Anda di halaman 1dari 16

PB.8.

MENATA KELEMBAGAAN BADAN


PERMUSYAWARATAN DESA

SPB 8.4. Menyusun Program dan Kegiatan BPD

DIREKTORAT JENDERAL BINA PEMERINTAHAN DESA


KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA
PB.8. MENATA KELEMBAGAAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA

SPB • SPB 8.4. Menyusun Program dan Kegiatan BPD

• Pada akhir penyajian pokok bahasan ini peserta


Tujuan Mengetahui Tata Cara Penyusunan Program dan
Kegiatan BPD

Waktu • 1 JAM PELAJARAN @ 45 MENIT = 45 MENIT


SPB 8.4. Menyusun Program dan Kegiatan BPD

 Pada akhir penyajian pokok bahasan ini


TUJUAN peserta Mengetahui Tata Cara Penyusunan
Program dan Kegiatan BPD

Setelah selesai mengikuti pelatihan ini peserta


TUJUAN INSTRUKSIONAL dapat menjelaskan Tata Cara Penyusunan
Program dan Kegiatan BPD

Waktu • 1 Jam Pelajaran @ 45 Menit = 45 Menit


Sesuai dengan Permendagri Nomor 110 Tahun 2016
pasal 63 bahwa BPD berwenang menyusun dan
menyampaikan usulan rencana biaya operasional BPD
secara tertulis kepada Kepala Desa untuk dialokasikan
dalam Rancangan Anggaran dan Pendapatan Belanja
Desa
Jadwal Kegiatan Utama BPD
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

1. Penilaian Kebutuhan Masyarakat Sebelum Juni Melaksanakan tugas BPD untuk


menggali, menampung dan
mengelola aspirasi masyarakat
sebagai bahan untuk musyawarah
desa

2. Musyawarah Desa Juni Menyelenggarakan dan memimpin


musyawarah Desa. • Memastikan
prioritas program dan kegiatan
pembangunan yang dihasilkan
dalam musyawarah desa sesuai
dengan RPJM Desa tahun
berkenan dan hasil evaluasi
pelaksanaan RKP Desa tahun
sebelumnya.
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

3. Musyawarah Perencanaan Juli - September Memastikan program dan kegiatan


Pembangunan Desa yang diputuskan dalam
musyawarah desa menjadi
program dan kegiatan utama yang
akan dibahas secara rinci dalam
musyawarah perencanaan
pembangunan desa – (misalnya
RAB dan calon pelaksana
kegiatan). Serta mendorong DU-
RKP Desa sesuai dengan
kebutuhan pembangunan desa.
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

4. Pembahasan RKP Desa September Memastikan Program dan Kegiatan


yang tertuang dalam RKP Desa
sesuai dengan program dan
kegiatan yang disepakati dalam
Musyawarah Desa

5. Pembahasan Rancangan APB Desa Oktober Memastikan Program dan Kegiatan


yang tertuang dalam RAPB Desa
yang akan dibahas mengacu pada
program dan kegiatan yang
disepakati dalam Musyawarah
Desa
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

6. Penetapan APB Desa Desember Memastikan Program dan Kegiatan


yang tertuang dalam APB Desa
yang disepakati antara Kepala
Desa dan BPD berpedoman pada
program dan kegiatan yang
disepakati dalam Musyawarah
Desa dan Musyawarah
Perencanaan Pembangunan Desa.
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

1. Musyawarah Desa sosialisasi Januari - Maret • Menyelenggarakan


Pelaksanaan Kegiatan Musyawarah Desa untuk
mensosialisasikan jenis-jenis
kegiatan yang akan
dilaksanakan pada tahun
berjalan.
• Menyusun rekomendasi untuk
pelaksanaan kegiatan –
termasuk pelibatan
masyarakat, TPK, dll- kepada
Kepala Desa.
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

2. Pembentukan dan Penetapan Januari - maret • Menyelenggarakan


Pelaksana Kegiatan dan Anggaran Musyawarah Desa untuk
Desa (PKAD) mensosialisasikan jenis-jenis
kegiatan yang akan
dilaksanakan pada tahun
berjalan.
• Menyusun rekomendasi untuk
pelaksanaan kegiatan –
termasuk pelibatan
masyarakat, TPK, dll- kepada
Kepala Desa
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

3. Monitoring dan evaluasi Sepanjang • Memastikan bahwa kegiatan


Pelaksanaan pembangunan Kegiatan pembangunan yang akan
dilaksanakan deketahui oleh
masyarakat luas.
• Memantau agar pelaksanaan
kegiatan sesuai dengan prinsip
swakelola (mendayagunakan
SDM dan SDA lokal desa). c.
Menampung hasil pemantauan
masyarakat terhadap
pelaksanaan pembangunan.
TUGAS BPD DALAM KEGIATAN PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

4. Penyaluran DD dan ADD tahap 1 Maret Memastikan masyarakat


mengetahui jadwal dan realisasi
penyaluran DD dan ADD tahap 1.
5. Penyaluran DD dan ADD tahap 2 Agustus Memastikan masyarakat
mengetahui jadwal dan realisasi
penyaluran DD dan ADD tahap 1.
TUGAS BPD DALAM PERTANGUNGJAWABAN
KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

1. Musyawarah Desa - Laporan Januari - Maret • Menyelenggarakan dan


Pelaksanaan Pembangunan Desa memimpin musyawarah Desa
dalam rangka membahas dan
mengevaluasi pelaksanaan
pembangunan Desa.
• Memastikan berbagai
kekurangan dari kegiatan tahun
sebelumnya dapat diantisipasi
pada tahun berjalan.
TUGAS BPD DALAM PERTANGUNGJAWABAN
KEGIATAN PEMBANGUNAN DESA

No. Kegiatan Utama Pelaksanaan Tugas BPD

2. Laporan Realisasi APB Desa Juli dan Januari Memberi masukan kepada kepala
tahun berikutnya Desa mengenai persoalan yang
dihadapi dalam realisasi APB Desa.
`

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai