Anda di halaman 1dari 13

Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama

(MWC-NU)
Kecamatan Kepanjenkidul
Sosialisasi
LTMNU
MWC-NU KEPANJENKIDUL

NUr khotib
A. TUJUAN SOSIALISASI LTMNU

a. Mensosialisasikan VISI dan MISI LTMNU

b. Mensosialisasikan Tugas Pokok dan Fungsi


LTMNU

c. Membentuk LTMNU MWC-NU Kepanjenkidul


a. VISI DAN MISI LTMNU
𝐕𝐢𝐬𝐢 𝐋𝐞𝐦𝐛𝐚𝐠𝐚 𝐓𝐚𝐤𝐦𝐢𝐫 𝐌𝐚𝐬𝐣𝐢𝐝 𝐍𝐚𝐡𝐝𝐥𝐚𝐭𝐮𝐥 𝐔𝐥𝐚𝐦𝐚 (LTMNU):
Masjid sebagai pusat integrasi aspek Ibadah (Ubudiyah), Pendidikan
(Tarbiyah) dan Kegiatan Sosial Kemasyarakatan (Ukhuwah basyariyah),
mu’amalah (iqtishodiyah/ekonomi)

𝐌𝐢𝐬𝐢 𝐋𝐞𝐦𝐛𝐚𝐠𝐚 𝐓𝐚𝐤𝐦𝐢𝐫 𝐌𝐚𝐬𝐣𝐢𝐝 𝐍𝐚𝐡𝐝𝐥𝐚𝐭𝐮𝐥 𝐔𝐥𝐚𝐦𝐚 :


1. Menjadikan masjid sebagai pusat beribadah dan amaliyah
2. Menjadikan masjid sebagai gerakan moral dengan meningkatkan
iman dan takwa
3. Menjadikan masjid sebagai pusat konsolidasi ukhuwah diniyah,
ukhuwah basyariyah dan ukhuwah wathaniyah
4. Menjadikan masjid menjadi
b. TUPOKSI LTMNU
Melaksanakan kebijakan Nahdlatul Ulama di
bidang: Pengembangan dan pemberdayaan
masjid dan mushola
B. Pengertian Takmir Masjid

Takmir masjid adalah seorang atau


beberapa orang yang mendapatkan amanat
untuk meramaikan masjid dengan Ibadah
(Ubudiyah), Pendidikan (Tarbiyah) dan
Kegiatan Sosial Kemasyarakatan (Ukhuwah
basyariyah)
B. TUPOKSI Takmir Masjid/Mushola

Adapun fungsi dari takmir masjid yakni:


1. Takmir sebagai pengelola Masjid/Mushola
2. Takmir sebagai pemelihara Masjid/Mushola
C. BIDANG-BIDANG KETA’MIRAN

1. IDARAH (Tata Administrasi)


2. IMARAH (Kegiatan Pendidikan dan Peribadatan)
3. RI’AYAH (Sarana dan Prasarana)
1. BIDANG IDARAH
(TATA ADMINISTRASI)
Melaksanakan program bidang administrasi:
1. Surat menyurat dan Mengarsipkan
2. Mendokumentasikan Kegiatan yang dilaksanakan oleh
Masjid/Mushola
3. Membuat jadwal:
2. BIDANG IMARAH
(PERIBADATAN DAN
PENDIDIKAN)
Merancang dan Mlaksanakan Kegiatan:
1) Ibadah (wajib dan atau sunnah)
2) Pembelajaran/pengajian/pendidikan untuk anak-
anak, remaja, dan dewasa sesuai kebutuhan
masyarakat
3) Peringatan hari besar Islam
3. BIDANG RI’AYAH
(SARANA DAN PRASARANA)
 Menginvenstarisasi aset milik masjid/Mushola dibantu
Bidang Idarah
 Renovasi dan atau pengembangan masjid/mushola
 Pengadaan dan Menjada sarana prasarana penunjang
kelancaran kegiatan Imarah
6 langkah bagi pengurus LTM NU untuk
memakmurkan masjid dan jamaahnya
1) Memasang niat atau cita-cita yang kuat untuk
mengurus dan memakmurkan masjid;
2) Mempunyai pengetahuan tentang masjid;
3) Membuat program pemakmuran;
4) Menyelaraskan program tersebut dengan
pengurus dan jamaahnya;
5) Melaksanakan program dengan ikhlas dan
evaluasi;
6) Menjalankan program dengan yakin.
Matur Suwun

Anda mungkin juga menyukai