Anda di halaman 1dari 2

PENGARUH NEGATIF Bidang Ekonomi

PERKEMBANGAN IPTEK
1. Banyaknya barang impor yang akan masuk ke Indonesia akibat adanya
perdagangan bebas atau MEA. Hal ini akan mendesak eksistensi barang/produk
tradisional atau bahkan memusnahkannya jika barang local tidak mampu bersaing.
2. berangsur-angsur asset negara akan dikuasi oleh pihak asing. Hal ini karena sing
dengan bebas membeli saham di Indonesia dan mengakukan pengelolaan. Akibatnya
penjajahan ekonomi di Indonesua nyata terjadi.
3. munculnya kesenjangan social yang diakibatkan persaingan sebebas bebasnya
untuk meraih kekayaan.
4. pemerintah hanya sebagai regulator sedangkan regulator pengaturan ekonomi
ditentukan oleh pasar.
Sektor ekonomi rakyat yang diberikan subsidi semakin bekurang akibatnya koperasi
sulit berkembang dan penyerapan tenaga kerja dengan pola padat karya makin
ditinggalkan.

Anda mungkin juga menyukai