Anda di halaman 1dari 67

LEGISLA

DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA


UNIVERSITAS UDAYANA

TIVE
WEEK
Program Kerja Komisi 2 Bidang
Legislasi
AGENDA RAPAT

PEMBUKAAN PEMAPARAN KONSEP PENUTUP

01 02 03 04 04 05

PERKENALAN DISKUSI DAN SARAN


PERKENALAN
PEMAPARAN KONSEP
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

I. III.
PENDAHULUAN TIME LINE

II. IV.
ISI SUSUNAN KEPANITIAAN
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

PENDAHUL
UAN
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

LATAR BELAKANG KEGIATAN


Legislasi atau undang-undang adalah hukum yang telah disahkan oleh badan legislatif atau unsur pemerintahan
yang lainnya. Sebelum disahkan, undang-undang disebut sebagai Rancangan Undang-Undang. Undang-undang
berfungsi untuk digunakan sebagai otoritas, untuk mengatur, menganjurkan, menyediakan (dana), menghukum,
memberikan, mendeklarasikan, atau untuk membatasi sesuatu.Di lingkungan Universitas Udayana adapun Organisasi
Kemahasiswaan sebagai badan legislatif mahasiswa di tingkat Universitas Udayana maupun fakultas.

Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Udayana merupakan organisasi di lingkungan Universitas Udayana
yang mengadopsi nilai-nilai ketatanegaraan yang disesuaikan dengan kebutuhan dunia kemahasiswaan, berperan
sebagai lembaga legislatif, dan bertugas mewakili mahasiswa Universitas\ Udayana dalam berbagai hal termasuk
kegiatan pencerdasan atau pendewasaan masyarakat dalam partisipasi politik. Badan legislatif dan Fungsi legislasi
memang kurang diminati dan diketahui oleh sebagian mahasiswa Universitas Udayana. Untuk lebih mengenalkan
dan mensosialisasikan lebih luas fungsi legislasi sekaligus melatih kepada mahasiswa khususnya mahasiswa baru
dari Komisi Legislasi DPM-PM Universitas Udayana mempunyai program kerja yang bernama Legislative Week.

Legislative Week merupakan kegiatan yang mewadahi mahasiswa Universitas Udayana yang memiliki
keingintahuan terhadap bidang legislasi. Peserta dalam kegiatan ini akan dibekali materi serta proses pelatihan oleh
pemateri dan penyelenggara.Rangkaian kegiatannya diharapkan dapat memberikan pemahaman terkait fungsi
legislatif seperti budgeting, controlling, legislasi, advokasi dan pengawasan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

TUJUAN KEGIATAN
1. Sebagai wadah berekembang bagi para mahasiswa angkatan pertama Universitas Udayana
yang tertarik dalam bidang legislatif.

2. Memberikan motivasi kepada mahasiswa tentang pentingnya kesadaran dalam meningkatkan


wawasan terutama dalam bidang legislatif.

3. Menjadi wadah mahasiswa untuk meningkatkan soft skill di luar mata kuliah untuk meraih
prestasi dalam berkompetisi.

4. Melatih dan mengembangkan skill mahasiswa Universitas Udayana di bidang legislative.

5. Memperkenalkan lebih luas fungsi dan lembaga legislatif di lingkungan Universitas


Udayana.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

SASARAN DAN MATERI KEGIATAN


Mahasiswa baru Angkatan 2022 untuk mendapatkan materi dan
pelatihan dalam bidang legislatif. Serta para peserta mampu
merealisasikan dan membagikan ilmu dan pengalamannya kepada
SASARAN seluruh mahasiswa Universitas Udayana bahkan masyarakat.

Materi Dari kegiatan ini adalah peserta mempelajari materi tentang


fungsi dari lembaga Legislatif Universitas Udayana diantaranya Fungsi
MATERI Legislasi, Budgeting, Controlling, Aspirasi dan Advokasi. Serta materi
umum yang penting bagi peserta seperti Kepemimpinan dan Legislatif
secara umum.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

MATERI KEPEMIMPINAN
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

MATERI LEGISLATIF SECARA


UMUM
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

MATERI FUNGSI PENGAWASAN


DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

MATERI ADVOKASI DAN


ASPIRASI + RELASI
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

MATERI LEGISLASI DAN


PERSIDANGAN
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

LUARAN KEGIATAN
Training legislatif 2022 Mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan meningkatkan wawasan
terutama di bidang legislasi, Setelah para peserta mendapatkan materi pada training
legislatif maka peserta mampu memahami hal-hal terkait legislasi.

Merealisasikan ilmu yang didapatkan melalui kegiatan training legislatif Para peserta
mampu merealisasikan dan membagikan ilmu serta pengalamannya yang di dapat dengan
mengikuti kegiatan training legislatif, dengan tujuan training legislatif menjadi kegiatan
pencerdasan atau pendewasaan masyarakat dalam partisipasi politik serta training legislatif
dapat meningkatkan wawasan terutama di bidang legislasi
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

II. ISI
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

TEMA KEGIATAN
BERDASARKAN PENDAHULUAN TERSEBUT LEGISLATIVE WEEK 2022
MENGAMBIL TEMA............................
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

KONSEP LEGISLATIVE WEEK


Rangkaian Legislative Week 2022 adalah Para peserta akan dikelompokan, didampingi oleh 1 orang
pendamping dari panitia, dan mendapatkan materi oleh pemateri yang disiapkan oleh panitia.

Konsep pembelajaran Legislative Week ini menggunakan kolaborasi Student Centered Learning dengan
pembelajaran biasa. Model pembelajaran SCL (Student Centered Learning) adalah suatu model, metode atau
pendekatan pembelajaran yang menempatkan siswa atau peserta didik sebagai pusat dari proses belajar mengajar,
sehingga akan mengembangkan minat, motivasi, dan kemampuan individu menjadi lebih aktif, kreatif dan inovatif
serta bertanggung jawab terhadap proses belajarnya sendiri. Dengan metode tersebut peserta Legislative Week
diharapkan lebih aktif terlibat diskusi mencari permasalahan di setiap sesinya demi meningkatkan daya kritis yang
tinggi di setiap peserta. Dengan demikian peerta saat sesi utama dengan pemateri setidaknya sudah sedikit memahami
materi yang disampaikan sehingga materi lebih meresap ke setiap peserta. Diakhir pendamping akan melakukan
evaluasi dengan cara yang sangat menarik agar lebih memantapkan pemahaman peserta.
Seminar, Sesi Diskusi, Focus Group Discussion, Penugasan, Kuis, Praktek Langsung
Sebagai awalan dari setiap materi peserta akan mendapat pelatihan dari pemateri yang disiapkan panitia,
kemudian masuk sesi diskusi dan sesi spesial yang berbeda setiap hari H nya.

Panitia akan menyediakan TOR dan buku pegangan tentang materi yang ada selama Legislative Week untuk
referensi peserta dalam belajar mandiri.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

KONSEP LEGISLATIVE WEEK


Sebagai awalan dari setiap materi peserta akan mendapat pelatihan dari pemateri yang disiapkan panitia, kemudian masuk
sesi diskusi dan sesi spesial yang berbeda setiap hari H nya. Panitia akan menyediakan TOR dan buku pegangan tentang
materi yang ada selama Legislative Week untuk referensi peserta dalam belajar mandiri.

Jadi tahapan pembelajaran seperti berikut:

❖ Peserta mendapat TOR dan Buku pedoman

❖ Sesi Mentoring -> selain pendekatan, peserta akan dijelaskan lebih dahulu oleh tutor masing-masing
mengenai materi yang akan didapatkan saaat sesi utama. Jadi saat sesi berlangsung peserta sudah sedkit
mengetahui materi apa yang akan didapatkan. Hal ini bertujuan agar peserta tidak kaget saat sesi utama
mengingat materi-materi yang disiapkan masih sangat awam.

❖ Peserta mendapat materi yang lebih kompleks saat sesi utama oleh pemateri yang luar biasa

❖ Evaluas di akhir sesi. Tujuan evaluasi ini adalah untuk memastikan sejauh mana peserta dapat menangkap
atau memahami materi dari setiap sesinya. Evaluasi dilakukan oleh tutor masing-masing
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

KONSEP KEGIATANYUNANI KUNO

RENCANA WARNA: MAGENTA + HITAM + PUTIH


DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

KONSEP KEGIATAN
RENCANA LOGO
Magenta mempunyai arti keseimbangan emosional,
harmoni, spritual, intuitif, transformasi atau perubahan,
pembangkit semangat, kasih sayang, keceriaan,
kepuasaan, kebahagiaan, penghargaan, bertanggung
jawab dan inspiratif.

Biru melambangkan Profesionalisme

Putih merupakan simbol dari awal yang baru.

Hitam melambangkan kekuatan, berat, formalitas,


keseriusan
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

SASARAN PESERTA

Peserta merupakan Mahasiswa Baru Universitas Udayana angkatan


2022 dengan estimasi peserta berjumlah 50 orang
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

RENCANA RANGKAIAN ACARA UNTUK


⮚ PESERTA
Open Peserta (Tes Kepribadian + Pengumpulan administrasi online)
⮚ Seleksi Administrasi
⮚ Seleksi Wawancara ( + pengumpulan berkas offline)
⮚ Pembagian kelompok
⮚ Peserta akan dibagi dalam 8 kelompok dan didampingi 1 mentor setiap
kelompoknya, nama kelompok beserta makna:
❑ Aidos = Kesopanan dan kerendahan hati
❑ Hermes = Usaha, semangat, dan inisiatif
❑ Themis = Aturan, Hukum, dan adat
❑ Soleria = Keamanan, Kesehatan, dan Perlindungan
❑ Hades = Kekayaan
❑ Kronos = Kepemimpinan
❑ Herakles = Pahlawan
❑ Iris = Pembawa pesan
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

RENCANA RANGKAIAN ACARA UNTUK


Lanjutan........... PESERTA
⮚ Sesi 1 sebagai pembuka dan awalan (Materi Umum)
⮚ Mentoring yang dilakukan oleh sie tutor dan ilmiah 1 hari sebelum sesi 2
dimulai
⮚ Sesi 2 (mulai masuk materi legislatif)
⮚ Penugasan
⮚ Mentoring untuk sesi 3 sekaligus follow up penugasan
⮚ Sesi dan mentoring selanjutnya akan dibahas kemudian.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

RENCANA RANGKAIAN ACARA UNTUK


Berdasarkan konsep dan rangkaian berikut maka akan ada 2 opsi untuk pelaksanaanya, dimana
satu sesi satu hari. PESERTA
OPSI 1 Mentoring dilaksanakan hari jumat, sedangkan Sesi hari sabtu.
⮚Sesi 1 Kegiatan total 5 Minggu
- Mentoring 1 ⮚Sesi 4
- Opening ceremony, Materi Legislatif secara -Mentoring 4
umum, Materi Kepemimpinan,
-Fungsi Legislasi dan Simulasi Persidangan
⮚Sesi 2 (Praktek Langsung)
- Mentoring 2
⮚Sesi 5
- Fungsi Pengawasan dan Budgeting, evaluasi
dengan (FGD) + diberikan penugasan untuk sesi 3 - Closing Ceremony dan Pelepasan
⮚Sesi 3
- Mentoring 3
- Fungsi Relasi, Advokasi dan Aspirasi (Prsentasi)
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

RENCANA RANGKAIAN ACARA UNTUK


OPSI 2 PESERTA
Kegiatan lebih dipadatkan sehingga lebih cepat
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

TUTOR
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

PEMATERI

Pemateri merupakan orang menyampaikan, menerangkan, memaparkan,


menjelaskan isi dari materi yang direncanakan panitia saat Sesi

Pemateri merupakan Civitas Akademika Universitas Udayana, Dosen atau


mahasiswa. Kelebihan Pemateri merupakan mahasiswa adalah hal yang ingin
disampaikan kepada peserta lebih mudah dipahami. Menjelaskan sesama
mahasiswa dari segi bahasa lebih mudah dipahami, maksud yang disampaikan
mudah dipahami karena berdasarkan pengalaman sendiri, bisa lebih berdiskusi
dengan pemateri.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

PANITIA

Panitia merupakan mahasiswa aktif Universitas Udayana


minimal semester 2 yang dipilih melalui tahapan Open
Recruitment dengan sistem wawancara panitia.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

III. TIMELINE
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA


IV. SUSUNAN
KEPANITIAAN
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

STEERING COMMITTE (SC)

Berjumlah 3 orang
Job descrition:
• Membantu merancang dan menetapkan konsep Legislative Week bersama Inti
Panitia didasarkan pertimbangan Pimpinan DPM PM Unud.
• Membantu menyusun dan mengembangkan pokok Materi Legislative Week.
• Melakukan evaluasi dan menanyakan perkembangan persiapan kegiatan yang
sudah dilakukan oleh panitia pelaksana.
• Membantu memberikan arahan kepada panitia Pelaksana mengenai teknis
kegiatan Legislative Week.
• Melaporkan hasil kinerja kepanitian bersama Ketua Panitia kepada Pimpinan
DPM PM Unud.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

INTI PANITIA
Inti Panitia Berjumlah 6 orang terdiri dari Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris 1,
Sekretaris 2, Bendahara 1, Bendahara 2

Jobdesc Ketua Panitia


⮚ Bertanggung jawab terhadap kinerja kepanitiaan Legislative Week
⮚ Memberikan arahan kepada panitia pelaksana mengenai teknis dan job description
Legislative Week.
⮚ Memimpin setiap bentuk rapat maupun diskusi kepanitiaan
⮚ Memimpin dan mengawasi kinerja kepanitiaan agar berjalan sesuai rencana
⮚ Mengambil keputusan yang berhubungan dengan kepanitiaan didasarkan pertimbangan SC
⮚ mengevaluasi kinerja kepanitiaan Legislative Week
⮚ Memberikan sanksi kepada panitia yang melanggar tata tertib panitia didasarkan
pertimbangan SC dan Pimpinan DPM PM Unud.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Jobdesc Ketua Panitia


Lanjutan.........

⮚ Memberikan pertimbangan dan keputusan mengenai dana yang akan dikeluarkan oleh
Bendahara.
⮚ Melaporkan kinerja Kepanitian kepada SC dan Pimpinan DPM PM UNUD.
⮚ Mengawasi dan mengkoordinir teknis kegiatan yang dilakukan oleh Sie Tutor dan Ilmiah,
dan Sie Kampertrans.
⮚ Menyusun dan mengambangkan pokok materi bersama Sie Tutor dan Ilmiah dan SC atas
pertimbangan Pimpinan DPM PM
⮚ Membantu Sie Acara dan Sie Tutor dan Ilmiah dalam membuat TOR
⮚ Melaporkan perkembangan kegiatan secara berkala kepada SC
⮚ Membuat laporan pertanggung jawaban kegiatan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Jobdesc Wakil Ketua Panitia


⮚ Membantu ketua panitia dalam menyusun konsep dan teknis kegiatan.
⮚ Membantu ketua panitia dalam pengambilan keputusan yang berhubungan dengan kepanitiaan
didasarkan pertimbangan SC.
⮚ Menggantikan dan mewakili ketua panitia apabila berhalangan hadir
⮚ Membantu Ketua Panitia Memberi arahan kepada Panitia Pelaksana mengenai teknis dan job description
panitia Legislative Week.
⮚ Membantu Ketua panitia dalam mengawasi kinerja kepanitian Legislative week.
⮚ Mengambil keputusan apabila ketua panitia berhalangan hadir, yang berhubungan dengan kepanitiaan
didasarkan pertimbangan SC.
⮚ Mengawasi dan mengkoordinir teknis kegiatan yang dilakukan oleh Sie acara, Sie Humas, dan Sie
Pubdok.
⮚ Membantu Sie Acara dan Sie Tutor dan Ilmiah dalam membuat TOR
⮚ Membantu ketua panitia dalam membuat laporan pertanggung jawaban kegiatan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Jobdesc Sekretaris Panitia


⮚ Bertanggung jawab mengatur segala bentuk administrasi kegiatan.
⮚ Membuka dan menutup setiap rapat maupun diskusi.
⮚ Memberikan laporan kepada ketua panitia mengenai administrasi kegiatan.
⮚ Membantu Sie Kesekretariatan dalam pembuatan surat-surat kepanitiaan.
⮚ Membuat notulensi setiap rapat ataupun diskusi berkoordinasi dengan sie kesekretariatan.
⮚ Membuat Time Schedule teknis kepanitiaan
⮚ Mengawasi dan mengkoordinir teknis kegiatan yang dilakukan oleh Sie Kesekretariatan.
⮚ Membuat link oprec panitia beserta databasenya (dibantu sie kesekretariatan)
⮚ Membuat link oprec peserta beserta databasenya (dibantu sie kesekretariatan)
⮚ Menggantikan ketua dan wakil ketua apabila ketua dan wakil ketua secara bersamaan berhalangan hadir.
⮚ Membantu ketua panitia untuk membuat laporan pertanggungjawaban kegiatan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Jobdesc Bendahara Panitia


⮚ Bertanggung Jawab penuh terhadap keuangan kegiatan.
⮚ Membuat RAB Legislative Week.
⮚ Koordinasi dengan setiap sie dalam pembuatan RAB.
⮚ Mendata dana kepanitiaan yang masuk dan dikeluarkan.
⮚ Melaporkan kepada ketua panitia mengenai kondisi keuangan kepanitiaan.
⮚ Mengeluarkan dana untuk kepentingan kepanitiaan didasarkan pertimbangan dan keputusan Ketua
Panitia.
⮚ Mengkoordinir nota-nota dari setiap panitia yang menerima dana untuk keperluan kepanitiaan.
⮚ Mengawasi dan mengkoordinir teknis kegiatan yang dilakukan oleh Sie Konsumroh dan Sie Peng
Dan.
⮚ Membantu Ketua Panitia dalam membuat Laporan Pertanggungjawaban khususnya laporan
Keuangan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Acara
Dengan jumlah total 12 orang (1 Koordinator dan 11 Anggota) Warna Merah
Jobdesc:
⮚ Membuat time schedule sie acara dan RAB
⮚ Bertanggung jawab terhadap jalannya acara selama hari H.
⮚ Menyusun dan mengembangkan tema dan Teknis acara bersama Inti Panitia.
⮚ Membuat Rundown dan susunan rangkaian acara Legislative Week
⮚ Menyiapkan petugas yang diperlukan pada saat hari H seperti MC, Moderator, Pembaca Doa, Dirigen
dll
⮚ Bekerja sama dengan sie Pubdok dan Kampertrans mengenai layout ruangan
⮚ Bersama Sie Tutor dan Ilmiah menyiapkan TOR peserta dibantu Ketua Panitia dan Wakil Ketua
Panitia.
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Tutor dan Ilmiah dalam membuat sistem penilaian peserta Legislative Week
(Individu dan kelompok)
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Tutor dan Ilmiah dalam membuat penugasan peserta Legislative Week
(Individu dan kelompok)
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie KESEKRETARIATAN
Dengan jumlah total 5 orang (1 Koordinator dan 4 Anggota) Warna Tosca
Jobdesc:
⮚ Membuat time schedule sie Kesekretariatan dan RAB
⮚ Membantu sekretaris Inti untuk membuat link Oprec panitia beserta databasenya
⮚ Membantu sekretaris Inti untuk membuat link Oprec PESERTA beserta databasenya
⮚ Membuat database panitia dan peserta
⮚ Membantu sekretaris dalam pembuatan administrasi kegiatan seperti surat peminjaman barang, dan
surat pemberitahuan
⮚ Membuat absensi panitia, undangan, peserta, dan tamu penting yang hadir saat acara
⮚ Menyimpan dan mengarsipkan surat-surat yang keluar dan masuk baik dalam bentuk soft copy dan
hard copy.
⮚ Melakukan notulen si saat rapat maupun diskusi.
⮚ Melakukan absensi saat rapat dan hari h kegiatan untuk semua yang hadir.
⮚ Menegcek kelanegkapan berkas persyaratan calon peserta Legislative Week.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Humas
Dengan jumlah total 8 orang (1 Koordinator dan 7 Anggota) Warna Kuning
Jobdesc:
⮚ Membuat time schedule Sie Humas dan RAB.
⮚ Menyosialisasikan kegiatan pada seluruh mahasiswa Universitas Udayana bersama dengan seluruh
panitia (Postingan Edukasi)
⮚ Mendistribusikan surat Pemberitahuan kepada Ormawa UNUD berkoordinasi dengan Sie
Kesekretariatan
⮚ Mengirim dan follow up kembali surat-surat peminjaman ruangan, dan perlengkapan ke TU dengan
berkoordinasi dengan Inti.
⮚ Memastikan kehadiran tamu undangan, dan pembicara dalam setiap rangkaian kegiatan.
⮚ Menyiapkan konten-konten edukasi terkait Legislative Week bersama Sie Acara dan Sie 3d dibantu SC
dan Inti Panitia.
⮚ Berkoordinasi dengan sie tutor dan ilmiah terkait pemberian informasi kepada peserta Legislative
Week
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Publikasi dan Dokumentasi


Dengan jumlah total 10 orang (1 Koordinator dan 9 Anggota) Warna Biru Tua
Jobdesc:

⮚ Membuat time schedule Sie Pubdok dan RAB.


⮚ Membuat design untuk kebutuhan seluruh persiapan acara Legislative Week
- pamflet oprec panitia
- penjelasan kegiatan
⮚ Membuat design untuk kebutuhan seluruh rangkaian Hari H Legislative Week
- Desain live report
⮚ Membuat video untuk pengenalan/branding Legislative Week (koordinasi dengan sie acara)
⮚ Membuat design untuk penggalian dana (koordinasi dengan sie peng dan)
⮚ Membuat design merchandise Legislative week
- Baju panitia
- Baju peserta
- dll
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Publikasi dan Dokumentasi


Lanjutan.......

⮚ Mendokumentasikan setiap momen dalam alur kegiatan kepanitian baik pra kegiatan maupun pada
saat pelaksanaan kegiatan.
⮚ Membantu sie Humas menyiapkan konten - konten edukasi Legislative Week
⮚ Desain spanduk acara Legislative Week.
⮚ Membuat header dan footer untuk TOR
⮚ Berkoordinasi dengan sie acara dan sie kampertrans mengenai layout ruangan
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Kampertrans
Dengan jumlah total 12 orang (1 Koordinator dan 11 Anggota) Warna Coklat
Jobdesc:

⮚ Membuat Time Schedule Sie Kampertrans dan Membuat RAB.


⮚ Membuat list barang, jumlah barang, tempat meminjam barang yang diperlukan selama kegiatan
berlangsung
⮚ Berkoordinasi dengan seluruh panitia terkait perlengkapan yang akan digunakan untuk kegiatan
hari H Legislative Week.
⮚ Berkoordinasi dengan Ketua Panitia dalam peminjaman peralatan kebutuhan selama rangkaian
kegiatan
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Acara dan sie Pubdok untuk menyiapkan layout ruangan atau tempat
untuk keperluan acara
⮚ Menjaga keamanan dan kenyamanan agar acara berjalan kondusif
⮚ Menyediakan transportasi untuk kepentingan kegiatan.
⮚ Survey tempat murah untuk buat baju dan merch lainya.
⮚ Membantu sie lain jika dibutuhkan
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Konsumsi Rohani

Dengan jumlah total 8 orang (1 Koordinator dan 7 Anggota) Warna Ungu


Jobdesc:

⮚ Membuat time schedule sie rohani dan membuat RAB


⮚ Berkoordinasi dengan seluruh panitia dalam menyediakan Konsumsi panitia, peserta, tamu
undangan, dan pembicara
⮚ Mempersiapkan dan merencanakan matur piuning panitia.
⮚ Melakukan persembahyangan sebelum dimulainya kegiatan.
⮚ Memastikan setiap panitia sudah melakukan persembahyangan.
⮚ Membantu sie lain jika dibutuhkan.
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Penggalian Dana

Dengan jumlah total 8 orang (1 Koordinator dan 7 Anggota) Warna Orange


Jobdesc:

⮚ Membuat time schedule Sie Peng dan dan membuat RAB


⮚ Survey jenis penggalian dana apa saja yang bisa diterapkan dalam kegiatan ini.
⮚ Mencari sponsor kegiatan Legislative Week.
⮚ Menyebar proposal sponsorship, berkoordinasi dengan bendahara.
⮚ Follow up proposal yang sudah disebar
⮚ Mengumpulkan dana sampai saat kegiatan berlangsung.
⮚ Berkoordinasi dengan bendahara terkait pengeluaran uang yang masuk maupun keluar.
⮚ Membantu sie lain jika diperlukan.
⮚ Menjadi bagian kesehatan saat hari H. ehheehehehe
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Tutor dan Ilmiah


Dengan jumlah total 10 orang (1 Koordinator dan 9 Anggota) Warna Merah Muda
Jobdesc:

⮚ Membuat time schedule sie tutor dan ilmiah dan RAB


⮚ Memandu dan membimbing peserta Legislative Week selama rangkaian kegiatan berlangsung.
⮚ Menyusun dan mengambangkan pokok materi yang telah diberikan ketua panitia atas
pertimbangan SC dan pimpinan DPM PM.
⮚ Bersama Sie Acara menyiapkan TOR peserta dibantu Ketua Panitia
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Humas terkait informasi yang disampaikan kepada peserta Legislative
Week
⮚ Memastikan informasi yang disampaikan sudah diterima dengan baik kepada para peserta
Legislative Week
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Acara dalam membuat sistem penilaian peserta Legislative Week
(Individu dan kelompok)
DEWAN PERWAKILAN MAHASSIWA PEMERINTAHAN MAHASISWA
UNIVERSITAS UDAYANA

Sie Tutor dan Ilmiah

Lanjutan........

⮚ Melakukan penilaian terhadap masing-masing peserta sesuai dengan ketentuan konsep yang
telah dikoordinasikan dengan Sie Acara
⮚ Berkoordinasi dengan Sie Acara dalam membuat penugasan peserta Legislative Week (Individu
dan kelompok)
⮚ Mendampingi dan memandu peserta dalam membuat penugasan.
⮚ Bekerja sama dengan sie acara dan sie humas untuk mencari pembicara atau narasumber
(menginfokan apa saja materi yg dibawakan)
⮚ Menyiapkan materi atau bahan diskusi untuk pembahasan mentoring (yg akan dibahas atau
didiskusikan oleh para mentor kepada peserta)
DISKUSI DAN SARAN
PENUTUP
TERIMA
KASIH!
THANKS!

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and
infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution


SNEAK PEEK

You can replace the image on


this screen with your own one
WHAT SETS US APART?

MERCURY
Mercury is the closest planet to the Sun
and the smallest one in the Solar System

SATURN
Saturn is the ringed planet. It’s a gas
giant, composed mostly of hydrogen
and helium
NEPTUNE
Neptune is the farthest planet from the
Sun and the fourth-largest by diameter
OUR CURRICULUM

STUDY PROGRAMS ACADEMIC


DISCIPLINES
Name of the program

● Civil law
● Criminal law

Professional approach

● Research
● Practical
OUR ACADEMIC AREAS

A B C

Mercury is the smallest Venus is the second Despite being red, Mars
planet in the Solar planet from the Sun and is actually a cold place
System is terribly hot

D E F

Jupiter is the biggest Saturn is composed Neptune is the farthest


planet in the Solar mostly of hydrogen and planet from the Sun
System helium
01.
OUR
TEACHING
METHO
D
You can enter a subtitle here if you
need it
MISSION AND VISION

MISSION VISION
Mercury is the closest planet to the Neptune is the farthest planet from
Sun and the smallest one in the the Sun and the fourth-largest by
Solar System diameter
OUR VALUES

● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
OUR EVOLUTION

*To modify this graph, click on it, follow the link, change the data and paste the new graph here
OUR EXPANSION

+ 150
Between 2010 and 2015

+ 2,000
Between 2015 and 2020
OUR TEACHERS

RICHARD ROE, 45 JENNA DOE, 37


You can replace the image on the You can replace the image on the
screen with your own one screen with your own one
OUR GOALS

Mercury is the smallest


planet in the Solar 33%
System

22% Despite being red, Mars


is actually a cold place

Neptune is the farthest


planet from the Sun 45%
ENROLLMENT PROCESS

STEP 1 STEP 2 STEP 3

May 15 June 20 September 15

Saturn Mercury Mars

Saturn is a gas giant and has Mercury is the smallest planet in Despite being red, Mars is
several rings the Solar System actually a cold place
SPECIAL REMINDER

● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
● You can list the values that define your center here
ALTERNATIVE ICONS
ALTERNATIVE RESOURCES
RESOURCES
PHOTOS

● Top view judge's gavel


● Judge's gavel and books
● Smiling mature lawyer working in the courtroom
● Smiling lawyer posing

VECTORS

● Background with advocacy elements


● Set de elementos de derecho y justicia

ICONS

● Law and Justice

Anda mungkin juga menyukai