Anda di halaman 1dari 23

Perubahan Fisiologis Kehamilan

Agnes Purba
Prodi Kebidanan & Pendidikan Profesi Bidan
Universitas Sari Mutiara Indonesia
VISI PROGRAM STUDI SARJANA KEBIDANAN Cerdas
Berkarakter

Menjadi Program Studi Pendidikan


Profesi Bidan Yang Unggul, Berkarakter
dan Berdaya Saing Khususnya di Bidang
Asuhan Kebidanan Komplementer.
Tiga hirarki hormon

 Hormon yang dikeluarkan hipotalamus : hormon pelepas gonadotropin


(GnRH = Gonadotropin Releasing Hormone).
 Hormon seks hipofisis anterior : hormon perangsang folikel (FSH =
Folicle Stimulating Hormone & LH = Luteinizing Hormone) →
disekresi sebagai respon terhadap pelepasan GnRH dari hipotalamus.
 Hormon ovarium : estrogen dan progesteron → disekresi sebagai
respon terhadap hormon yg dihasilkan hipofisis anterior.
 Proses kehamilan-persalinan dimulai dari konsepsi,
nidasi, pengenalan adaptasi, pemeliharaan
kehamilan, perubahan endokrin sebagai persiapan
menyongsong kelahiran bayi, dan persalinan
dengan kesiapan pemeliharaan bayi.
 Perubahan fisiologis dalam kehamilan salah satunya
dipengaruhi oleh perubahan endokrin. Selain itu
sebagai dampai dari semakin membesarnya hasil
konsepsi shg fisik ibu beradaptasi.
PERUBAHAN HORMON SELAMA KEHAMILAN

HCG Estrogen Progesteron MSH (Melanosit


Stimulating
Meningkat Meningkat Meningkat Hormon)
• Mual Muntah • Payudara • Otot rahim rileks • Menyebabkan area
(Emesis) membesar (kontraksi -) & tertentu pd bumil
• Test pack pada • Uterus elastis, peristaltik usus (-) menjadi berwarna
urine (+) menebal & shg konstipasi gelap
• Hiperemesis (Hamil membesar • Vaskularisasi
Anggur) • Pembesaran (mimisan, gusi
saluran ASI berdarah),
payudara pembuluh darah
vagina melebar
dan kebiruan
• Menjaga kekebalan
tubuh
Perubahan Fisik Trimester 1
 Rasa mual sering disebut ’morning  Payudara akan membesar
sickness’ → disebabkan oleh perubahan
hormon di dalam tubuh → hormon dan kencang, ini karena
estrogen dan progesteron meningkat
sehingga berdampak menekan sistem pada awal pembuahan
syaraf pusat dan membuat penciuman ibu terjadi peningkatan
lebih peka.
 Gejala ’morning sickness’ akan berkurang hormon kehamilan yang
dan tak terasa → apabila dalam menjalani
masa kehamilannya calon ibu merasa
menimbulkan pelebaran
bahagia serta memiliki pola makan yang pembuluh darah dan
baik.
 Makanan yang berlemak dan siap saji, serta memberi nutrisi pada
pola makan yang tidak baik juga dapat
jaringan payudara.
berpengaruh terhadap rasa mual ibu.
Trimester 1
 Konstipasi → kesulitan untuk buang
 Sering Buang Air Kecil →
lebih sering ingin buang air air besar, hal ini karena peningkatan
hormon progesteron yang
kecil, ini karena adanya menyebabkan relaksasi otot sehingga
pertumbuhan rahim yang usus kurang efisien
menekan kandung kencing  Tablet Besi (iron) yang diberikan
anda dan perubahan nakes biasanya memyebabkan
hormonal. masalah konstipasi dan
menyebabkan warna feses
kehitaman.
 Mengatasi : dengan banyak minum
air, makanan yang berserat tinggi
(sayuran dan buahan) serta olahraga.
Trimester 1
Merasa Lelah

Tubuh ibu hamil bekerja secara aktif untuk menyesuaikan diri


secara fisik dan emosional untuk kehamilan

Hipersaliva
Air ludah menjadi agak berlebih, hal ini biasa terjadi pada
kehamilan biasanya pada ibu hamil yang mengalami morning
sickness.

Pusing
Merasa pusing sering pada awal kehamilan karena adanya peningkatan
desakan darah ke tubuh sehingga sewaktu anda berubah posisi dari tidur atau
duduk ke posisi berdiri secara tiba-tiba, sistem sirkulasi darah kesulitan untuk
beradaptasi.
Perubahan Fisik Trimester 2
 Akhir trimester pertama akan  Sendawa dan buang angin
kesulitan untuk memasang kancing adalah keluhan yang paling sering
rok/celana panjang. selama kehamilan → karena usus
 Peningkatan berat badan yang
merengang dan akan merasa
banyak → karena rahim kembung.
berkembang dan memerlukan  Atasi dengan jangan makan dalam
ruang. Semua karena pengaruh dari
jumlah besar.
hormone estrogen yang
menyebabkan pembesaran rahim
dan hormone progesterone yang
menyebabkan tubuh menahan air.
 Trimester kedua ini perut anda akan
mulai kelihatan membesar.
Trimester 2
  Sakit perut bagian bawah →
Rasa nyeri ulu hati → perasaan
ini timbul pada wanita hamil pada kehamilan 18-24 minggu
karena hormon progesteron akan nyeri diperut bagian
meningkat → menyebabkan bawah seperti ditusuk atau
relaksasi dari otot saluran cerna seperti tertarik disatu atau dua
dan juga karena rahim yang sisi → karena perenggangan
semakin membesar yang ligamentum dan otot untuk
mendorong bagian atas perut, menahan rahim yang semakin
sehingga mendorong asam membesar.
 Nyeri hanya sebentar dan tak
lambung naik ke kerongkongan
menetap.
 Atasi dengan duduk atau
berbaring dengan posisi yang
nyaman.
Trimester 2
 Hidung & gusi berdarah →  Perubahan kulit → garis kecoklatan
karena peningkatan aliran darah mulai dari puser (umbilicus) ke
selama masa kehamilan. Kadang tulang pubis disebut linea nigra.
 Kecoklatan pada wajah disebut
juga mengalami sumbatan pada
hidung hal ini karena perubahan chloasma atau topeng kehamilan, ini
hormonal. dapat menjadi petunjuk kurang asam
folat. Strecth mark terjadi karena
perengangan kulit yang berlebih
biasanya pada perut dan payudara.
Akibat perengangan kulit ini dapat
merasa gatal.
Trimester 2
 Kram otot ini timbul karena
 Payudara akan semakin
sirkulasi darah yang lebih lambat
membesar dan mengeluarkan
saat kehamilan.
cairan yang kekuningan yang
 Atasi dengan menaikkan kaki
disebut colostrums. Putting dan
keatas, minum cukup kalsium.
sekitarnya akan semakin berwarna
 Bila kram kaki ketika duduk atau
gelap dan besar.
saat tidur, coba untuk menggerakan
jari-jari kaki kearah atas.
 Pembengkakan adalah kondisi
normal pada kehamilan → hampir
40 % wanita hamil mengalaminya
→ karena peningkatan hormon
yang menahan cairan.
Perubahan Trimester 3
 Gerakan Bayi → kehamilan  Sakit Punggung →
minggu ke 15-22 mulai meningkatnya beban berat yaitu
merasakan gerakan bayi yang bayi dalam kandungan.
awalnya akan terasa seperti  Pakailah sepatu tumit rendah
kibasan, tetapi di akhir trimester  Hindari mengangkat benda yang
akan benar-benar merasakan berat
pergerakan bayi.  Berdiri dan berjalan dengan
 Pada ibu primigravida sering punggung dan bahu yang tegak
tidak dapat mengenali gerakan
bayinya sampai minggu ke 19-
22.
Trimester 3
  Pernafasan → kehamilan 33-36
Konstipasi → trimester ke tiga
ini konstipasi juga karena banyak ibu hamil akan merasa
susah bernafas hal ini karena
tekanan rahim yang membesar
tekanan bayi yang berada
kedaerah usus selain peningkatan dibawah diafragma menekan
hormon progesteron. paru ibu.

 Masalah Tidur → perut besar


 Sering Kencing → pembesaran
dan bayi menendang di malam
rahim dan ketika kepala bayi
hari makan akan kesulitan untuk
turun ke rongga panggul akan dapat tidur nyenyak.
makin menekan kandung
kencing
Trimester 3
 Varises → peningkatan volume  Kontraksi → braxton-hicks
darah dan alirannya selama kontraksi atau kontraksi palsu →
kehamilan akan menekan daerah kontraksi berupa rasa sakit yang
panggul dan vena di kaki, yang ringan, tidak teratur, dan hilang
menyebabkan vena menonjol. bila anda duduk atau istirahat.
 Angkatlah kaki keatas ketika anda
istirahat atau tiduran;  Bengkak → pertumbuhan bayi
 Pakailah celana atau kaos kaki akan meningkatkan tekanan pada
yang dapat mensupport, pakai daerah kaki dan pergelangan kaki
dipagi hari dan lepaskan ketika → kadang tangan bengkak
anda pergi tidur (edema) → disebabkan oleh
 Jangan berdiri atau duduk terlalu perubahan hormonal yang
lama menyebabkan retensi cairan
Perubahan Psikologis
 Perubahan Psikologis Trimester I (Periode Penyesuaian)
 Ibu merasa tidak sehat dan kadang merasa benci dengan
kehamilannya → kadang muncul penolakan, kekecewaan,
kecemasan, dan kesedihan, bahkan kadang ibu berharap agar
tidak hamil saja.
 Ibu akan selalu mencari tanda-tanda apakah ia benar-benar hamil
sekedar untuk menyakinkan dirinya.
 Setiap perubahan yang terjadi dalam dirinya akan selalu
mendapat perhatian dengan seksama.
 Hasrat untuk melakukan hubungan seks berbeda-beda pada tiap
wanita, tetapi kebanyakan akan mengalami penurunan.
Perubahan Psikologis
 Perubahan Psikologis Trimester II (Periode kesehatan yang
baik):
 Ibu merasa sehat, tubuh ibu terbiasa dengan kadar hormon yang tinggi.
 Ibu sudah dapat menerima kehamilan.
 Merasakan gerakan anak.
 Merasa terlepas dari ketidaknyamanan dan kekhawatiran.
 Libido meningkat.
 Menuntut perhatian untuk cinta.
 Merasa bahwa bayi sebagai individu yang merupakan bagian dari dirinya.
 Hubungan seksual meningkat dengan wanita hamil lainnya atau pada orang lain
yang baru menjadi ibu.
 Ketertarikan dan aktifitasnya terfokus pada kehamilan, kelahiran, dan persiapan
untuk peran baru.
Perubahan Psikologis
 Perubahan Psikologis Trimester III (penantian dengan penuh
kewaspadaan)
 Rasa tidak nyaman timbul kembali, merasa dirinya jelek, aneh, dan tidak
menarik.
 Merasa tidak menyenangkan ketika bayi tidak lahir tepat waktu.
 Takut akan rasa sakit dan bahaya fisik yang timbul pada saat melahirkan,
khawatir akan keselamatannya.
 Khawatir bayi yang akan dilahirkan dalam keadaan tidak normal, bermimpi
yang mencerminkan perhatian dan kekhawatirannya.
 Merasa sedih akan terpisah dari bayinya.
 Merasa kehilangan perhatian.
 Perasaan mudah terluka atau sensitif.
 Libido menurun.
Ketidaknyamanan
 Nafas Pendek
Pada usia kehamilan yang mencapai 7 - 9 bulan, jantung dan paru-paru harus
bekerja lebih giat dan efisien daripada sebelum hamil. Efek positifnya O2 dan zat
gizi melalui darah ke seluruh tubuh dan janin tersalurkan, peningkatan kerja organ
pernafasan inilah menyebabkan ibu hamil bernafas pendek.
 Pencegahan / Pengobatan
 Gunakan bantal tambahan di malam hari.
 Duduklah ketika merasa sesak napas, berpegang pada sesuatu untuk menenangkan
diri.
 Ketika berbaring, berbaring miring.
 Makan makanan kaya zat besi seperti daging merah tanpa lemak, hati, kacang
kering, dan gandum atau roti diperkaya.
 Berjalanlah dengan santai dengan tubuh tegak dan bahu dalam keadaan santai.
 Lakukan segala sesuatunya dengan perlahan, tidak terburu-buru.
 Tarik napas dalam-dalam dengan sangat perlahan sambil rileks. Lakukan ini setiap
hari sehingga anda terlatih untuk menggunakan kapasitas maksimum paru-paru
anda.
Ketidaknyaman
 Nyeri Punggung Bagian Bawah → Spasme otot karena tekanan terhadap akar syaraf.
 Pencegahan
 Gunakan kasur yang keras untuk tidur.
 Gunakan bantal waktu tidur untuk meluruskan punggung. Tidur miring dengan bantal di
letakkan antara kaki.
 Pijatan atau usapan pada punggung. Mandi hangat dan pijat dapat menenangkan.
 Gunakan body mekanik yang baik untuk mengangkat benda. Pastikan untuk menekuk lutut
dan menjaga punggung lurus ketika Anda membungkuk atau mengangkat beban. Angkat
dengan kaki, bukan punggung.
 Lakukan pelvic rocking, dengan memiringkan panggul dan latihan pose cat (merangkak
dengan melengkungkan dan merilekskan punggung)
 Ketika duduk, meletakkan kaki Anda di bangku kecil untuk menjaga pinggul dan lutut
selaras.
 Gunakan pengikat yang membantu ibu untuk tetap merasa nyaman menyangga rahim
(contoh korset maternal atau belly band yang elastic).
 Sakit punggung yang dirasakan bisa lebih nyaman dengan istirahat dan kompres dingin
Ketidaknyamanan
 Sering buang air kecil atau nocturia
 Penjelasan mengenai sebab terjadinya
 Kosongkan saat terasa dorongan untuk BAK
 Perbanyak minum pada siang hari
 Jangan kurangi minum pada malam hari
 Batasi minum bahan diuretik seperti kopi, teh, cola dengan kafein
 Tidur dalam posisi miring, kaki ditinggikan untuk meningkatkan deuresis
 Chloasma/perubahan warna areola
 Hindari sinar matahari berlebihan selama kehamilan
 Gunakan bahan pelindung non alergis
 Edema
 Hindari posisi berbaring terlentang
 Hindari posisi berdiri dalam waktu yang lama
 Tinggikan kaki, miring kekiri
 Hindari kaos kaki yang ketat
 Lakukan senam secara teratur
Ketidaknyamanan
 Keringat bertambah
 Pilihlah pakaian yang longgar dan tipis
 Tingkatkan intake cairan
 Konstipasi
 Tingkatkan intake cairan, serat di dalam diet
 Istirahat cukup
 Senam
 Membiasakan BAB teratur
 BAB setelah ada dorongan
 Kram pada kaki
 Kurangi komsumsi susu (kandungan fosfor tinggi)
 Berlatih dorsofleksi pada kaki
 Gunakan penghangat

Anda mungkin juga menyukai