Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK 4

INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI INFORMASI DAN


PERKEMBANGAN TEKNOLOGI SERTA DASAR-
DASAR INTELEJEN BISNIS
NAMA KELOMPOK 4
01 RISKA ANANDA 02 MESI AFRIANI

03 KHUNTUM 04 GUSMI ANISA


KHAIRUNISA

05 ANGGUN AZHARI
A. Infrastruktur TI
Suatu infrastruktur TI terdiri atas serangkaian perangkat
fisik dan aplikasi perangkat lunak yang diperlukan untuk
mengoperasionalkan keseluruhan perusahaan. Namun,
infrastruktur TI juga merupakan rangkaian dari layanan
keseluruhan perusahaan yang dianggarkan oleh
manajemen serta terdiri atas kapabilitas manusia dan
teknis.
Evoluasi Infrastruktur TI
IT Infrastructure adalah penggabungan dari perangkat fisik
dan juga beberapa aplikasi software, yang nantinya dapat
digunakan dalam membangun atau mengoperasikan sebuah
perusahaan. Dengan menggunakan IT Infrastructure dalam
sebuah perusahaan, kita dapat mengelola dan mengatur
kemampuan yang dimiliki oleh manusia dan teknologi.
Teknologi Pendorong dalam Evolusi Infrastruktur

Insfrastruktur TI dalam organisasi saat Lima era adalah mainframeumum


ini merupakan hasil dari proses dan komputasi minicomputer,
evolusi selama 50 tahun dalam computer pribadi, jaringan
platform komputasi. Terdapat lima klien/server, komputasi perusahaan,
tahap dalam evolusi ini, masing- serta komputasi cloud dan mobile.
masing mempresentasikan suatu Teknologi – teknologi yang
konfigurasi komputasi yang berbeda mencirikan satu era juga dapat
mengenai daya dan elemen digunakan dalam periode waktu
infrastruktur. berbeda untuk tujuan – tujuan lainnya.
beberapa perusahaan masih menjalankan sistem
mainframe tradisional atau menggunakan mainframe
computer dengan server yang sangat besar yang
mendukung situs web besar dan aplikasi perusahaan
kaporat sebagai berikut;
1. Era Mainframe Umum dan Komputer Mini: (1959
hingga Sekarang)
2. Era Komputer Pribadi: (1981 hingga Sekarang)
3. Era Klien/Server (1983 hingga Sekarang)
b. Dasar-dasar Intelejen
Bisnis
Database atau basis data adalah kumpulan data yang dikelola sedemikian rupa
berdasarkan ketentuan tertentu yang saling berhubungan sehingga mudah
dalam pengelolaannya. Melalui pengelolaan tersebut pengguna dapat
memperoleh kemudahan dalam mencari informasi, menyimpan informasi dan

membuang informasi .
Skill yang Harus Dimiliki Seorang
Business Intelligence

Posisi business intelligence di perusahaan


begitu penting, tak heran kalau gaji yang
ditawarkan umumnya lebih tinggi.
Apakah hal ini membuat kamu tertarik
untuk menjalani profesi business
intelligence?”
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai