Anda di halaman 1dari 7

MEMAHAMI KONSEP

KAUSALITAS
PENYAKIT

Ika Putri Salsabilla 0801182205


Dara Chania Azizi 0801182284
Enno Tubagus Mafira 0801183414
Putra Ahmad Syahwan Nasution 0801183478
KONSEP PENYEBAB TUNGGAL PENYAKIT

Penyebab penyakit dapat dibedakan menjadi 2 jenis (Rothman et al,


1978) yaitu:
• Suffi cient cause : yang menghasilkan atau yang merangsang terjadinya
penyakit
• Necessary cause : sesuatu yang tanpa kehadirannya, penyakit tidak akan
terjadi.
Suffi cient cause dapat berupa faktor tunggal, beberapa komponen dan
pemindahan komponen, faktor tunggal misalnya umur, jenis kelamin, dan
jarak, beberapa komponen misalnya daya tahan terdiri atas status gizi, anti
body, dan lain-lain yang dapat mempertahankan tubuh dari serangan penyakit,
pemindahan komponen misalnya kalau nervus opticus dipindahkan, maka akan
terjadi kebutaan.
Necessary cause misalnya basil TBC, sebagai agen penyebab yang tanpa
adanya tidak akan terjadi TBC, walaupun banyak faktor lain yang dapat
menimbulkan penyakit TBC, demikian pula agen penyebab penyakit menular
lain.
Model Determinisme Murni/ Klasik ( Pure
Deterministic Model ) yang berdasarkan
teori penyebab tunggal ( single causation )
Mengarah ke hubungan tunggal (satu sebab spesifik satu
akibat spesifik) yang unik dan konstan.

Misal: X Y
* Spesifisitas akibat: Y satu-satunya akibat dari faktor X.
* Spesifisitas sebab: X satu-satunya penyebab Y yang harus bersifat
necessary dan sekaligus suffi cient
Sebab necessary : adalah faktor yang harus ada untuk
terjadinya penyakit. Tidak akan ada penyakit tersebut, bila faktor
tersebut tidak ada.
Misal:
* tidak ada penyakit AIDS, tanpa virus HIV
* tidak ada penyakit TBC, tanpa kuman MTb
Sebab suffi cient : adalah faktor yang dengan sendirinya
pasti dapat menimbulkan penyakit.
Misal:
* Kurang oksigen hipoksia otak
* Tekanan/ trauma mekanik yang tinggi patah tulang
* Peningkatan suhu sampai titik didih kerusakan jaringan
kulit (luka bakar).
Penjabaran konsep Konsep penyebab menurut Henle
ini oleh Postulat dan Rober Koch, khususnya untuk
Henle-Koch: menentukan apakah organisme hidup
1. Organisme harus dapat menyebabkan penyakit tertentu,
ditemukan pada setiap memerlukan persyaratan-persyaratan
kasus (necessary) sebagai berikut
2. Organisme tersebut tidak • Organisme itu mesti hadir dalam setiap
mengakibatkan penyakit kasus penyakit
lain (spesifik)
• Organisme itu mesti dapat diisolasi dan
3. Harus dimungkinkan
ditumbuhkan dalam media (culture) yang
untuk mengisolasi
organisme dan
bersih
menumbuhkannya pada • Organisme itu mesti kalau diinokulasikan
kultur murni dan kalau ke dalam binatang yang sensitif,
kultur murni di- menyebabkan penyakit khusus
inokulasikan ke hewan atau
• Organisme itu kemudian mesti di pulihkan
orang rentan akan dapat
menimbulkan penyakit dari binatang dan diidentifikasi
(sufficient ).
KONSEP PENYEBAB MULTIFAKTOR MODEL PIE
DAN JEJARING

Suatu penyakit tidak tergantung pada satu sebab yang berdiri


sendiri melainkan sebagai akibat dari serangkaian proses sebab-
akibat penyakit dapat dicegah dengan memotong rantai pada
berbagai titik.
KONSEP TEORI SEBAB AKIBAT HILL

Hubungan sebab akibat menurut kriteria Hill (Beaghlelole,


1973) sebagai berikut:
• Hubungan Temporal
• Plausibillity
• Konsistensi
• Hubungan asosiasi
• Hubungan dosis exposure dengan efek
• Reversibilitas
• Jenis desain studi
• Justifikasi bukti

Anda mungkin juga menyukai