Anda di halaman 1dari 27

SISTEM PENANGGULANGAN

GAWAT DARURAT SECARA


TERPADU (SPGDT )

Dibawakan dalam pelatihan BTCLS untuk perawat.

1
Mi’roji M . Makmuri, S.Kep, Ners, C W C S . , M.Kes
J l . Garuda Blok C 10 No. 03 Perum Wana Asri
Beringin J a y a Kemiling B . Lampung,
081279624602
daffa.mubarok@yahoo.com
makmuri.miroji@gmail.com
SISTEM PENANGGULANGAN GAWAT
DARURAT SECARA TERPADU (SPGDT )

Alur penandanan penderita gawat darurat yang


berkesinambungan dan terintegrasi yang
melibatkan seluruh komponen dan sumberdaya

3 Model Death
1. Puncak Pertama dalam waktu detik/menit (50%)
Pada waktu dini kematian karena ; laserasi
otak, batang otak, spinal cord tk tinggi, jantung,
aorta, dan pembuluh darah besar lainnya.
2. Puncak Ke Dua (1-2 Jam, 35 %)
Periode The Golden Hour, Trauma kepal berat,
Trauma Dada/thoraks, Trauma Abdomen,
Fraktur Femur/Pelvis, Multiple Faktrur.
3. Puncak Ke Tiga (hari-minggu 15 %)
Karena sepsi, gagal organ.
Profil masyarakat Indonesia
Mendapat musibah :

1. Meninggal dunia
2. Mengalami kecacatan
3. Gawat Darurat

PASRAH Kehendak TUHAN

4
PENDERITA /PASIEN GAWAT
DARURAT

Pasien yang perlu pertolongan “tepat, cermat,


cepat” untuk mencegah kematian/ kecacatan

DOKTRIN DASAR
Time saving is life and limb saving

UKURAN KEBERHASILAN
RESPONSE TIME
(WAKTU TANGGAP)
Doktrin dasar
semakin cepat waktu untuk merespon
terhadap kejadian gawat darurat, semakin
besar kesempatan untuk menyelamatkan
nyawa pasien
Kematian - Kecacatan
Dapat dicegah bila mempunyai :

INCLUSIVE SYSTEM
SISTEM PENANGGULANGAN
PENDERITA GAWAT DARURAT
SECARA TERPADU
( SPGDT )

7
FUNGSI VITAL
AIRWAY (jalan nafas) A
BREATHING (pernafasan) B
CIRCULATION (peredaran darah) C
DISABILITY (Kesadaran/Otak/refleks)  D

TERGANGGU
Terlambat
diketahui,
Terlambat ditolong, diperbaiki, diusahakan seperti semula

DALAM WAKTU SINGKAT


KORBAN MATI/CACAT
PENANGANAN PASIEN GAWAT DARURAT  PELAYANAN
MEDIK DASAR UNTUK MENGATASI KEGAWAT DARURATAN
JALAN NAFAS, PERNAFASAN, PEREDARAN DARAH DAN
KESADARAN,

PENTING

JALAN NAFAS TERGANGGU BAGAIMAN


PERNAFASAN A
BAGAIMAN
TERGANGGU SIRKULASI MENOLONG
A DENGAN
TAHU TERGANGGU KESADARAN
CEPAT
TERGANGGU
MENGAPA SPGDT P ENTING ???
Gawat darurat dapat terjadi kapan
saja, dimana saja pada siapa saja
Di Indonesia pasien gawat darurat cenderung meningkat

Sehari-hari Bencana
-Kecelakaan lalu lintas -Bencana alam
-Kematian ibu -Bencana akibat ulah
-Kematian bayi Manusia
-Penyakit Jantung
-Stroke
-Penyakit infeksi
GAWAT DARURAT SEHARI-
HARI
BENCANA TSUNAMI
KOMPONEN
SPGDT
SUBSISTEM PRA RUMAH SAKIT
KOMPONEN SUB SISTEM INTRA RUMAH SAKIT
UTAMA SUB SISTEM ANTAR RUMAH SAKIT

SUB SISTEM KOMUNIKASI


KOMPONEN SUB SISTEM TRANSPORTASI
PENUNJANG SUB SISTEM PENDANAAN

KOMPONEN
MULTI
SUMBERDAY MULTI
DISIPLIN
PROFESI
A MANUSIA MULTI SEKTOR
TERLATIH
Sistem Pelayanan Medik Pra
Rumah sakit (Fase Pra RS)

• Publik Safety Center


• Brigade Siaga Bencana (BSB)
• Pelayanan Ambulance
• Komunikasi
• Pelayanan Pada Keadaan
Bencana

14
Pelayanan Pada Keadaan
Bencana
• Koordinasi dan Komando
• Eskalasi dan Mobilisasi
Sumber Daya
• Simulasi
• Pelaporan Monitoring dan
Evaluasi
15
SPGDT
MEREKA HARUS DIBERIKAN PELATIHAN AWAM
/ AWAM KHUSUS :
1).CARA MINTA TOLONG.
2).BHD / CPR TANPA ALAT.
3).MENGHENTIKAN PERDARAHAN.
4).BALUT / BIDAI.
5).TRANSPORTASI.

16
Sistem Pelayanan Medik
Antar Rumah Sakit
A) EVAKUASI
Syarat- Syarat Evakuasi
- Paling stabil dan memungkinkan untuk
dievakuasi.
- Telah disiapkan/ diberi peralatan yang memadai
untuk transfortasi
- Fasilitas kesehatan penerima telah diberitahu
dan siap menerima korban.
- Kendaraan dan pengawalan yang
dipergunakan merupakan yang paling layak yang
tersedia.
Beberapa Bentuk Evakuasi
• Evakuasi darurat
• Evakuasi Segera
• Evakuasi biasa

B). Kontrol Lalu Lintas

18
SISTEM PELAYANAN MEDIK
DI RUMAH SAKIT
• Hospital Disaster Plan
• Unit Gawat Darurat (UGD)
• Brigade Siaga Bencana RS (BSB RS)
• High Care Unit (HCU)
• Intensive Care Unit (ICU)
• Kamar Jenazah

19
Komponen-komponen penting
dalama SPGDT yaitu
• Komponen Pra Rumah Sakit, Komponen Rumah
Sakit dan kompoen antar rumah sakit.
• Komponen penunjang : Komunikasi dan
Transportasi
• Komponen Sumber Daya Manusia : Petugas
kesehatan (dokter, perawat/ Paramedis) dan
non kesehatan (Awam umum, awam khusus,
polisi,PMK,PMI)
• Komponen sektor-sektor terkait (sektor
kesehatan dan non kesehatan)
20
SPGDT terbentuk bila ada komitmen dari
semua unsur-unsur yang terlibat baik
lintas sektor terkait maupun lintas
program serta dukungan penuh dari
masyarakat dan profesi-profesi terkait.
Dengan terbentuknya SPGDT sebagai
salah satu unsur penting pada Gerakan
Masyarakat Sehat dan Aman (Safe
Community) diharapkan dapat
meminimalkan angka kematian dan
kecacatan yang tidak perlu.
21
Safe Community
SPGDT

• Preparedness
•Awa
• Prevention m
Umum Petugas Dokter Dokter Spesialis
• Mitigation ambula Perawa Perawat Mahir/
•Awam
Khusu ns t Spes.
s
Komunikas
i
Transportasi
TK ambulans R R
P Pusk S S
Klas Klas
Masyarakat C A/B
aman, sehat & Intra RS Intra
RS
sejahtera Pra
RS
Antar RS
PPGD
24
SKEMA I :

Orang Awam Ka/Dr Dr/Dir Dr/Dr Spesialis/Dir


BLS/MFR/CSSR AT/C/P/N LS AT/C/P/N LS/HOPE AT/C/P/N LS/BSS/
Periop/DSTC/HOPE

Korban Puskesmas/BP RS Sederhana RS Lengkap

Paramedik/Perawat
BTCLS/BPLS/BNLS
LOKASI KEJADIAN
BLS,MFR,CSSR
ORANG AWAM
PERAWAT/DOKTER

AMBULANS KERETA
JENAZAH
PUSKESMAS/BP

RUMAH SAKIT SEDERHANA


Dr. BEDAH UMUM/Dr.UMUM/PERAWAT

RUMAH SAKIT LENGKAP


Dr. BEDAH UMUM/Dr. BEDAH SARAF/Dr.BEDAH ORTHOPEDI,
THT, MATA,(RAHANG)

PERAWATAN PRIMA
PERAWATAN PRIMA KAMAR JENAZAH
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai