000.000.
▻ 5. Mendapatkan pinjaman uang tunai dari bank sebesar Rp1.400.000 dengan menyerahkan
wesel.
▻ 6. Memberikan jasa kepada klien secara kredit Rp5.000.000.
▻ 7. Membayar biaya-biaya sebagai berikut: gaji pegawai Rp1.000.000; biaya listrik Rp600.000;
biaya telpon Rp200.000.
24
Diminta :
a. Catatlah bebrapa transaksi di atas kedalam persamaan akuntansi.
b. Susunlah laporan laba rugi, laporan perubahan modal, dan Neraca per 31 Desember 2019

a)

25
b)

26
❓ lanjutan

27
THANKS!
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai